Anda di halaman 1dari 9

LEMBAR KUESIONER

Identifikasi penelitian
Nama : Wahyu Hardiansah
NIM : 161020550232
Fakultas : Manajemen Pemasaran
Sehubung dengan penelitian untuk tugas akhir program strata satu (S1) Fakultas
Ekonomi, saya meminta kesediaan bapak/ibu untuk membantu penelitian saya yang berjudul
“Pengaruh Promosi dan Harga Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Indomaret
Dasana Indah 2” dengan mengisi kuesioneryang telah disediakan atas perhatian dan
bantuannya saya ucapkan terima kasih.
Cara pengisian :
 Berilah tanda (√) pada tabel pernyataan kuesioner dengan memperhatikan bobot dan
kategori berikut :
Bobot Kategori Disingkat Skor
1 Sangat Setuju SS 5
2 Setuju S 4
3 Netral N 3
4 Tidak Setuju TS 2
5 Sangat Tidak Setuju STS 1

 Daftar Dimografi Responden


1) Jenis kelamin
a. Laki-laki
b. Perempuan
2) Usia Responden
a. 15 – 30 Tahun
b. 31 – 40 Tahun
c. > 41 tahun
3) Pekerjaan
a. Ibu rumah tangga
b. Karyawan / ti
c. pelajar
Daftar pernyataan Promosi (X1)
No Periklanan SS S N TS STS JR

1 Indomaret selalu membuat iklan melalui


media cetak seperti katalog
2 Iklan yang dibuat oleh Indomaret, agar
mempermudah konsumen dalam belanja
No Penjualan Tatap Muka SS S N TS STS JR
3 Karyawan Indomaret langsung
berinteraksi tatap muka dengan
konsumen
4 Karyawan Indomaret selalu membantu
konsumen dalam kesulitan mencari
produk yang di mau
No Promosi Penjualan SS S N TS STS JR

5 Karyawan bagian kasir selalu


menawarkan product yang sedang promo
di etalase saat konsumen ingin bayar
6 Saya merasa katalog yang berada di
Indomaret informatif
No Hubungan Masyarakat SS S N TS STS JR
7 Pelayanan yang ramah membuat
konsumen ingin kembali berbelanja di
Indomaret
8 Karyawan selalu menginformasikan
langsung ke konsumen mengenai product
– product yang sedang promo
No Penawaran Langsung SS S N TS STS JR
9 Banyak product – product baru yang
langsung ditawarkan kepada konsumen
10 Promo hemat yang ditawarkan Indomaret
membuat konsumen tertarik untuk
membeli
Sumber : Data Olahan Kuesioner 2021
Daftar Pelayanan Harga (X2)
No Tingkat Harga SS S N TS STS JR

1 Harga product sesuai dengan kualitas


yang di inginkan
2 Harga product bervariasi
3 Harga product di Indomaret
menyesuaikan dengan kualitas product
No Harga bersaing SS S N TS STS JR
4 Indomaret selalu memberikan harga
yang terbaik di banding competitor
5 Harga yang di berikan Indomaret dapat
terjangkau di semua kalangan
6 Persaingan harga, membuat Indomaret
memberikan harga yang terjangkau dan
kualitas yang baik
7 Sistem Pembayaran SS S N TS STS JR
No Indomaret memberikan system
pembayaran yang mudah, sperti cash
dan debit
8 Pembayaran di indomaret tidak ada
minimal maupun maksimal
No Syarat pembayaran SS S N TS STS JR
9 Konsumen yang membeli promo harus
mengikuti syarat pembayaran yang
berlaku
10 Terdapat potongan harga sesuai
ketentuan yang ada di Indomaret

Sumber :data olahan kuesioner 2021


Daftar pelayanan keputusan Pembelian (Y)
No Tertarik Pada Informasi Product SS S N TS STS JR

1 Setelah saya membaca katalog


Indomaret, saya tertarik untuk
berbelanja
2 Informasi promo yang diberikan
Indomaret membuat saya ingin membeli
No Mempertimbangkan Untuk Membeli SS S N TS STS JR
3 Setelah saya bandingkan harga
Indomaret dengan competitor, saya jadi
ingin berbelanja di Indomaret
4 Potongan harga yang diberikan
membuat saya tidak ingin belanja di
tempat lain
No Tertarik Untuk Mencoba SS S N TS STS JR

6 Saya ingin berbelanja di indomaret


berdasarkan informasi dari orang lain
6 Setelah saya lihat – lihat katalog
promonya saya tertarik untuk berbelanja
No Ingin Mengetahui Product SS S N TS STS JR
8 Saya ingin mengetahui katalog setiap
minggu nya
8 Saya ingin mengetahui promo-pormo
terupdate dari Sosmed Indomaret
No Jadi Ingin Untuk Memiliki Product SS S N TS STS JR

10 Saya membeli promoan karena ada


bujukan dari karyawan Indomaret

Saya yakin berbelanja di Indomaret


karena harga jauh lebih murah

Sumber :data olahan kuesioner 2021

Anda mungkin juga menyukai