Anda di halaman 1dari 4

Info & pendaftaran

upt marketing & public relation


Jl. Sawo Manila, Pasar Minggu, Jakarta Selatan TEMPAT PERKULIAHAN
(+6221) 7806700, 78835167, 78838775 DI KAMPUS MENARA 1 DAN MENARA 2
pr@civitas.unas.ac.id Jl. R.M. Harsono Ragunan, Jakarta Selatan
www.unas.ac.id

FAKULTAS
ILMU KESEHATAN
DIV KEBIDANAN PROGRAM
• Menerima calon mahasiswa dari lulusan SMA sederajat.
• Menerima mahasiswa alih jenjang dari DIII Kebidanan
STUDI
• Status Terakreditasi B (No. SK 3891/SK/BAN-PT/Akred/PT/X/2017)
• Keunggulan Prodi kebidanan pada area kegawat daruratan yang lengkap serta
tenaga pengajar yang telah ahli dibidang kegawat daruratan maternal dan
neonatal dan ditunjang oleh kerja sama dengan Rumah Sakit pemerintah dan
swasta di Jabodetabek.
• Lama studi: minimal 7 semester (3,5 tahun) untuk mahasiswa dari 0 tahun (SMA Sederajat) untuk
mendapatkan gelar Sarjana Terapan Kebidanan (STr.Keb).
• Tenaga pengajar: berkualifikasi pendidikan S2 dan S3 di bidang kesehatan dari
dalam negeri dan luar negeri.

S1 ILMU KEPERAWATAN
• Menerima mahasiswa reguler berasal dari SMA dan alih jenjang dari DIII Keperawatan
• Status Terakreditasi B oleh LAM-PTKES (No. SK 0431/LAM-PTKES/Akr/VII/2017)
Menjadi Sepuluh Besar Fakultas Ilmu Kesehatan
• Keunggulan: unggul dalam pemberian asuhan Keperawatan Wound care ditatanan Klinik
VISI
Swasta Unggulan di Indonesia yang Berperan dalam
Pengembangan Ilmu Kesehatan Pada Tahun 2023. dan Komunitas
• Lama studi: minimal 3 semester untuk program alih jenjang 7 semester untuk program regular.
• Tenaga pengajar: berkualifikasi pendidikan S2 dan S3 di bidang kesehatan dari dalam negeri
1. Penyelenggra pendidikan dan pengajaran di bidang ilmu kesehatan
dan luar negeri.
khususnya Program Studi S1 Keperawatan, Program Studi Profesi Ners,
Program Studi Kebidanan dan Program Profesi Bidan;
2. Mengedepankan pencapaian kompetensi mahasiswa dan lulusan; S1 PROFESI NERS
MISI 3. Menyelenggarakan penelitian yang berkualitas untuk mengembangkan
• Menerima mahasiswa berlatar belakang S1 Keperawatan.
ilmu pengetahuan dan teknologi bidang ilmu kesehatan;
4. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat di bidang kesehatan • Lama studi: minimal 2 semester dengan total 36 SKS.
untuk meningkatkan kesehatan masyarakat; • Status Terakreditasi (Program Studi Baru) No. SK Pendirian 5010/A4.1/HK/2018.
5. Menyelenggarakan kerja sama dengan berbagai institusi untuk melaksanakan • Keunggulan: Pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi keperawatan untuk kemasla-
tridarma perguruan tinggi. hatan manusia.
• Tenaga pengajar: berkualifikasi pendidikan S2 dan S3 di bidang kesehatan dari dalam negeri
dan luar negeri.
1. Terwujudnya proses pendidikan bermutu guna menghasilkan Sarjana
Keperawatan, Profesi Ners, Sarjana Terapan Kebidanan dan Profesi Bidan
yang kompeten dan profesional serta memiliki jiwa empati;
2. Terselenggaranya penelitian dalam bidang kesehatan yang berkualitas dan
TUJUAN bermanfaat untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam
bidang kesehatan;
3. Terselenggaranya pengabdian kepada masyarakat di bidang kesehatan
untuk meningkatkan kesehatan masyarakat;
4. Tercapainya kerjasama dengan institusi dalam dan luar negeri yang
mendukung terlaksananya pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat.
2 | UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN | 3
PROFIL
• Tenaga kesehatan di Rumh Sakit pemerintah dan swasta,
LULUSAN Puskesmas, Rumah Bersalin, Klinik Kesehatan, Bidan Praktik
Mandiri.

• Melanjutkan ke Program Studi Profesi Bidan, Program Studi Profesi Ners, dan Program
Studi Magister di Perguruan Tinggi negeri dan swasta baik dalam negeri maupun luar
negeri.

KERJA
------------------------------------------------------------
TESTIMONI ALUMNI
Study banding ke International Medical

SAMA

--------------------
College Malaysia

PESAN
“berkontribusi
Dengan definisi bahagia setiap orang yang berbeda, bahagia untuk saya dengan dapat
untuk orang lain yang memotivasi untuk mencapai mimpi saya. Untuk
teman-teman di UNAS khususnya, semoga bisa memaksimalkan pencapaian diri dan menjaga
nama baik almamater.
” • Luar negeri: International Medical College Malaysia, Universitas Sultan Zainal
Abidin Malaysia, Prince of Songkla University Thailand.
PENGALAMAN • Dalam negeri: Rumah Sakit pemerintah dan swasta diantaranya RSU Banten,
RSUD Pasar Rebo, RSUD sekarwangi, RS UKI, RSUD Cibinong, RSUD Gatot
“ Sangat berterimakasih karena support UNAS tidak berhenti
sampai saya menyelesaikan study S1 saja namun diproses apply
Subroto, Pemerintah Daerah DKI Jakarta, Pemerintah daerah Bogor, dll.

beasiswa untuk jenjang S2 dengan memberikan bimbingan dan


surat rekomendasi dari beberapa dosen seperti Dr. Retno
Widowati M.Si,dr. Andi Julia Rifiana, M.kes , Shinta Novelia.,S.ST.,
MNS dan sekarang saya sedang study master Health System
management di prince of Songkhla Thailand. ”
KESAN
“untuk
Universitas Nasional menjadi bagian besar
bertumbuh, networking, soft learning,
melihat hal dari persepsi yang lebih dalam dari
sisi berbeda yang membantu membangun diri Study banding ke Prince of Songkla University Thailand Kegiatan MOU dengan Kota Bogor

dangan vision.

Dyah Retno Wati


(Awardee TEC-AC Scholarships Thailand Tahun 2018)

Pemenang mahasiswa berprestasi dari prodi S1 ilmu keperawatan


Workshop Kurikulum Profesi Ners (Dessy Khoirunisa)

4 | UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN | 5
SYARAT DAN KELENGKAPAN PENDAFTARAN
I. PRA PENDAFTARAN JENJANG S1 I. PRA PENDAFTARAN SELURUH JENJANG
DARI LULUSAN SMA/SEDERAJAT (DIV & S1) UNTUK MAHASISWA
PINDAHAN/LANJUTAN III
1. Membayar biaya pendaftaran 1. Membayar biaya pendaftaran
2. Mengisi Biodata Formulir Pendaftaran 2. Mengisi Biodata Formulir Pendaftaran
3. Mengikuti Tes Potensi Akademik (Tes Tertulis, Tes 3. Mengikuti Tes Potensi Akademik (Tes Tertulis, Tes
Wawancara dan Tes Urine) Wawancara dan Tes Urine)
4. Fotocopy Ijazah yang dilegalisir dengan cap basah 4. Fotocopy Ijazah yang dilegalisir dengan cap basah
1 lembar. 1 lembar (bagi yang telah lulus DIII).
Kegiatan KKN (Kuliah Kerja Nyata) mahasiswa Prodi S1 Ilmu FIKES UNAS Peduli Bencana Tsunami
5. Fotocopy Transkrip Nilai yang dilegalisir dengan
5. Pas foto ukuran 3x4 1 lembar.
cap basah 1 lembar.
Keperawatan di Kabupaten Sambas Kalimantan Barat Selat Sunda, Provinsi Banten. 6. Fotocopy KTP calon mahasiswa dan orang tua 1 lembar 6. Print out bukti bahwa perguruan tinggi dan
7. Surat dari Dokter, dengan jenis pemeriksaan mahasiswa tercantum pada web forlap PDPT DIKTI
sebagai berikut: a) Bagi Fakultas Ilmu Kesehatan yang lulus dibawah
a. Sehat 2009 (Status Wajib Lapor) menyertakan Surat
b. Tidak ada disabilitas Keterangan lulus dari Perguruan Tinggi Asal.
c. Tinggi badan > 150 cm dan Berat Badan Ideal b) Untuk Fakultas Lainnya yang lulus dibawah 2002
d. Tidak buta warna, Strabismus (Status Wajib Lapor) menyertakan Surat
e. Tidak ada riwayat Epilepsy. Keterangan lulus dari Perguruan Tinggi Asal.
c) Untuk calon mahasiswa baru lulusan Sekolah
Nb: Surat Keterangan di atas dibawa pada saat Tes Kedinasan dibawah tahun ajaran 2012/2013
Wawancara atau Tes Kesehatan dapat dilakukan di (Status Wajib Lapor) menyertakan Surat
UNAS Keterangan lulus dari Perguruan Tinggi Asal.
8. Bagi Mahasiswa pindahan IPK > 2.6 7. Pas foto ukuran 3x4 1 lembar
8. Surat keterangan pindah atau surat keterangan
Pelepasan wisudawan dan wisudawati semester ganjil Tahun Ajaran 2018/2019 pernah kuliah dari Universitas asal.
II. KELENGKAPAN BERKAS PADA SAAT DAFTAR ULANG
Pas foto ukuran 3x4 1 lembar.
II. KELENGKAPAN BERKAS PADA SAAT DAFTAR ULANG
KERJA SAMA UNIVERSITAS NASIONAL Fotocopy Ijazah yang dilegalisir dengan cap basah Pas foto ukuran 3x4 1 lembar.
1 lembar. Fotocopy Ijazah yang dilegalisir dengan cap basah
Universitas Nasional telah menjalin Memorandum of Understanding (MoU) dengan insitusi 1 lembar (bagi yang telah lulus DIII).
Fotocopy Kartu Keluarga (KK) 1 lembar.
sebagai berikut: Fotocopy KTP calon mahasiswa dan orang tua 1 lembar. Fotocopy Transkrip Nilai yang dilegalisir dengan
• Guangxi University for Nationalities, RRC. • Zurich University, Swiss. Fotocopy SKHUN/ NEM/ UN yang dilegalisir cap basah 1 lembar.
• Jinan University, RRC. • Robert Gordon University, Inggris. dengan cap basah 1 lembar. Fotocopy KTP calon mahasiswa dan orang tua 1 lembar.
• Yunnan University of Finance and Economics, RRC. • Kent University, Inggris. Fotocopy Kartu Nomor Induk Siswa Nasional Fotocopy Kartu Keluarga (KK) 1 lembar.
• Hankuk Univesity of Foreign Studies, Korea Selatan. • Jan Evangelista Purkyne University in Usti nad (NISN) 1 lembar. Fotocopy NPWP 1 lembar calon mahasiswa/orang tua.
• Regional Innovation Center Next Generation Labem, Cekoslovakia. Fotocopy NPWP 1 lembar calon mahasiswa/orang tua. Print out Bukti Lulus Tes Seleksi Masuk
Industrial Radiation Technology Solar Cell • Kyungpook National University, Korea Selatan. Print out Bukti Lulus Tes Seleksi Masuk Universitas Universitas Nasional.
Research Institute, Wonkwang University, Korea • KAZAN INNOVATIVE UNIVERSITY (KIU), Kazan, Russia. Nasional. Surat keterangan pindah atau surat keterangan
Selatan. • KAZAN FEDERAL UNIVERSITY (KFU), Kazan, Russia. pernah kuliah dari Universitas asal.
• Catholic University of Daegu, Korea Selatan. • KUTAFIN MOSCOW STATE LAW UNIVERSITY (MSAL),
III. SYARAT PENDAFTARAN TAMBAHAN UNTUK III. SYARAT PENDAFTARAN TAMBAHAN UNTUK
• Malaya University, Malaysia. Russia.
MAHASISWA ASING MAHASISWA ASING/LULUSAN LUAR NEGERI
• Putera Malaysia University, Malaysia. • THE LAW FACULTY OF THE LOMONOSOV MOSCOW
• Malaysia Sabah University, Malaysia. STATE UNIVERSITY, Russia. Ijazah harus disetarakan dan dilegalisir Ijazah harus disetarakan dan dilegalisir
• Sultan Zainal Abidin University, Malaysia. • University of Kumamoto, Jepang. dengan cap basah oleh DIKTI. dengan cap basah oleh DIKTI.
• Degli Studi University di Napoli “L’Orientale”, Italia. • University of Sacred Heart, Tokyo, Jepang. Fotocopy KITAS 1 lembar. Fotocopy KITAS 1 lembar.
• Degli Studi University di Roma Tre, Italia. • PT. JIPA (Japan Indonesia Program Akademik).
• Degli Studi University di Pisa, Italia.

6 | UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS NASIONAL | FAKULTAS ILMU KESEHATAN | 7

Anda mungkin juga menyukai