Anda di halaman 1dari 1

Afif Fahman Naja

XIMIPA2/02

AL - BIRUNI
T O K O H I L M U W A N I S L A M
D I B I D A N G A S T R O N O M I
D A N M A T E M A T I K A

Biodata

Nama : Abu rayhan Muhammed


Ibnu Ahmad Al-Biruni Bidang Keahlian
Dikenal : Al - Biruni
Lahir : 4 September 973 M Al-Biruni merupakan astronom,
Wafat : 13 Desember 1048 M matematikawan persia fisikawan, sarjana,
Dikenal sebagai : Penemu Bumi penulis ensiklopedia, filsuf, pengembara,
Bulat sejarawan, ahli geografi, ahli farmasi dan
guru, yang banyak menyumbang kepada
bidang matematika, filsafat, obat-obatan.
Pendidikan

Masa kecilnya tidak banyak Karya - Karya


diketahui. Al-biruni dalam
biografinya mengaku sama Ketika berusia 17 tahun, dia meneliti garis
sekali tidak mengenal ayahnya lintang bagi Kath, Khwarazm, dengan
dan hanya sedikit mengenal menggunakan altitude maksima matahari.
kakeknya. Ketika berusia 22, dia menulis beberapa
hasil kerja ringkas, termasuk kajian
Selain menguasai beragam ilmu proyeksi peta, "Kartografi", yang termasuk
pengetahuan, Al-biruni juga fasih metodologi untuk membuat proyeksi
dalam beberapa bahasa seperti: belahan bumi pada bidang datar.
Arab, Turki, Persia, Sansekerta, Ketika berusia 27, dia telah menulis buku
Yahudi dan Suriah. Semasa berjudul "Kronologi" yang merujuk kepada
muda dia menimba ilmu hasil kerja lain yang dihasilkan oleh dia
matematika dan astronomi dari (sekarang tiada lagi) termasuk sebuah
Abu Nasir Mansur. buku tentang astrolab, sebuah buku
tentang sistem desimal, 4 buku tentang
Saat berusia 20 tahun, Al-Biruni pengkajian bintang, dan 2 buku tentang
telah menulis beberapa karya sejarah.
dibidang sains. Dia juga kerap Dia membuat penelitian radius Bumi
bertukar pikiran dan pengalaman kepada 6.339,6 kilometer (hasil ini diulang
dengan Ibnu Sina, Imuwan besar di Barat pada abad ke 16).
Muslim lainnya yang begitu
berpengaruh di Eropa.

Anda mungkin juga menyukai