Anda di halaman 1dari 27

PENYEARAH TERKENDALI

-Konverter-
(CONTROLLED RECTIFIER)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 1
Apakah konverter itu ?
Konverter (controlled rectifier) adalah suatu
rangkaian elektronika daya yang dapat
mengubah sumber tegangan bolak-balik (AC)
menjadi sumber tegangan searah (DC) yang
dapat diatur luarnya.
Sumber tegangan AC yang digunakan dapat
berupa sumber AC 1 fasa maupun 3 Fasa.

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 2
Semikonduktor apakah yang digunakan ?

SCR
Berfungsi sebagai:
Sakelar (switching)
Pengubah (converting)
Pengatur (controlling)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 3
Jenis Rangkaian Konverter

Ditinjau dari sumber masukan (input):


Sumber tegangan satu fasa (Konverter Satu Fasa)
Sumber tegangan tiga fasa (Konverter Tiga Fasa)

Ditinjau dari proses penyearahan :


Rangkaian konverter setengah-gelombang (halfwave)
Rangkaian konverter gelombang-penuh (fullwave)
Rangkaian semikonverter

Ditinjau dari pembebanan :


Rangkaian penyearah dengan beban resistif (R)
Rangkaian penyearah dengan beban resistif-induktif (RL)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 4
AC 1 ~ DCvariabel
Rangkaian
Konverter

Konverter Satu Fasa

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 5
KONVERTER
SETENGAH-GELOMBANG SATU FASA

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 6
Konverter Setengah-gelombang Satu Fasa Beban R

Proses penyearahan:
Ketika setengah periode pertama
(polaritas +), T1 dipicu sebesar , maka T1
ON dari  - , shg terjadi tegangan luaran
Edc. Selanjutnya, saat setengah periode
kedua (polaritas -), T1 OFF karena
komutasi alami sehingga tegangan luaran
Edc= Vo = 0 sampai dengan (2 + ), dst.

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 7
Analisis Rangkaian dengan beban resistif (R)

Vm
Vo, DC = Edc = (1 + cos  )
2

 − sin 2 
1/ 2

 4 + 8 
Vo,rms = Erms = Vm

Apakah yang terjadi jika  = 0o ?

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 8
Konverter Setengah-gelombang Satu Fasa Beban RL

Proses penyearahan:
Setengah periode pertama (polaritas +), T1
dipicu , T1 akan ON dari  - β, hal ini
disebabkan L, yang berarti T1 ON selama β -
 (sudut konduksi). Selanjutnya, mulai dari
titik β sampai dengan (2π + ) T1 OFF.

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 9
Analisis Rangkaian dengan beban induktif (RL)

Vm Tanpa diode komutasi:


Vo, DC = cos 
 0o <  ≤ 90o : penyearahan (rectifing)
90o <  ≤ 180o : pembalikan (inverting)

Jika dipasang DIODE KOMUTASI yang dihubungkan paralel dengan beban RL,
maka:

Vm
Vo, DC = (cos − cos  )
2

Ketika dipasang diode komutasi, maka β = π , sehingga seperti konverter setengah-


gelombang beban R

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 10
Contoh Soal :

Sebuah rangkaian konverter setengah-gelombang satu fasa dihubungkan


dengan tegangan efektif sebesar 230 volt, 50 Hz. Jika rangkaian ini
dihubungkan dengan sebuah pemanas dengan daya 1 kW, hitunglah daya
pemanas saat sudut pemicuan () sebesar 45o dan 90o.
( P45 = 454,6 W,P90 = 250 W)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 11
KONVERTER
GELOMBANG-PENUH SATU FASA

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 12
Ada 2 (dua) jenis rangkaian konverter gelombang-penuh :

• Rangkaian konverter mid-point (CT)


• Rangkaian konverter jembatan (bridge)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 13
Konverter mid-point Satu Fasa dg. Beban R

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 14
Analisis Rangkaian dengan beban resistif (R)

Tegangan luaran (output) rerata, Vo,DC dan Arus luaran rerata, Io,DC :

Vo , DC = Edc =
Vm
(1 + cos  )

Tegangan luaran (output) efektif, Vo,rms dan Arus luaran efektif, Io,rms :

 − sin 2 
1/ 2

 2 + 4 
Vo,rms = Erms = Vm

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 15
Konverter mid-point Satu Fasa dg. Beban RL

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 16
Analisis Rangkaian dengan beban induktif (RL)

2Vm Tanpa diode komutasi:


Vo , DC = cos 
 0o <  ≤ 90o : penyearahan (rectifying)
90o <  ≤ 180o : pembalikan (inverting)

Jika dipasang DIODE KOMUTASI yang dihubungkan paralel dengan beban RL,
maka:

Vo , DC = Edc =
Vm
(1 + cos  )

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 17
Konverter jembatan Satu Fasa dg. Beban R

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 18
Analisis Rangkaian dengan beban resistif (R)

Tegangan luaran (output) rerata, Vo,DC dan Arus luaran rerata, Io,DC :

Vo , DC = Edc =
Vm
(1 + cos  )

Tegangan luaran (output) efektif, Vo,rms dan Arus luaran efektif, Io,rms :

 − sin 2 
1/ 2

 2 + 4 
Vo,rms = Erms = Vm

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 19
Konverter jembatan Satu Fasa dg. Beban RL

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 20
Analisis Rangkaian dengan beban induktif (RL)

Vm Tanpa diode komutasi:


Vo, DC = cos 
 0o <  ≤ 90o : penyearahan (rectifing)
90o <  ≤ 180o : pembalikan (inverting)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 21
Contoh Soal :

Sebuah transformator satu fasa pada sisi primer dihubungkan dengan tegangan 120 V,
50 Hz, dan sisi sekunder dihubungkan dengan rangkaian konverter gelombang-penuh
satu fasa. Jika rangkaian ini dihubungkan dengan resistor 20 , dan dikehendaki arus
beban rerata (DC) dapat diatur dari 4,5 A – 8,0 A, rencanakan jenis transformator yang
digunakan (step-up atau step-down) dan sudut pemicuannya () !
( step-up, 0o <  < 82,8o)

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 22
SEMI-KONVERTER SATU FASA

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 23
Semikonveter Beban R

Simetris

Tak Simetris
IWJ-2006 : Perkuliahan 6 24
Semikonveter Beban RL

Simetris Tak Simetris

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 25
Review
1. Jelaskan proses penyearahan pada rangkaian konverter setengah-gelombang satu fasa !
2. Gambarkan bentuk gelombang tegangan masukan dan tegangan pada SCR saat OFF
pada rangkaian konverter setengah-gelombang satu fasa !
3. Jelaskan fungsi diode komutasi pada rangkaian konverter setengah-gelombang satu
fasa beban RL !
4. Berapakah nilai tegangan DC dan rms dari rangkaian konverter setengah-gelombang
satu fasa ?
5. Jelaskan proses penyearahan pada rangkaian konverter mid-point satu fasa !
6. Gambarkan bentuk gelombang tegangan masukan dan tegangan pada salah satu SCR
saat OFF pada rangkaian konverter mid-point satu fasa !
7. Kapankah operasi rectifying dan inverting terjadi konverter gelombang-penuh satu fasa ?
8. Berapakah nilai tegangan DC dan rms dari rangkaian penyearah gelombang-penuh
satu fasa ?
9. Jelaskan proses penyearahan pada rangkaian semikonverter simetris satu fasa !

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 26
Wassamu’alaikum Wr. Wb.

IWJ-2006 : Perkuliahan 6 27

Anda mungkin juga menyukai