Anda di halaman 1dari 1

MULAI DARI DIRI - ASESMEN

1) Bagaimana Bapak/Ibu selama ini melakukan Asesmen Diagnostik?

 Melakukan apersepsi dengan mengajukan pertanyaan untuk mengarahkan siswa ke


materi yang akan dipelajari
 Dengan memberikan soal yang dianggap mudah, sedang dan sulit untuk menstimulus
kemampuan berpikir siswa

2) Dari pengalaman tersebut, informasi apa saja yang Bapak/Ibu dapatkan?

Ada beberapa siswa yang bisa di kelompokkan ke dalam siswa yang pandai, sedang dan
kurang.

Sebagai pendidik, kita perlu memahami bahwa asesmen adalah hal yang tidak bisa
dipisahkan dari rangkaian kegiatan pembelajaran. Pada unit modul ini, kita akan
merefleksikan kembali untuk apa asesmen dibuat dan bagaimana asesmen dapat
dilaksanakan untuk mendukung efektivitas pembelajaran. 

3) Apa harapan Bapak/Ibu dalam memahami unit modul ini terkait peran Bapak/Ibu?

Sebaiknya asesmen yg di buat harus berdasarkan tiga aspek diantaranya : Pengetahuan,


keterampilan dan sikap

4) Apa saja kegiatan, materi, dan manfaat yang Anda harapkan di Unit Modul ini?

Saya mengharapkan agar modul ini dapat memberikan kemudahan bagi kami pendidik
dalam melaksanakan asesmen pada peserta didik.

Anda mungkin juga menyukai