Anda di halaman 1dari 3

HIPERTENSI

No. Dokumen :
No. Revisi : 01
SOP Tanggal Terbit : 11 Januari 2021
Halaman : 1/3

UPT
PUSKESMAS Solikhin, S.KM.
JORONG NIP. 19660912 198801 1 002

1. Pengertian Hipertensi adalah keadaan dimana tekanan darah sistolik lebih


dari/sama dengan 140 mmHg dan tekanan darah diastolik lebih
dari/sama dengan 90 mmHg.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah diagnosis dan
penatalaksanaan penyakit Hipertensi.
3. Kebijakan SK Kepala UPT Puskesmas Jorong Nomor 445/141/2018, tentang
penanganan KTD, KTC, KPC, KNC
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 5 Tahun
2014 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan Primer.
5. Prosedur/langkah-langkah Anamnesa
a. Apakah ada riwayat keluarga yang menderita hipertensi?
b. Nyeri kepala sudah berapa lama? Bagian kepala bagian mana
yg terkena? Ada riwayat trauma kepala?
c. Apakah pasien terlalu banyak mengkonsumsi makanan yang
berkadar garam tinggi?

Pemeriksaan Fisik
Tekanan darah:
a. Normal : 90-119/60-79 mmHg
b. Pra Hipertensi :120-139/80-89 mmHg
c. Hipertensi derajat I :140-159/90-99 mmHg
d. Hipertensi derajat II : ≥ 160/≥100

Diagnosis Diferensial: Hipertensi sekunder


Pemeriksaan Penunjang
a. Hb dan Ht
b. Urine lengkap
c. Ureum dan creatinin
d. Cholesterol lengkap dan asam urat
Penatalaksanaan
a. Hipertensi Ringan:
Dengan perubahan gaya hidup dan memantau pasien selama
6-12 bulan.
1) Diet rendah natrium
2) Olah raga
3) Penurunan berat badan
b. Hipertensi sedang berat:
Diberi terapi obat
1) Diuretik:
a) HCT 10-20 mg perhari
b) Furosemid 20-320mg per hari
2) ACE inhibitor :
Captopril 2 x 25-250mg
3) Angiotensin II bloker :
Candesartan : 1 x 5-10mg
4) Ca Bloker :
a) Nifedipin 30-120mg per hari
b) Amlodipine 2,5-10mg per hari

Out Put
a. Terkontrol

b. Komplikasi teratasi
6. Diagram Alir

Anamnesa : Nyeri kepala,


penglihatan kabur

Pemeriksaan Fisik : tekanan darah > 140 / 90 mmHg

Diagnosis

Terapi :
1. Diet rendah garam
2. Oral anti hipertensi

2/3
7. Dokumen Terkait Rekam medis
8. Unit Terkait 1. Ruang Pemeriksaaan Umum

2. Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut

3. Ruang KIA, KB dan Imunisasi

Rekaman Historis Perubahan

No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai Diberlakukan


1 Nomor Dokumen Perubahan Nomor ……..
2 Prosedur / Langkah-langkah Menyesuaikan isi langkah-
langkah SOP
11 Januari 2021
3 Diagram Alir Menyesuaikan isi diagram
alir
4 Unit Terkait Menyesuaikan unit terkait

3/3

Anda mungkin juga menyukai