Anda di halaman 1dari 2

Judul analisis jurnal (1)

PERMINTAAN DAN PENAWARAN DALAM

MEMPENGARUHI PASAR

1. RANGKUMAN ISI JURNAL


Permintaan dan penawaran merupakan dua aktivitas yang mendasari kegiatan
perekonomian. Permintaan dan penawaran juga merupakan dua kata yang paling sering
digunakan oleh para ekonom, keduanya merupakan kekuatan-kekuatan yang
membuat perekonomian pasar bekerja. Sedangkan mekanisme pasar itu sendiri adalah
interaksi yang terjadi antara permintaan (demand) dari sisi konsumen dan penawaran.

2. KELEBIHAN JURNAL
Keterangan lembaga dan tempat dimana warga atau masyarakat dapat melakukan
transaksi jelas sehingga dapat mempermudah pembacanya memahami tentang lembaga
yang dapat menangani suatu permintaan dan penawaran

3. KELEMAHAN JURNAL
Kurangnya saran atau masukan agar kedepannya lebih mempermudah masyarakat
untuk melakukan permintaan dan penawaran

4. SARAN DAN SOLUSI


Perharap mahasiswa bias memberikan penjelasan yang nyata dengan langsung turun ke
pasar dan menyaksikan permintaan dan penawaran yang d lakukan oleh penjua dan
pembeli agar lebih mendalami konsep jurnal tersebut
Analisi kesimpulan jurnal (2)

PERDAGANGAN INTERNASIONAL

1. RANGKUMAN ISI
Tujuan dari jurnal ini adalah untuk mengetahui perekonomian suatu
negara, salah satu wacana yang menonjol adalah mengenai pertumbuhan ekonomi.
Meskipun ada juga wacana lain mengenai pengangguran, inflasi atau kenaikan harga
barang-barang secara bersamaan, kemiskinan, pemerataan pendapatan dan lain
sebagainya. Pertumbuhan ekonomi menjadi penting dalam konteks
perekonomian suatu negara karena dapat menjadi salah satu ukuran dari
pertumbuhan atau pencapaian perekonomian bangsa tersebut,

2. KELEBIHAN
Menjelaskan secara rinci proses ekspor impor (perdagangan internasional) yang
membuat pembaca bias membayangkan proses terjadinya ekspor impor
tersebut,menjelas kan tentang pertumbuhan suatu ekonomi internasional dari
tahun ke tahun

3. KEKURANGAN
Kurangnya penjelasan adanya lembaga” yang seharusnya menangani sebuah
perdagangan suatu Negara ke Negara lain

4. SARAN DAN SOUSI


Sebaiknya kita tidak sering berbelanja produk dari luar yang membuat produk dalam
negri menjadi kalah saing

KESIMPULAN

Adanya proses menganalisis suatu jurnal untuk mengetahui lebih detail lagi makna yang d
sampaikan dalam jurnal tersebut dan membangun rasa keingintahuan mahasiswa untuk
langsung turun ke lapangan atau berfikir lebih terbuka

Dan juga dapat memudahkan mahasiswa untuk lebih memahami materi yang terkandung
dalam jurnal tersebut

Anda mungkin juga menyukai