Anda di halaman 1dari 10

Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Evaluasi dilakukan untuk mengetahui tingkat keberhasilan dan efisiensi suatu program.
Agar proses evaluasi dapat akurat, diperlukan data yang baik yang berasal dari hasil
pengukuran.
Pengukuran adalah suatu kegiatan untuk mendapatkanin formasi atau data secara
kuantitatif. Dalam pelaksanaan pengukuran diperlukan alat ukur yang bervariasi sesuai
jenis dan tujuan yang ingin dicapai. Salah satu kegiatan evaluasi yang dilaksanakan pada
satuan pendidikan adalah Ujian Sekolah .
Ujian Sekolah ini wajib diikuti oleh setiap Peserta Didik SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto
(Kelas IX) pada tahun pelajaran berjalan.
Agar pelaksanaan Ujian Sekolah  di SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto dapat berjalan
lancar, maka perlu disusun rencana atau program kegiatan yang dapat dipakai oleh
penyelenggara ujian sebagai pedoman dalam melaksanakan Ujian, dengan  mengacu
pada ketentuan-ketentuan dan aturan yang berlaku.

B. Landasan

Program Kegiatan Ujian Sekolah ini didasarkan pada :


1. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 61 Tahun 2014 tentang KTSP;
2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar
Isi Pendidikan Dasar dan Menengah;
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar
Proses Pendidikan Dasar dan Menengah;
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar
Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah;
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar
Penilaian Pendidikan Dasar dan Menengah;
6. Surat Edaran Mendikbud No. 3 Tahun 2020 Tentang Pencegahan Corona Virus Desease
(Covid-19) Pada Satuan Pendidikan;
7. Surat Edaran Mendikbud No. 4 Tahun 2020 Tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan
Dalam Masa Darurat Penyebaran Covid-19 atau Virus Corona;
8. Keputusan Mendikbud No. 719 / P / 2020 Tentang Pedoman Pelaksanaan Kurikulum
Pada Satuan Pendidikan Dalam Kondisi Khusus;
9. Surat Edaran Gubernur Jawa Timur No. 420/3337/101.1/2020 Tentang Kebijakan
Pendidikan Dalam Masa Darurat Covid-19;
10. Surat Edaran Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang No. 420/4220/427.41/2020
Tentang Kebijakan Pendidikan Di Masa Pandemi Covid-19;
11. Surat Edaran Dinas Pendidikan Kabupaten Lumajang No. 420/4574.1/427.41/2020
Tentang Pedoman Kegiatan Guru Sambang;

1
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

C. Tujuan

Tujuan penyusunan Program Kegiatan ini adalah:


1. Memberi pedoman kepada panitia Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun
Pelajaran 2020/2021 dan semua pihak yang terkait agar dalam melaksan akan
tugasnya dicapai hasil dengan sebaik-baiknya
2. Sebagai pedoman dalam menangani permasalahan yang terjadi dalam penyelenggaraan
Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto.
3. Membantu tercapainya tujuan dan fungsi Ujian Sekolah .

2
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB II
KEPANITIAAN

A. Panitia Pelaksana

NO NAMA JABATAN KETERANGAN

1 Enik Winarsih, S.Pd Kepala Sekolah Penanggung Jawab

2 Ridwan Ibnu Agam, S.E Ur. Kurikulum Ketua

3 Arik Sulistiyowati, S.Pd.I Bendahara Bendahara

4 Yunik Nur Ferdiansyah, S. Pd. Guru Sekretaris

5 Agus Santoso, S.Pd. Ur. Kesiswaan Verifikator Soal

6 Eka Rhamadan, S.TP Ur. Sarpras Pengatur Ruang

7 Heri Cahyono, S.Pd. Ur. Humas Anggota

8 Yayuk Sri Ningsih, Dip.Kmd Tata Usaha Distribusi Soal

9 Yunik Nur Ferdiansyah, S.Pd Guru Anggota

10 Venti Wijayanti, S.Pd Guru Anggota

11 Dimas Widya Afriadi, S.Pd Guru Anggota

12 Mutiara Ratu Hapsari Guru Anggota

13 Herna Wahyu Purbowo, S.Pd Guru Anggota

Tahapan Kegiatan Panitia :


1. Tahap Persiapan
a. Mengadakan rapat persiapan
b. Menyusun panduan/program kegiatan
c. Melakukan pendataan calon peserta Ujian
d. Melaksanakan sosialisasi penyelenggaraan Ujian
e. Menerbitkan surat tugas panitia
f. Menyiapkan perangkat Ujian
g. Menyiapkan ruangan dan tempat penyelenggaraan Ujian dan sarana lain yang
diperlukan

2. Tahap Pelaksanaan
a. Mengkoordinir penyusunan naskah Ujian
b. Mengkoordinir penelaahan naskah Ujian
c. Melaksanakan pengetikan dan penggandaan naskah Ujian
d. Menyusun jadwal kepengawasan
e. Melaksanakan Ujian sesuai dengan jadwal
f. Mengamankan dan menjaga kerahasiaan soal Ujian dan dokumen pendukungnya.
g. Mengkoordinir pengoreksian lembar jawaban Ujian

3. Tahap Pelaporan
a. Melaksanakan evaluasi pelaksanaan Ujian
b. Menyusun laporan

3
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

B. Penelaah Naskah Soal

NO MATA PELAJARAN PENELAAH

1 PABP / PAI Arik Sulistiyowati, S.Pd.I


Herna Wahyu Purbowo, S. Pd.
2 PKn
Venti Wijayanti, S. Pd.
3 Bahasa Indonesia
Enik Winarsih, S. Pd.
4 Bahasa Inggris
Agus Santoso, S. Pd.
5 Matematika
Dimas Widya Afriadi, S. Pd.
6 IPA
Heri Cahyono, S. Pd.
7 IPS
Yunik Nur Ferdiansyah, S. Pd.
8 Seni Budaya
Ridwan Ibnu Agam, S.E
9 PJOK
Eka Rhamadan, S. TP.
10 Prakarya
Yayuk Sri Ningsih, Dip.Kmd
11 Bahasa Jawa
Herna Wahyu Purbowo, S.Pd
12 Kemuhammadiyahan

13 Bahasa Arab Arik Sulistiyowati, S.Pd.I

Uraian Tugas:

1. Menyusun kisi-kisi naskah soal berdasarkan SKL masing-masing mata pelajaran.


2. Menyusun naskah soal pada kartu soal sesuai dengan kisi-kisi yang telah disusun dan
pedoman penyusunan naskah Ujian
3. Membuat kunci jawaban
4. Membuat pedoman penskoran
5. Melakukan telaah sesuai pedoman penyusunan naskah Ujian pada format yang
ditentukan.
6. Menyerahkan kisi-kisi dan kartu soal serta telaah soal yang telah disusun dalam bentuk
print out atau hasil tulisan tangan kepada panitia dalam sampul tertutup.
7. Menyerahkan master soal dalam bentuk soft copi kepada panitia.

C. Pengawas Ruang

1. Nama Pengawas Ruang dan Jadwal Kepengawasan


(Terlampir)
2. UraianTugas
a. Hadir selambat-lambatnya 20 menit sebelum Ujian. dimulai;
b. Menandatangani berita acara serah terima naskah ;
c. Menandatangani daftar hadir pengawas Ujian ;
d. Memasuki ruang  Ujian. sesuai dengan jadwal yang disusun panitia
e. Memeriksa kartu peserta dan kelengkapan tulis menulis ;
f. Membuka sampul naskah dan memerika kesesuaian isi dengan penjelasan yang
tertulis pada sampul ;
g. Membagikan lembar soal dan lembar jawaban kepada peserta  Ujian ;
h. Mengkoordinasikan pengisian daftar hadir peserta dan menandatanganinya ;
i. Mengisi berita acara penyelenggaraan dan menandatanganinya ;

4
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

j. Menjaga ketertiban dan membantu kelancaran pelaksanaan Ujian ;


k. Mengumpulkan dan dan menghitung lembar jawaban dan mencocokkan nomor
peserta pada lembar jawaban dan daftar hadir kemudian menyusunnya sesuai
dengan nomor urut ;
l. Memasukkan semua dokumen  Ujian. pada sampul naskah ;
m. Menyerahkan hasil pekerjaan peserta kepada panitia  Ujian ;
n. Cadangan Pengawas Ujian :
a) Hadir 30 menit sebelum Ujian dimulai ;
b) Berada diruang Pengawas Ujian. sesuai dengan jadwal ;
c) Menggantikan pengawas Ujian yang tidak hadir mengawasi ;
d) Dilarang meninggalkan sekolah sebelum Ujian selesai ;

D. Korektor Lembar Jawaban

KOREKTOR LEMBAR JAWABAN


NO MATA PELAJARAN
KELAS IX
1 PABP / PAI Arik Sulistiyowati, S.Pd.I
2 PKn Herna Wahyu Purbowo, S. Pd.

3 Bahasa Indonesia Venti Wijayanti, S. Pd.

4 Bahasa Inggris Enik Winarsih, S. Pd.

5 Matematika Agus Santoso, S. Pd.

6 IPA Dimas Widya Afriadi, S. Pd.

7 IPS Heri Cahyono, S. Pd.

8 Seni Budaya Yunik Nur Ferdiansyah, S. Pd.

9 PJOK Ridwan Ibnu Agam, S.E

10 Prakarya Eka Rhamadan, S. TP.

11 Bahasa Jawa Yayuk Sri Ningsih, Dip.Kmd

13 Kemuhammadiyahan Herna Wahyu Purbowo, S.Pd

14 Bahasa Arab Arik Sulistiyowati, S.Pd.I

Uraian Tugas :
1. Menerima lembar jawaban hasil pekerjaan peserta Ujian dari panitia Ujian.
2. Melaksanakan koreksi lembar jawaban sesuai dengan kunci jawaban dan pedoman
penskoran yang telah disusun.
3. Menyerahkan hasil koreksi kepada guru mata pelajaran sesuai dengan tingkat kelas dan
kelas pararel.

5
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB III
PESERTA DAN PEMBAGIAN RUANG

A. Rekapitulasi Jumlah Peserta

JENIS KELAMIN NOMOR PESERTA


NO KELAS JUMLAH
L P AWAL AKHIR

1 Kelas IX 11 8 19 001 019

JUMLAH 11 8 19

B. Pembagian Ruang

NOMOR PESERTA
NO RUANG KELAS JUMLAH KET
AWAL AKHIR

1 1 IX 10 001 010

2 2 IX 9 011 019

C. Tata Tertib Peserta

1. Peserta ujian memasuki ruang 5 menit sebelum bel dibunyikan


2. Peserta ujian yang terlambat hadir hanya diperkenankan mengikuti ujian setelah
mendapat ijin dari guru piket tanpa diberi perpanjangan waktu.
3. Peserta dilarang membawa alat komunikasi elektronik dan kalkulator
4. Peserta dilarang membawa tas, buku, dan catatan dalam bentuk apapun kedalam kelas
selama ujian berlangsung
5. Peserta membawa alat tulis menulis berupa pensil, penghapus, penggaris dan kartu
peserta ujian
6. Selama ujian berlangsung, peserta ujian dilarang meninggalkan ruang ujian tanpa ijin
dari pengawas ruang.
7. Peserta ujian tidak diperbolehkan meninggalkan ruang ujian sebelum bel berakhirnya
ujian.
8. Selama ujian peserta ujian dilarang, menyakan jawaban soal kepada siapapun, bekerja
sama dengan peserta lain, menggantikan atau digantikan oleh orang lain.

D. Denah Duduk Peserta

(Terlampir)

E. Denah Ruang

(Terlampir)

6
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB IV
JADWAL KEGIATAN

A. Jadwal Kegiatan Panitia


RENCANA PENANGGUNG
NO KEGIATAN
PELAKSANAAN JAWAB
1 Rapat Koordinasi Panitia 29 Maret 2021 Penanggung Jawab
2 Penyusunan Pedoman US 22-27 Maret 2021
3 Pendataan Peserta 23 Maret 2021
4 Sosialisasi Penyelenggaraan US 15 Maret 2021
5 Penyiapan Perangkat 25-29 Maret 2021 Sekretaris
- Penomoran dan Kartu Peserta
- Denah Ruang
- Denah Duduk Peserta
- Jadwal Pengawas Ruang
- Dll
6 Pengadaan Naskah Panitia
7 Pembagian Nomor Peserta 29 Maret 2021 Panitia
8 Menyiapkan Tempat Penyelenggaraan
- Pengaturan Ruang 30 Maret 2021 Panitia
- Penempelan Nomor Bangku 30 Maret 2021 Panitia
9 Pelaksanaan Ujian 31 Maret 2021 – Panitia
10 April 2021
10 Koreksi Bersama 12 April 2021 Korektor
11 Penyerahan Nilai 15 April 2021 Korektor / Guru

B. Jadwal Pelaksanaan Ujian

N HARI / PENGAWAS RUANGAN


WAKTU MATA PELAJARAN
O TANGGAL
I II
Ridwan Ibnu A, SE
Rabu, 07.30 – 09.00 Seni Budaya Yunik Nur F., S. Pd.
1 31 Maret
Venti W., S.Pd
2021 09.00 – 10.30 Prakarya Mutiara Ratu H

Kamis, Heri Cahyono, S.Pd


2 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Eka Rhamadan, S.TP
01 April 2021

Sabtu, Ridwan Ibnu A, SE


3 07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Arik S, S.Pd. I
03 April 2021

Senin, Heri Cahyono, S.Pd


4 07.30 – 09.30 Matematika Dimas Widya A., S.Pd
05 April 2021

Selasa, Venti W., S.Pd


5 07.30 – 09.30 IPA Yunik Nur F., S. Pd.
06 April 2021

Venti W., S.Pd


07.30 – 09.00 IPS Eka Rhamadan, S.TP
6 Rabu,
Yayuk Sri Ningsih
07 April 2021 09.00 – 10.30 Bahasa Arab Yunik Nur F., S. Pd.

Mutiara RH
07.30 – 09.00 PPKn Herna Wahyu P., S.Pd
7 Kamis,
Kemuhammadiyaha Mutiara RH
08 April 2021 09.00 – 10.30 Dimas WA., S.Pd
n
Jum’at, Heri Cahyono, S.Pd
8 07.30 – 09.00 PABP Ridwan Ibnu A., S.E
09 April 2021

9 Sabtu, 07.30 – 09.00 PJOK Mutiara Ratu H. Ridwan Ibnu A., S.E

7
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

Heri Cahyono, S.Pd Herna Wahyu P., S.pd


10 April 2021 09.00 – 10.30 Bahasa Daerah

8
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB V
PEMBIAYAAN

Nama Kegiatan : Belanja Kegiatan US Kelas IX


Sumber Dana : Donatur
Kelompok Belanja : Kegiatan

RINCIAN PENGHITUNGAN JUMLAH (Rp)


NO URAIAN KEGIATAN
VOLUME SATUAN HARSAT
1 2 3 4 5 6
UTS Genap Kelas VII,VIII,IX

ATK Rp. 48.000


Kertas HVS Folio 70 Gram 1 Rim Rp. 48.000 Rp. 48.000

Biaya Pengadaan Soal Rp. 475.000


Soal US Kelas 9 19 Pack Rp. 25.000 Rp. 475.000

Jumlah Total Rp. 523.000

9
Panduan Ujian Sekolah SMP Muhammadiyah 02 Jatiroto Tahun Pelajaran 2020/2021

BAB VI
PENUTUP

A. Kesimpulan
1. Adanya Program Kegiatan ini diharapkan dapat membantu Panitia Pelaksana Ujian
Sekolah tahun pelajaran 2020/2021 dan pihak-pihak terkait, sehingga dengan mudah
mempersiapkan dan melaksanakan Ujian Sekolah tahun pelajaran 2020/2021.
2. Adanya Program Kegiatan ini diharapkan dapat berjalan tertib dan lancar.
3. Sejak Penyusunan Program Kegiatan ini sampai dengan terlaksananya Ujian, diharapkan
adanya kerjasama yang baik antara Panitia dengan pihak-pihak terkait sehingga
memperlancar proses penyelenggaraan Ujian

B. Saran
1. Apabila dalam penyusunan Program Kegiatan sampai dengan PelaksanaanUjian Sekolah
tahun pelajaran 2020/2021 terdapat kekurangan, mudah-mudahan dapat diperbaiki dan
disempurnakan oleh Panitia Pelaksana yang akan datang.
2. Mudah-mudahan pada tahun yang akan datang pelaksanaan Ujian lebih terprogram dan
terencana dengan baik, agar pelaksanaannya lebih tertib dan lancar dari tahun
sebelumnya.

10

Anda mungkin juga menyukai