Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS TEKNIK DAN INFORMATIKA

UNIVERSITAS PGRI SEMARANG


UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Mata Kuliah / SKS : Kalkulus Diferensial / 2 SKS


Program Studi/Semester/Kelas : Informatika / I / A, B, C.
Dosen Pengampu : 1. Ir. Agung Handayanto, M.Kom.
2. Mega Novita, Ph. D.
Hari, Tanggal : Selasa, 11 Januari 2022
Waktu : 9.00 – 10.30 WIB (90 Menit)

PETUNJUK :
1. Jawab pertanyaan dengan singkat dan jelas
2. NPM Ganjil, Kerjakan No. Ganjil.
NPM Genap, Kerjakan No. Genap.
3. Sifat : Closed Book
4. No Internet
5. Berdo’alah terlebih dahulu agar dikuatkan untuk tidak berbuat curang selama ujian

Soal :
A. Dengan Aturan Hasil Bagi, Tentukan diferensial fungsi berikut : (Bobot 10
%)
1. y = (2x2 – 3x +1) / (2x – 1) 2. y = (x2 - x + 1) / (x2 + 1)
B. Dengan Aturan Berantai, Tentukan (dy/dx) fungsi berikut : (Bobot 15
%)
3. y = (2x5 – 3x4)6 4. y = (6x4 – 2x3)5
C. Tentukan diferensial ke 3 fungsi berikut : (Bobot 15
%)
5. y = (2x + 5)4 6. y = (3x – 2)5
D. Tentukan (dy/dx) dari fungsi implisit berikut : (Bobot 20
%)
7. x3 – 3x2y + 19 xy = 0 8. 4x3 + 11xy2 – 2y3 = 0
E. Diketahui : (Bobot 40 %)
9. f(x) = x3 – 3x – 1 10. f(x) = 2x3 – 6x + 1
Tentukan :
a. Titik kritisnya pada interval I = [-3, 3].
b. Nilai Maksimum dan Minimum pada interval I = [-3, 3].
c. Kemonotonan dan kecekungan f(x).
d. Titik beloknya f(x).
e. Sktesa grafiknya.

Mengetahui, Diperiksa tanggal : 29 Desember 2021


Ketua Program Studi Informatika, Sub Unit Penjaminan Mutu Prodi
Informatika / Kelompok Bidang Ilmu

Hal. 1 dari 2 Halaman


Bambang Agus Herlambang,M.Kom
NIDN 0601088201 Rahmat Robi Waliyansyah, M.Kom.
NIDN 0625108803

Hal. 2 dari 2 Halaman

Anda mungkin juga menyukai