Anda di halaman 1dari 5

Nama Kelompok :

- Hery Kurniawan (07)


- Maulana Assabur (17)
- Silvia Rahmawati (28)
- Ummy Latifah (31)

Kelas : X Akuntansi 2

Smk 1 Bantul
Tahun Ajaran 2016/2017
Kata Pengantar

Assalamu’alaikum Wr.Wb.

Puji syukur kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa , Allah
SWT.Tak lupa salawat serta salam kita haturkan kepada Junjungan kita
Nabi Agung Muhammad SAW.

Berkat rahmat-Nya kami dapat menyelesaikan tugas Dasar-Dasar


Perbankan.Semoga tugas ini bermanfaat bagi semua baik guru maupun
siswa untuk menambah wawasan .

Terimakasih atas bantuan dari segala pihak , untuk membantu


tugas ini.Sekian dan Mohon Maaf apabila ada kesalahan tulisan baik
sengaja maupun tidak.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb.

Hormat Kami

11 September 2016
Hasil Kunjungan Bank Cabang Bantul

Jenis Bank : Bank Umum (Cabang)

Produk simpanan : Tabungan,Giro,Deposito,Investasi

Britama (pelajar)

Syarat membuka tabungan (pelajar)

1. Kartu pelajar
2. Surat rekomendasi dari orang tua atau wali bahwa boleh
menggunakan tabungan
3. Fotocopy KTP orang tua atau wali
4. Setoran minimal Rp.250.0000,. untuk kartu pelajar Rp.300.000,.
nanti administrasinya Rp.5500,.+ Rp.1500,.

Syarat umum

1. Membuat rekening
2. Lalu menabung (ATM maupun yang tidak bias)

Simpedes
1. Setoran awal Rp.100.000,.
2. Jumlah dan frekuensi setor dan ambil tidak
dibatasi,sepanjang memenuhi kebutuhan
3. Mendapat fasilitas BRI Card dengan layanan lengkap

Keuntungan simpedes:

1. Total hadiah Ratusan Miliar Rupiah


2. Pajak hadiah ditanggung bank BRI
3. Hadiah diundi secara local lebih 2 kali dalam setahun
Britama rencana(tabungan investasi dengan setoran tetap
bulanan selama jangka waktu tertentu

Keuntungan brotama rencana

1. Suku bunga lenig tinggi dibandingkan tabungan lainnya


2. Pembayaran setorn tetap dilakukan ecara otomati
3. Setoran tetap,jangka waktu(1-20 tahun),dan tanggal,dipilih
nasabah
4. Setoran mulai Rp.100.000,. sampai Rp.5.000.000,.(kelipatan
Rp.50.000)
5. Dapat dicairkan sewaktu waktu
6. Dilengkapi asuransi jiwa
7. Ada 2 pilihan plan A dan B

Persyaratan

1. Usia minimal 17 tahun


2. Memiliki rekening
3. Membawa formulir
4. Membawa NPWP
5. Identitas diri

Produk pinjaman: kredit usaha.kredit komersil,(untuk bank ini kredit


biasanya besar,sedangkan yang kecil di tingkat kecamatan)

KURS
RITEL
KUPEDES
Briguna

Keuntungan :
Masalah kredit :kredit macet,nunggak,bayar telat(jika telat maka
akan dikenakan sanki berupa pinalti,jaminan memakai agunan besar
jaminan tergantung pada jenis kredit yang dipilih

Anda mungkin juga menyukai