Anda di halaman 1dari 2

Nama Kegiatan Laporan kebhinekaan 6 (Mitos, Legenda dan Cerita Rakyat Indonesia).

Tujuan Kegiatan Menjelaskan dan memperkenalkan apa itu mitos, legenda, dan cerita rakyat
dari berbagai wilayah di Indonesia.
Tanggal kegiatan 10 Oktober 2021
Tempat Zoom Meeting
Deskripsi singkat Di bagian ini menjawab pertanyaan-pertanyaan kunci
hasil pelaksanaan sebagai berikut untuk mendeskripsikan hasil kegiatan:
kegiatan
1. Apa jenis kegiatan yang dilakukan? misalnya kunjungan,
workshop, pentas budaya, pertemuan dengan tokoh
inspiratif dsb.
Jawab : Zoom Meeting.

2. Bagaimana proses kegiatan berlangsung?


Jawab : Sangat menarik dan membuat kita mengetahui berbagai macam cerita
khas daerah teman-teman yang berasal dari berbagai wilayah Indonesia.

3. Apa pesan kunci dari kegiatan tersebut?


Jawab : Setiap daerah punya cerita, legenda, dan mitosnya masing-masing,
kita boleh percaya boleh tidak, tergantung ke diri kita nya masing-masing,
walau kadang-kadang cerita tersebut diluar nalar akal sehat manusia, tapi kita
harus tetap menghargainya karena cerita maupun legenda tersebut sudah ada
sejak dahulu dan turun-temurun.kita cukup mengambil intisari positif dari
cerita tersebut.

4. Bagaimana kegiatan tersebut berkontribusi terhadap


pemahaman dan pengalaman Anda terhadap isu toleransi
dan kebinekaan
Jawab : hargai keunikan tiap-tiap daerah, setiap daerah punya mitos, legenda,
dan cerita rakyat masing-masing, tidak perlu kita berkomentar negatif jika
tidak percaya, ambil saja nilai-nilai positif dari ceritanya karena biasanya
ceritacerita rakyat mengandung banyak nilai-nilai moral yang terkandung
didalamnya.

Tantangan dan Di bagian ini menjawab pertanyaan-pertanyaan kunci


tindak lanjut sebagai berikut:

1. Apa saja yang menjadi tantangan dan hambatan di dalam


implementasi kegiatan?
Jawab : Jaringan yang kadang-kadang jelek dan habis nya banyak kouta
internet karena menggunakan zoom.

2. Apa tindak lanjut untuk menghadapi tantangan serupa?


Jawab : Mengadakan PMM secara luring, sehingga tidak boros kouta.

Kesan dan pesan Berisi kesan terhadap pelaksanaan kegiatan yang telah
dilakukan dan pesan untuk pengembangan di masa yang
akan datang.
Jawab : Sangat menarik dan menambah wawasan serta membuat kita
mengetahui berbagai macam legenda dan cerita daerah dari berbagai macam
daerah di Indonesia.
Lampiran Di bagian ini mahasiswa diminta untuk melampirkan foto dan
video kegiatan yang merepresentasikan kegiatan yang
diikuti.

Adiel Wusqa Yunaldi


203210332
Universitas Islam Riau

Anda mungkin juga menyukai