Laporan

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN MINGGU KE 16

1. Rencana kegiatan
a. Aspek administrasi
b. Aspek adaptasi teknologi
2. Pelaksanaan kegiatan
a. Aspek administrasi
 Saya membantu guru-guru SD Negeri Balfai menyusun soal ulangan semester
 Saya membantu guru-guru SD Negeri Balfai mengambil soal yang ada pada buku
tema yakni dari tema 1 sampai tema 5
b. Aspek adaptasi teknologi
 Saya membantu guru-guru SD Negeri Balfaai mengisi angket survei lingkungan kerja
 Saya dan teman-teman tim kampus mengjar mengetik soal yang tela ditulis tangan
oleh guru beserta kunci jawaban
 Saya menerima pengembalian tugas dari siswa-siswa SD Negeri Balfai kelas VI D
3. Analisis hasil kegiatan
Analisis hasil kegiatan dari aspek adminisrasi semua guru-guru SD Negeri Balfai menyusun soal
ulangan dengan melihat pada buku tema yang setiap hari mereka gunakan untuk mengajar di
kelas sehingga dapat membantu siswa dalam pengerjaan soal-soal nanti. Pada aspek adaptasi
teknologi, sebagian guru-guru SD Negeri Balfai gaptek akan teknologi sehingga saya dan teman-
teman tim kampus mengajar yang membantu mengisi angket tersebut padahal isi dari angket itu
merupakan data dari guru-guru tersebut.
4. Hambatan dan upaya mengatasi hambtan
Adapun hambtan yang sudah dipaparkan pada analisis kegiatan pada aspek adaptasi teknologi.
Upaya mengatasi hambatan saya dan tim kampus mengajar berdiskusi terkait dengan hambtan
tersebut kami membuat pelatihan penggunaan google form.
5. Rencana perbaikan dan tindak lanjut
Menyiapkan materi pelatihan penggunaan google form dan melakukan pelatihan kepada guru-
guru SD Negeri Balfai.

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai