Anda di halaman 1dari 2

APLIKASI TEORI KEPERAWATAN DALAM PRAKTIK KEPERAWATAN

A. KEPERAWATAN ANAK
Keperawatan anak berfokus pada asuhan keperawatan untuk bayi, balita, anak-anak, dan keluarga
untuk meningkatkan kesehatan selama perkembangan dan pertumbuhan. Dalam proses
pertumbuhan dan perkembangan anak, asuhan keperawatan anak bertujuan untuk pemenuhan
kebutuhan pertumbuhan dan perkembangan.

Asuhan Keperawatan anak dimulai saat lahir (pemeriksaan bayi baru lahir dan imunisasi), toddler,
prasekolah, sekolah dan remaja. Selain itu, asuhan keperawatan anak dalam keluhan penyakit umum
atau penyakit genetik. Perawat pediatrik bekerja di klinik dokter anak serta rumah sakit dan fasilitas
khusus yang berfokus pada perawatan bayi dan anak-anak. Selain mampu memiliki pengetahuan dan
keterampilan klinis yang diperlukan untuk memberikan asuhan keperawatan anak, perawat pediatrik
harus mahir dalam membina hubungan dengan anak-anak, orang tua dan keluarga.

Teori dan Model Keperawatan dalam Praktik Keperawatan Anak yaitu:


1) Teori Mercer “Maternal Role Attainment Theory”
2) Teori Roy “ Adaptation Model of Nursing”
3) Teori Casey “ Model of Nursing”
4) Teori Neuman “ System Model”
5) Teori Kolcaba “Comfort Theory”
6) Teori Roger ‘ Unitary Human Being”
7) Teori Erickson “ Modeling dan Role Modeling”
8) Teori Orlando “ Nursing Process Disipline”
9) Teori Parse “ Human Becoming”
10) Teori Nigtingale “ Environment Theory”
11) Teori Watson “ Philosophy and Science of Caring”
Uraikan seperti contoh terlampir
Teori Profil Aplikasi Dalam Pelayanan Keperawatan
(Ringkasan)
Teori Mercer “Maternal Role Uraikan……. (Contoh)

Attainment Theory” The Maternal Role Attainment Theory,


sebuah teori mid-range,
dikembangkan untuk ------------

Dst….

Anda mungkin juga menyukai