Anda di halaman 1dari 2

Nama : Aryo Mustika Fajar, A.md.

Nim : 12
Kelas :

TUGAS 1 (LINGKUNGAN MIKRO DAN MAKRO)


ANALISIS SWOT PRODUK KONSENTRAT PAKAN TERNAK
SAPI POTONG

A. Strength
1. Memiliki faktor pembatas/zat racun/anti nutrisi, komposisi dan kandungan
bahan yang aman bagi kesehatan hewan karena mengandung bahan-
bahan yang bernutrisi seimbang, seperti karbohidrat, protein, mineral,
vitamin dll
2. Mudah untuk dicerna karena terbuat dari campuran beberapa bahan
pakan yang terkandung sumber energi dan kadar serat kasar yang rendah
(<18%) sehingga relatif lebih mudah dicerna.
3. Mempercepat pertumbuhan, perkembangbiakan, dan penggemukan sapi
potong
4. Meningkatkan penghasilan bagi peternak. pertumbuhan yang lebih cepat,
anda menjadi tidak perlu menunggu lama jika ingin menjual sapi dewasa.
Dari segi finansial juga, keuntungan akan terus mengalir, seiring dengan
lahirnya keturunan baru dari sapi-sapi sebelumnya.
B. Opportunity
1. Peluang yang besar, karena kebutuhan akan konsentrat sangat tinggi
mengingat keterbatasan ketersediaan pakanan hijauan.
2. Kompetitor usaha sejenis di lingkungan mikro peternak masih sedikit atau
brsifat lokal
3. Jumlah permintaan pasar yang besar akan varian-varian yang berkualitas
tinggi dengan harga yang terjangkau, atau dapat dikatakan seimbangi
dengan harga jual daging sapi dipasaran.
4. Selama permintaan kebutuhan akan daging sapi tinggi, maka produk
konsentrat menjadi peluang bisnis yang menjanjikan.
C. Threat
1. Kreativitas dan inovasi produk konsentrat harus terus ditingkatkan baik
kandungan, maupun penampilannya untuk mempercepat pertumbuhan
dan perkembangbiakan sapi potong.
2. Ketersediaan bahan baku pembuatan konsentrat harus
berkesinambungan atau berkelanjutan.
3. Persaingan yang kuat dalam skala makro antara produk konsentrat buatan
peternak dengan konsentrat buatan pabrik farm.
4. Jumlah permintaan konsentrat yang rendah akibat harga konsentrat yang
relatif mahal sehingga tidak sesuai dengan harga jual daging dipasaran.
D. Weakness
1. Minimnya modal usaha
2. Mahalnya biaya produksi konsentrat
3. Konsentrat hanya boleh diberikan sebesar 1-2%, jika berlebih dapat
menyebabkan kelainan metabolisme pada ternak.
4. Mahalnya harga kosentrat dipasaran.
5. Sulitnya perijinan produk konsentrat bagi produsen peternak lokal.

Anda mungkin juga menyukai