Anda di halaman 1dari 5

ITIL 

(Information Technology Infrastructure Library) merupakan merek dagang yang terdaftar di Office of
Government Commerce (OGC) Inggris, sejarah awal ITIL diterbitkan sekitar tahun 1989 dan 1995 oleh Her
Majesty’s Stationery Office (HMSO) di Inggris atas nama Central Communications and Telecommunications
Agency (CCTA) dan kemudian CCTA dimasukan dalam Office of Government Commerce (OGC).
Perusahaan yang menerapkan ITIL pada awalnya terbatas hanya didaerah Inggris dan Belanda.

Manfaat penerapan ITIL adalah dapat meningkatkan kepuasaan pengguna dan pelanggan layanan,
ketersediaan/availability layanan yang semakin meningkat, mengurangi biaya layanan, pengambilan keputusan
yang lebih baik dan meminimalkan resiko layanan terhadap pelanggan dan pelaku bisnis. Tujuan penerapan
ITIL adalah agar mampu membangun layanan yang lebih efektif dan efisien kepada pelanggan. Menciptakan
manajemen layanan TI yang lebih optimal dan mampu meningkatkan kualitas layanan TI ke arah peningkatan
layanan yang berkelanjutan.

 HOME
 PERATURAN
o






 UJI KOMPETENSI
 DOKUMENTASI
 #

ITIL (Information Technology Infrastructure Library)


 Oktober 14, 2020  Informasi, Materi, Pranata Komputer
ITIL (Information Technology Infrastructure Library) merupakan merek dagang yang terdaftar di Office of
Government Commerce (OGC) Inggris, sejarah awal ITIL diterbitkan sekitar tahun 1989 dan 1995 oleh Her
Majesty’s Stationery Office (HMSO) di Inggris atas nama Central Communications and Telecommunications
Agency (CCTA) dan kemudian CCTA dimasukan dalam Office of Government Commerce (OGC).
Perusahaan yang menerapkan ITIL pada awalnya terbatas hanya didaerah Inggris dan Belanda.
Manajemen Layanan Sistem Informasi atau biasa kita sebut IT Service Management (ITSM) adalah istilah
umum untuk menggambarkan pendekatan untuk merancang, menghasilkan, mengelola,
mengimplementasikan rencana, mengkoordinasikan dan menyelesaikan aktifitas-aktifitas pelayanan
demi tercapainya tujuan-tujian pelayanan dan meningkatkan penggunaan teknologi informasi yang
digunakan dalam suatu perusahaan. 

Manfaat penerapan ITIL adalah dapat meningkatkan kepuasaan pengguna dan pelanggan layanan,
ketersediaan/availability layanan yang semakin meningkat, mengurangi biaya layanan, pengambilan keputusan
yang lebih baik dan meminimalkan resiko layanan terhadap pelanggan dan pelaku bisnis. Tujuan penerapan
ITIL adalah agar mampu membangun layanan yang lebih efektif dan efisien kepada pelanggan. Menciptakan
manajemen layanan TI yang lebih optimal dan mampu meningkatkan kualitas layanan TI ke arah peningkatan
layanan yang berkelanjutan.

4P Manajemen Layanan TI
People -> memastikan kesiapan SDM internal perusahaan (staf) dan eksternal perusahaan (pelanggan),
termasuk memastikan struktur organisasi telah mendukung manajemen layanan
Processes -> memastikan apakah proses-proses, aktivitas, dan peran manajemen layanan TI telah dirancang
dengan benar, sesuai kebutuhan, serta terdokumentasi
Products -> memastikan apakah untuk mengimplementasikan proses-proses secara efisien dan efektif
membutuhkan perangkat tertentu
Partners -> memastikan apakah komponen-komponen sistem layanan TI apa saja yang membutuhkan
dukungan pihak ketiga, pemasok memiliki kompetensi layanan yang tepat sesuai kebutuhan layanan TI,
mengkomunikasikan dan memastikan kebutuhan dukungan layanan TI benar-benar dimengerti dan dipenuhi
oleh pemasok

Berikut masing-masing Tahapan Layanan TI  menurut ITIL:

1. Service Strategy Merupakan iterasi pertama dalam siklus layanan ITIL, pada tahap service strategy
dibuat perencanaan terhadap layanan
2. Service Design merupakan iterasi setelah layanan yang akan di bangun didefinisikan, pada tahap ini
dirancang kebijakan keamanan dari layanan yang akan dikembangkan, membuat katalog layanan,
mengembangkan service level agreement (SLA) layanan dengan para calon pengguna layanan dan
stakeholder.
3. Service operation merupakan tahap implementasi dari layanan TI yang telah dikembangkan, membuat
perangkat dokumen yang mengatur regulasi layanan seperti Standard Operating Procedure (SOP) dan
manual/petunjuk pemakaian layanan TI kepada pengguna layanan.
4. Service transition merupakan iterasi yang dilakukan untuk menyesuaikan layanan TI yang akan
dikembangkan dengan layanan TI yang telah berjalan di organisasi, melakukan review dan
pengecekan terhadap layanan TI yang akan dijalankan. Proses pengecekan dilakukan guna melihat
kelemahan atau kekurangan yang muncul untuk diubah kembali sebelum diimplementasikan
5. Continual service improvement (CSI) merupakan bagian akhir dari iterasi siklus hidup layanan ITIL,
pada iterasi ini dilakukan evaluasi terhadap layanan TI yang telah berjalan. CSI bertujuan untuk
mempersiapkan rencana peningkatan terhadap layanan TI, agar mampu berjalan berkelanjutan

Resources:
https://prakom.banjarmasinkota.go.id/2020/10/itil-information-technology.html diakses pada 15
January

Anda mungkin juga menyukai