Anda di halaman 1dari 26

MORFOLOGI

SUNGAI
KULIAH 2
PENGERTIAN DAERAH ALIRAN
SUNGAI
• Daerah aliran sungai (DAS) adalah suatu wilayah dimana seluruh
pengaliran air permukaan menuju ke suatu sungai di lokasi tersebut
(Chow, Maidment, Mays, 1988).

• Dalam ilmu hydrologi, daerah aliran sungai dijadikan sebagai suatu
model hydrologi yang menggambarkan mekanisme siklus air dimulai
dari jatuhnya curah hujan (rainfall) di wilayah DAS kemudian mengalir
sebagai air permukaan (runoff) dan abstraksi (abstraction).

• Daerah aliran sungai adalah daerah dimana presipitasi mengkonsentrasi
ke sungai di daerah tersebut (Sosrodarsono dan Kensaku, 2003).
WATERSHED (DAS)

www.dec.state.ny.us/website/2000/watersheds.gif
WATERSHED

www.dec.state.ny.us/website/2000/watersheds.gif

www.aquatic.uoguelph.ca/rivers/chwater.htm www.epa.gov/watertrain/ecology/ecology21.html
IMPORTANCE OF RIVERS

• Rivers:
• Provide water and nutrients for agriculture
• Provide habitat to diverse flora and fauna
• Provide routes for commerce
• Provide recreation
• Provide electricity

www.aquatic.uoguelph.ca/rivers/chintro.htm
EFFECT OF CLIMATE

• Rivers are very dependent on climate and their characteristics are closely
related to the precipitation and evaporation regimes in their drainage areas.
• Three types:
• Perennial or permanent rivers
• Periodic rivers
• Episodic rivers

www.aquatic.uoguelph.ca/rivers/chintro.htm
Morfometri DAS

Morfometri DAS merupakan ukuran kuantitatif


karakteristik DAS yang terkait dengan aspek
geomorfologi suatu daerah. Karakteristik ini terkait
dengan proses pengatusan (drainase) air hujan yang
jatuh di dalam DAS. Parameter tersebut adalah luas
DAS, bentuk DAS, jaringan sungai, kerapatan aliran,
pola aliran, dan gradien kecuraman sungai.
a. Luas DAS
DAS merupakan tempat pengumpulan
presipitasi ke suatu sistem sungai. Luas daerah
aliran dapat diperkirakan dengan mengukur
daerah tersebut pada peta topografi.
b. Bentuk DAS:
Bentuk DAS mempengaruhi waktu konsentrasi air
hujan yang mengalir menuju outlet. Semakin bulat
bentuk DAS berarti semakin singkat waktu
konsentrasi yang diperlukan, sehingga semakin tinggi
fluktuasi banjir yang terjadi. Sebaliknya semakin
lonjong bentuk DAS, waktu konsentrasi yang
diperlukan semakin lama sehingga fluktuasi banjir
semakin rendah. Bentuk DAS secara kuantitatif dapat
diperkirakan dengan menggunakan nilai nisbah
memanjang ('elongation ratio'/Re) dan kebulatan
('circularity ratio'/Rc).
C. ORDER
SUNGAI

Maksud dengan orde


sungai adalah tingkatan
daripada sungai pada
suatu jaringan sungai
utama dan anak-anak
sungai di DAS (seperti
Gambar)
C. ORDER
SUNGAI

Maksud dengan orde


sungai adalah tingkatan
daripada sungai pada
suatu jaringan sungai
utama dan anak-anak
sungai di DAS (seperti
Gambar)
d. Kerapatan Aliran Sungai
e. Pola Aliran Sungai
f. Gradien Sungai
Contoh Soal
Diketahui DAS Cimahi sbb
Cimahi
Watershed

Diketahui penampang melintang


Sungai Cimahi di outletnya pada file
Autocad, gunakan Potongan 5. Cimahi
Outlet
Kemiringan sungai pada lokasi outlet
tersebut adalah 0.09. Pada musim
hujan, kedalaman air di penampang
tersebut adalah 2.1 m, dengan
koefisien kekasaran sungai adalah
0.025.
Tentukan :
Debit sungai Cimahi di penampang
outlet untuk kedalaman tersebut.
Kecepatan aliran pada kedalaman
tersebut
Debit bankfull (debit maksimum) pada
lokasi tersebut.
Berapa % debit pada no 1) dihitung
terhadap debit bankfull?

Anda mungkin juga menyukai