Anda di halaman 1dari 5

Lampiran.

PENILAIAN PENGETAHUAN (TES TULIS)

Instrumen Tes Digunakan untuk menilai pengetahuan peserta didik pada materi pokok suhu
Tulis: dan perubahannya

Instrumen :

1. Karbohidrat, lemak, dan protein merupakan sumber energi. Jelaskan apa yang akan
terjadi bila kita kelebihan dalam mengonsumsi zat-zat tersebut? Dan bagaimana bila
kekurangan?
2. Bagaimana cara kerja kincir angin?
3. kelompokkan sumber-sumber energi yang dapat diperbarui dan tidak dapat
diperbarui
- cahaya
- listrik
- nuklir
- air
- batubara
4. Apakah yang dimaksud dengan bernafas?
5. Mengapa kamu harus bernafas lebih dalam ketika sedang berolah raga
Daripada ketika sedang beristirahat?

No Uraian Skor
1 Jika menjelaskan dengan benar 20
2 Jika menjelaskan dengan benar 20
3 Jika mampu mengelompokkan dengan benar 20
4 Jika mampu mejelaskan secara tepat 20
5 Jika mampu menjawab dengan benar 20
Total 100

PENILAIAN KETERAMPILAN (TES PRAKTIK)


LKS. Praktikum Fotosintesis ( Uji Ingenhouz )

Tujuan : Untuk mengetahui bahwa dari fotosintesis menghasilkan oksigen

Alat dan Bahan :

1. Beaker glas 2 buah


2. Corong kaca 2 buah
3. Tabung reaksi 2 buah
4. Kawat 6 buah
5. Cutter
6. Termometer
7. Tanaman air ( Hydrilla verticilata )
8. Air Kolam

Cara Kerja :

1. Persiapkan semua alat dan bahan yang dibutuhkan.


2. Rakitlah alat seperti pada gambar.
a. Masukan beberapa cabang tanaman air yang sehat
Sepanjang kira-kira 10-15 cm ke dalam corong kaca.
b. Masukan corong kaca kedalam keaker glas yang berisi
Medium air dengan posisi corong menghadap kebawah.
c. Tutup bagian atas corong dengan tabung reaksi yang
Diusahakan berisi bagian besar medium dalam keadaan
Terbalik.
3. Letakkan satu rakitan di tempat yang tekena cahaya langsung
Dan rakitan lainya didalam ruang yang tidak ada cahaya.
4. Biarkan selama 20 menit kemudian,amati banyaknya gelem
Bung didalam tabung reaksi dalam tiap 5 menit sekali !
Bandingkan jumlah gelembung pada Kedua alat rakitn tersebut.
5. Masukkan data hasil pengamatan kedalam tabel berikut.

Waktu Banyaknya Gelembung


5 menit
10 menit
15 menit
20 menit

Pertanyaan.

1. Dari kedua percobaan , manakah yang paling banyak menghasil gelembung.


2. Apakah sebenarnya gelembung yang dihasilkan tersebut.
3. Darimanakah sumber energi dalam proses foto sintesis.
RubrikPenskoran Keterampilan Kinerja KegiatanPraktikum

N AspekPenilaian Kriteria Rubrik Skor


o
Memenuhi Siswa m ampu menyiapkan alat dan
4
kriteria bahan memenuhi 3 kriteria
sebagaiberikut: Siswa mampu menyiapkan alat dan
3
MenyiapkanAlatdan 1. Lengkap bahan memenuhi 2 kriteria
1. Persiapan
Bahan 2. Rapi Siswa mampu menyiapkan alat dan
3. Benar 2
bahan memenuhi 1 kriteria
Siswa tidak mampu
1
menyiapkanalatdanbahan.
Memenuhi Siswa mampu merangkai alat dan
4
criteria sebagai bahan memenuhi 3 kriteria secara urut
berikut: Siswa mampu merangkai alat dan
3
1. Sesuai bahan memenuhi 2 kriteria secara urut
dengan Siswa mampu merangkai alat dan
Merangkai Alat dan gambar 2
2. bahan memenuhi 1 kriteria secara urut
Bahan rangkaian Siswa tidak mampu merangkai alat
2. Berfungsi dan bahan
dengan baik
1
3. Rapi

Memenuhi Siswa mampu melakukan pengukuran


4
criteria sebagai memenuhi 3 kriteria
berikut: Siswamelakukanpengukuranmemenuhi
3
1. Kecakupan 2 kriteria
data lengkap Siswamelakukanpengukuran data
sesuai dengan 2
memenuhi 1 kriteria
petunjuk Siswatidakmelakukanpengukuran data.
Pelaksanaa
praktikum
n
2. Mengukur
Melakukan
3. variable
Pengukuran
sesuai dengan
petunjuk
praktikum 1
3. Menggunaka
n dan
membaca alat
ukur dengan
benar

Memenuhi Siswa mencatat data hasil percobaan


4
criteria sebagai
memenuhi 3 kriteria
berikut: Siswa mencatat data hasil percobaan
Mendokumentasika 3
1. Sesuai dengan memenuhi 2 kriteria
4. n Data
petunjuk Siswa mencatat data hasil percobaan
HasilPercobaan 2
praktikum memenuhi 1 kriteria
2. Lengkap Siswa tidak mencatat data hasil
3. Rapi 1
percobaan
Akhir Memenuhi Siswa mampu mengatur kembali alat
4
kriteria sebagai dan bahan dengan memenuhi 3 kriteria
berikut: Siswa mampu mengatur kembali alat
3
MengaturkembaliAl 1. Lengkap dan bahan dengan memenuhi 2 kriteria
5.
atdanbahan 2. Bersih Siswa mampu mengatur kembali alat
3. Rapi 2
dan bahan dengan memenuhi 1 kriteria
Siswa tidak mampu mengatur kembali
1
alat dan bahan .
6. Mengolah Data Memenuhi Siswa mampu menganalisis data hasil
4
HasilPercobaan criteria sebagai percobaan dengan memenuhi 3 kriteria
berikut: Siswa mampu menganalisis data hasil 3
1. Sesuai dengan percobaan dengan memenuhi 2 kriteria
petunjuk Siswa mampu menganlisis data hasil
2
praktikum percobaan memenuhi 1 kriteria
2. Benar Siswa tidak menganlisis data hasil
3. lengkap percobaan 1
PETUNJUK PENGHITUNGAN SKOR KETERAMPILAN

1. Rumus Penghitungan Skor Akhir

Jumlah Perolehan Skor


Skor Akhir = --------------------------------- x 4
Skor Maksimal

Skor Maksimal= Banyaknya Indikator x 4

2. Kategori nilai keterampilan peserta didik didasarkan pada Permendikbud No 81A Tahun 2013 yaitu:

Sangat Baik (SB) : apabila memperoleh Skor Akhir: 3,33<Skor Akhir ≤ 4,00
Baik (B) : apabila memperoleh Skor Akhir: 2,33<Skor Akhir ≤ 3,33
Cukup (C) : apabila memperoleh Skor Akhir: 1,33<Skor Akhir ≤ 2,33
Kurang (K) : apabila memperoleh SkorAkhir: Skor Akhir ≤ 1,33

1. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


1) Pembelajaran remedial
Pelaksanaan remedial dilakukan dengan berbagai cara , antara lain :
a) Pembelajaran ulang
b) Bimbingan perorangan
c) Tutor sebaya
d) Belajar kelompok
Pelaksanaan remedial bersamaan dengan pengayaan pada waktu TM kelima dan keenam

2) Pembelajaran Pengayaan:
Pengayaan dilakukan dengan memberikan tugas projek atau memberikan soal-soal yang
tingkat kesulitannya lebih tinggi daripada soal Penilaian Harian.

Soal pengayaan:
Dua buah mobil bergerak dengan kecepatan yang sama, yaitu 20 m/s. Jika
massa mobil pertama 2 kali massa mobil kedua dan energi mobil kedua 100
kJ, besarnya massa mobil pertama adalah ….

Mengetahui, Tulungagung, 13 Juli 2020


Kepala SMP Al Azhaar Guru Mata Pelajaran
Masjid Baitul Khoir

MUHAIMIN, S.H.I., M.Pd. INDAH MI’ATUL QOBAH, S. Si.

Anda mungkin juga menyukai