Anda di halaman 1dari 2

TUGAS RUTIN

Keterampilan Dasar Atletik

Dosen Pengampu : Drs. Nono Hardonoto M, Pd


Dicky Edwar Daulay, M.Pd

Di Susun Oleh :

Nama : Hisarma Sitinjak


NIM : 6203121029

PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA


FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2020
Tugas,Rutin,: :
1. Menyimpulkan apa yang disampaikan pada materi pembelajaran hari
ini?
=Jarak Tempuh Lari Pendek, Putaran saat berlari terbagi menjadi 100 m,
200 m, 400 m, ditambang dengan 110 m gawang. Putri 100 m dan Putra
110 m. Menggunakan start jongkok.
Jarak Tempuh Lari Menengah, Putaran saat berlari terbagi menjadi 800 m,
1.500 m, dan 3.000 m. Menggunakan start berdiri.
Jarak Tempuh Lari Jauh, Putaran saat berlari terbagi menjadi 5.000 m dan
10.000 m. Menggunakan start berdiri.
Maraton, waktu tempuh 42,195 kg atau 42,195 m. Menggunakan start
berdiri.
Saat aba-aba dimulai yang digunakan “bersedia,siap,suara pistol atau
bendera” Ada 4 titik start 100 m, 200 m, 300 m, 400 m. 1 Putaran
lapangan jaraknya adalah 400 m. 2 lintasan lurus dan 2 lintasan berkelok.
Di atletik punya prinsip, start boleh berpindah-pindah. Maksudnya
bagaimana? Berapa kurangnya pindah start jika diminta 1.500 m. Maka
4x7=12 Berarti sisanya 2 demikian 1 putaran pertama dilakukan di start
200 m dan diselesaikan pada putaran pertama selebihnya dituntaskan pada
putaran selanjutnya.

Anda mungkin juga menyukai