Anda di halaman 1dari 12

PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70

OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN


2015-2016

PROPOSAL KEGIATAN
PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE – 70
DENGAN TEMA
AKSI KEBANGKITAN INDONESIA
KE - 70
(AKIK)

SMK PASUNDAN 1 CIMAHI


Jl.Encep Kartawiria No. 97/A Tlp.6643681
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

\
PROPOSAL KEGIATAN
DALAM RANGKA PERINGATAN HUT RI KE-70

I. PENDAHULUAN

I.1 LATAR BELAKANG

Tema HUT RI ke-70: "Aksi kebangkitan Indonesia ke-70 (AKIK),kita


bangkitan semangat 45 kepada siswa/i SMK Pasundan 1 Cimahi agar
meningkatkan jiwa Nasionalisme".

I.2 MAKSUD DAN TUJUAN

I.2.1 Maksud

Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah sebagai bentuk rasa


syukur kepada Allah S.W.T dan kegembiraan dalam menyambut Hari
Ulang Tahun kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-70 pada
tanggal 17 Agustus 2015

I.2.2 Tujuan Kegiatan

Adapun tujuan diadakannya acara ini.


a. Mempererat tali silaturahmi antar siswa/i SMK Pasundan 1
Cimahi
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi
diantara siswa/i SMK Pasundan 1 Cimahi.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara siswa/i
SMK Pasundan 1 Cimahi.
d. Memupuk semangat kebangsaan antar generasi untuk
memperkuat ketahanan nasional menghadapi tantangan
global.

I.3 DASAR KEGIATAN

Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan.


1. Pancasila sila ke-3, “Persatuan Indonesia”.
2. Agenda OSIS SMK Pasundan 1 Cimahi ditahun 2015.
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

II. ISI PROPOSAL

II.1 TEMA KEGIATAN

Kegiatan yang mengedepankan kebersamaan siswa/i SMK Pasundan


1 Cimahi serta kegiatan yang bersifat mengembangkan daya
kreatifitas, keterampilan, ketangkasan dan sportifitas.

II.2 MACAM KEGIATAN


 Pingpong
 Lomba makan kerupuk
 Lomba balap kelereng menggunakan sedotan
 Mengambil koin dalam pepaya
 Tarik tambang
 Memukul air dengan mata tertutup
 Bermain bola menggunakan terong
 Lomba balap sarung
 Lomba memasukan spidol ke botol
 Joget menggunakan tomat

II.3 PESERTA

Seluruh siswa/i SMK Pasundan 1 Cimahi

II.4 WAKTU dan TEMPAT PELAKSANAAN

Waktu : Selasa,18 Agustus 2015


Pukul 08.00 WIB - Selesai
Tempat : Kampus SMK Pasundan 1 Cimahi
Peserta : Guru dan Siswa/i SMK Pasundan 1 Cimahi
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

II.5 SUSUNAN KEPANITIAAN

Penanggung Jawab : Drs.Rusyamsi, M.Pd

Ketua Pelasksana : Iyus Darojat S.Pd.I

Panitia Pembantu

Ketua OSIS : Fadilah Aulia Rosadi


Sekretaris : Ivan Vandani
Bendahara : Ayu Rahmawati

Seksi-seksi

 Seksi acara
o Koordinator : Deni Ricky Firmansyah
o Anggota : Derian Pratiwi
Asep Suparman
Anna Mardiani

 Logistik
o Koordinator : Yuda Apriadi
o Anggota : Adrian Kuswira
Akbar Kurniawan
Rosmella Dewi
Prita Berliani

 Seksi keamanan
o Koordinator : Aji Pratama Wiguna
o Anggota : Ade Tety
Rafi Rifarian
Mila Dwiyanti
Winar Apriliyanti

 Seksi P3K
o Koordinator : Siti Mariam
o Anggota : Puspita Yuniar
Windi Alfa
Henny Trie
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

 Seksi dokumentasi
o Koordinator : Ziyad El Bero
o Anggota : Yulianti
Dina Rizkika
Aisah Winey

 Seksi konsumsi
o Koordinator : Nursalamah Oktaviani
o Anggota : Auliya Siti Ridhatulloh
Geraldi
Elfa
Veronica
 Seksi perlombaan
o Koordinator : Ayu Rahmawati
o Anggota : Andini Nurfitria
Sri Wahyuni
Wulan Widia wati
Resti Ida
Wina Yuliana
Nita Julia
Siti Itigfari
Nabila
Ranti Rahmawati
Sani Purnama
Lingga Eka
Rizkyansyah
Revita
Nur Anggraeni
Gabriela
Siti Nurjanah
Ira Herdiana
Resti fauzi
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

II.7 JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

NO Waktu Acara Tempat


07.00-07.30 Lomba makan kerupuk dan joged dengan tomat Lapangan
08.00-selesai Pingpong Kelas
07.30-08.30 Bemain bola dengan terong & sarung Lapangan
08.30-09.15 Lomba balap kelereng dan memasukan sepidol ke dalam Lapangan
botol
09.15-10.00 Lomba balap sarung Lapangan
10.00-11.00 Lomba mengambil koin dalam pepaya dan memecahkan Lapangan
balon dengan mata tertutup
11.00-12.00 Tarik tambang Lapangan

*keterangan: ”2 lomba yang diadakan secara bersamaan menggunakan ½ lapangan


basket”
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

III. ESTIMASI BIAYA

 Peralatan perlombaan :
o Plastik : Rp.
10.000,00
o Kerupuk : Rp.
50.000,00
o Sedotan : Rp.
20.000,00
o Pepaya : Rp.
50.000,00
o Tomat : Rp.
20.000,00
o Terong : Rp.
50.000,00
o Pewarna makanan x 4 : Rp.
20.000,00
o Sewa tambang : Rp.
50.000,00

o Jumlah : Rp.
270.000,00
 Konsumsi X 50 Panitia : Rp.
750.000,00
 X 20 Guru : Rp.
300.000,00
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

 Name tag X 50 Panitia : Rp.


150.000,00
 Hadiah :
o Team
 Juara 1
*2 big cola (besar) x6 : Rp.
120.000,00
*1 kacang garuda (besar) x 6 : Rp.
32.000,00
 Juara 2
*1 big cola (besar) x6 : Rp.
60.000,00
*1 kacang garuda (besar) x 6 : Rp.
32.000,00
 Juara 3
*1 big cola (besar) x6 : Rp
60.000,00.
o Duo
 Juara 1
*2 big cola (kecil) x6 : Rp. 32.000,00
*2 kusuka (chiki) x6 : Rp. 48.000,00
 Juara 2
*1 big cola (kecil) x6 : Rp. 21.000,00
*1 kusuka x6 : Rp. 24.000,00
 Juara 3
*1 big cola besar x6 : Rp. 60.000,00

o Individu
 Juara 1
*2 lays x8 : Rp.
136.000,00
*1 pack yakult x8 : Rp.
56.000,00
 Juara 2
*2 qtela x8 : Rp.
72.000,00
*1/2 pack yakult x8 : Rp.
23.000,00
 Juara 3
*2 chitos x8 : Rp. 24.000,00
*1/2 pack yakult x8 : Rp. 23.000,00

o Jumlah : Rp.
823.000,00

 Kesekertariatan : Rp.
100.000,00
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

 Pengeluaran : Rp.
200.000,00
TOTAL : Rp.
2.593.000,00

TERBILANG : Dua juta lima ratus sembilan puluh tiga ribu rupiah
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

LEMBAR PENGESAHAN

Ketua pelaksana/ OSIS Bendahara

Fadilah Aulia Rosadi Ayu Rahmawati

Mengetahui,
Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS

Adeh, S.Pd.,M.Pd Iyus Darojat, S.Pd.I


Nip.196406281986031007

Menyetujui,
Kepala SMK Pasundan 1
Cimahi

Drs.Rusyamsi, M.Pd
Nip.195907071986031012
PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

IV. PENUTUP

Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi
Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan.

Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.


PANITIA PERINGATAN HUT KEMERDEKAAN RI KE-70
OSIS SMK PASUNDAN 1 CIMAHI ANGKATAN
2015-2016

LEMBAR PENGESAHAN

Ketua pelaksana/ OSIS Sekretaris

Fadilah Aulia Rosadi Ivan Vandani

Mengetahui,
Wakasek Kesiswaan Pembina OSIS

Adeh, S.Pd.,M.Pd Iyus Darojat, S.Pd.I


Nip.196406281986031007

Menyetujui,
Kepala SMK Pasundan 1
Cimahi

Drs.Rusyamsi, M.Pd
Nip.195907071986031012

Anda mungkin juga menyukai