Anda di halaman 1dari 1

Diskusi 5

Selamat pagi Tutor dan teman-teman

Ijin menanggapi.
Implementasi kebijakan adalah pelaksanaan keputusan kebijakan dasar biasanya dalam bentuk
undang-undang, namun dapat pula berbentuk perintah atau intruksi. Implementasi kebijakan
merupakan tahap yang krusial, karena suatu program kebijakan harus diimplementasikan agar
mempunyai dampak atau tujuan yang diinginkan. Implementasi kebijakan sebagai berikut :

a. Tujuan dan sasaran kebijakan;


b. Aktivitas atau kegiatan pencapaian tujuan;
c. hasil kegiatan.

Indikator Kebijakan yaitu :

a. Kepentingan kelompok sasaran atau target group yang termuat dalam isi kebijakan.
b. Jenis manfaat yang diterima oleh target group.
c. Derajat perubahan yang diharapkan dari sebuah kebijakan.
d. Letak pengambilan keputusan.
e. Pelaksana program telah disebutkan dengan rinci.
f. Dukungan oleh sumber daya yang dilibatkan.

Model implementasi kebijakan terdisi atas :

a. komunikasi (communication)
b. sumber-sumber (resources)
c. disposisi atau sikap (disposition or attitudes)
d. struktur birokrasi (bureaucratic structure).

Menurut saya, penerapan kebijakan adalah salah satu faktornya adalah komunikasi agar
implementasi kebijakan tata naskah dinas efektif, maka pihak yang bertanggungjawab dalam
implementasi kebijakan harus mengetahui dengan jelas apa yang harus dilakukan. Komunikasi
kebijakan mencakup beberapa dimensi yaiyu :

a. Dimensi tranformasi
b. Dimensi kejelasan
c. Dimensi konsisten
d. Dimensi sumber daya

Sekian tanggapan diskusi dari saya. Terimakasih


Sumber :
Tumini Sujoko, S.S. M.Hum., ASIP 4325 Modul 5 Instrumen Persuratan dalam Organisasi,
Penerbit Universitas Terbuka.

Anda mungkin juga menyukai