Anda di halaman 1dari 7

SOAL PAS KELAS XII SEMESTER GENAP

1. Peluang penduduk kecamatan Banyuwangi terkena Covid-19 sebesar 0,015. Jika kecamatan
Banyuwangi memiliki penduduk sekitar 200.000 jiwa. Jumlah penduduk yang tidak terjangkit
Covid-19 adalah . .
A. 190.000 Jiwa
B. 188.000 Jiwa
C. 197.000 Jiwa
D. 180.000Jiwa
E. 200.000Jiwa
2. Pembuatan sebuah kemeja memerlukan dua jenis kain, yaitu kain jenis katun dan kain jenis
jeans. Pabrik produksi baju menyediakan 4 jenis kain katun dan 7 jenis jeans. Tentukan
banyak pilihan yang dapat diberikan kepada pelanggan dalam membuat kemeja tersebut . . .
A. 12 D. 28
B. 24 E. 36
C. 14
3. Dari 7 calon pengurus suatu ekstrakurikuler SMK PGRI 2 GIRI Banyuwangi akan dipilih
seorang ketua, wakil ketua, sekretaris, bendahara, dan humas. Banyak cara pemilihan
pengurus ekstrakulikuler adalah . . .
A. 2100 D. 4900
B. 2400 E. 8200
C. 2520
4. Budi mempunyai koleksi 3 pasang sepatu dengan merk yang berbeda, dan 4 baju yang
berlainan coraknya, serta 3 celana yang berbeda warna. Banyak cara berpakaian Budi dengan
penampilan yang berbeda adalah . . . .
A. 12 D. 32
B. 18 E. 36
C. 24
5. Perusahaan yang bergerak di bidang Migas sedang melakukan pemilihan karyawan untuk
menjadi Roustaboth, Floorman dan Derrickman. Banyak cara pemilihan dari 8 orang
karyawan untuk menduduki jabatan tersebut adalah . . .
A. 160 cara D. 320 cara
B. 240 cara E. 336 cara
C. 260 cara
6. Tentukan banyak bilangan yang terdiri atas empat bilangan yang berbeda dan disusun dari
angka 0, 1, 2, 3, 4 dan 5 adalah . . .
A. 210 D. 310
B. 250 E. 320
C. 300

7. Bu Irene meminta Johhny untuk menanam tujuh pohon. Jika pohon yang ditanam harus secara
melingkar, tentukan banyak cara yang berbeda untuk menanam ketujuh pohon tersebut
adalah . . .
A. 720 D. 480
B. 360 E. 520
C. 260

8. PLN Persero akan mengangkat kepala seksi yang baru. Perusahaan tersebut mempunyai 12
orang pegawai senior yang mempunyai kemampuan sama. Dari ke 12 pegawai tersebut hanya
akan dipilih 3 orang sebagai kepala seksi yang baru. Banyaknya susunan yang mungkin
adalah . . .
A. 144 D. 600
B. 220 E. 840
C. 525
9. Bagian inventaris akan membuat kode barang dengan huruf FISIKA. Tentukan jumlah kode
barang yang dapat dibuat menggunakan huruf-huruf tersebut …
A. 30 D. 45
B. 35 E. 60
C. 40

10. Dita mempunyai 8 baju dan 4 celana panjang yang berlainan warna. Tentukan banyak cara
dita menggunakan baju dan celana yang berbeda adalah . . .
A. 8 D. 28
B. 16 E. 32
C. 24 cm
7 !∗5 !
11. Nilai dari , adalah . . . .
6!
A. 240 D. 720
B. 360 E. 840
C. 540

12. Pada suatu acara seminar yang dihadiri oleh guru-guru, terdapat 12 guru yang saling berjabat
tangan. Banyak jabatan tangan yang dapat terjadi adalah . . .
A. 144 D. 66
B. 120 E. 44
C. 88

13. Suatu perusahaan air mineral akan mengangkat calon kepala cabang yang baru. Perusahaan
tersebut mempunyai 10 pegawai senior yang memiliki kemampuan sama. Dari ke sepuluh
pegawai tersebut hanya akan dipilih 5 orang sebagai calon kepala cabang yang baru.
Banyaknya susunan yang mungkin adalah . . .
A. 50 D. 1200
B. 225 E. 30240
C. 252

14. Pada ulangan harian bahasa indonesia, para siswa diminta mengerjakan 9 dari 10 soal
ulangan. Jika soal nomor 1 sampai dengan 5 wajib dikerjakan, banyaknya pilihan soal yang
dapat dipilih oleh siswa adalah . . .
A. 3 D. 6
B. 4 E. 7
C. 5

15. Tentukan nilai dari 6C3 * 5P3 adalah . . .


A. 100 D. 400
B. 200 E. 500
C. 300

16. Lomba kreativitas siswa tingkat SMK tingkat kabupaten Banyuwangi diikuti oleh 20 tim dan
akan dipilih tiga tim terbaik sebagai juara 1, 2 dan 3. Banyak susunan tim terbaik yang dapat
terjadi adalah . . .
A. 140 tim
B. 1.140 tim
C. 2.280 tim
D. 6.840 tim
E. 8.240 tim

17. Banyak anggota ruang sampel pada pelemparan lima koin logam secara bersamaan adalah . . .
A. 4
B. 8
C. 16
D. 32
E. 64

18. Dua buah kartu diambil secara acak dari seperangkat kartu bridge. Tentukan peluang terambil
satu kartu Queen dan satu kartu King adalah . . .
1 2
A. D.
1326 663
1 8
B. E.
663 663
1
C.
442

19. Suatu kotak berisi lima kelereng warna hijau dan empat kelereng warna merah. Dua kelereng
diambil satu persatu dimana kelereng pertama yang diambil dikembalikan lagi di dalam kotak.
Peluang terambilnya kelereng pertama dan ke dua kelereng hijau adalah
1 15
A. D.
3 9
2 20
B. E.
9 9
C. 3

20. Tiga keping uang logam Indonesia delempar secara bersamaan, peluang munculnya paling
sedikit dua gambar adalah . . .
1 1
A. D.
4 2
1 5
B. E.
3 8
3
C.
8

21. Peluang seorang warga Wuhan terjangkit pneumonia akibat virus covid adalah 9%. Jika dalam
provinsi tersebut terdapat 9.100.000 jiwa, banyak warga yang tidak terjangkit pneumonia
adalah . . .
A. 819.000 jiwa D. 8.190.000 jiwa
B. 918.000 jiwa E. 8.281.000 jiwa
C. 8.181.000 jiwa

22. Dua bersaudara Dana dan Danu mengikuti tes seleksi masuk perguruan tinggi di Indonesia.
Peluang Dana lulus ujian adalah 0,8 dan peluang Danu tidak lulus ujian adalah 0,32. Peluang
dua bersaudara Danu dan Dana lulus seleksi ujian adalah . . .
A. 0,35 D. 0,65
B. 0,52 E. 0,80
C. 0,60

23. Sebuah percetakan melakukan seleksi kinerja menjadi Quality Control. Terdapat 5 karyawan
dengan kinerja baik yang masuk ke kriteria yaitu Ayu, Bayu, Rijal, Sulaiman dan Fitri.
Peluang karyawan laki-laki menduduki peringkat pertama dan terakhir pada seleksi adalah . . .
1 2
A. D.
10 5
1
B. E. 1
5
3
C.
10

24. Sebuah kotak penyimpanan terdapat lima buah apel, tiga buah pir dan dua buah jeruk. Dari
dalam kotak, Hendery mengambil tiga buah secara acak. Tentukan peluang Hendery
mengambil tiga buah apel. . .
1 1
A. D.
2 3
1 2
B. E.
4 5
2
C.
3
25. Salah satu huruf dipilih secara acak dari huruf-huruf pada kata “KEDIRI”. Peluang terpilihnya
huruf I adalah . . .
1
A. D. 2
3
2 1
B. E.
3 4
1
C.
2
26. Diketahui A dan B merupakan dua kejadian yang saling bebas. Tentukan P( AC ∩ B)
Jika P( A)=0,4dan P( B)=0,5 adalah . . .
A. 3 D. 0,3
B. 2 E. 0,5
C. 1
27. Pada saat bermain monopoli, Karin dan Kiara melakukan percobaan melempar dua dadu
sekaligus sebanyak 72 kali. Frekuensi Harapan muncul kedua mata dadu berjumlah 5 atau 6
adalah . . .
A. 14 kali D. 22 kali
B. 18 kali E. 24 kali
C. 20 kali
28. Berdasarkan hasil penelitian agronomi di suatu daerah, diketahui bahwa pembenihan bibit kopi
memiliki peluang gagal sebesar 0,012. Jika pada daerah tersebut ditanam 1500 bibit kopi,
berapakah frekuensi harapan kopi yang dapat tumbuh adalah . . .
A. 1482 D. 1496
B. 1490 E. 1498
C. 1492

29. Dari 50 siswa SMK ekstrakurikuler photography, diketahui 35 menyukai video editing dan 30
orang menyukai video shooting. Jika dipilih seorang siswa secara acak. Peluang
terpilihnya seorang siswa yang menyukai editing dan shooting adalah . . .
A. 0,3 D. 0,15
B. 0,35 E. 0,2
C. 0,5

30. Penelitan terkait system informasi menyatakan bahwa transmisi sinyal unguided media di
perkotaan memiliki peluang 14% dari banyak data yang ditransmisikan. Jika suatu paket data
sebesar 578 MB ditransmisikan melalui udara, peluang banyak data yang perlu diperbaiki
adalah . .

A. 80.920 KB D. 361.120 KB

B. 110.240 KB E. 497.080 KB

C. 190.080 KB

Anda mungkin juga menyukai