Anda di halaman 1dari 3

Kasus Latihan laporan arus kas

Jawaban ditulis tangan


Dikirim dalam bentuk pdf
paling lambat hari sabtu,18 Desember jam 12.00 wib

Berikut adalah laporan Laba Rugi, Neraca dan perubahan ekuitas PT ABC tahun 2019
dan 2020:
LAPORAN POSISI KEUANGAN

PER 31 DESEMBER 2019 DAN 2020

TAHUN
2020 2019
ASET:
ASET LANCAR:
KAS 100.000 102.000
PIUTANG DAGANG 60.000 50.000
PERSEDIAAN 110.000 106.000
PERSEKOT BIAYA 4.000 3.000
274.000 261.000
ASET TETAP:
BANGUNAN 600.000 600.000
AKUMULASI DEPRESIASI (26.000) (23.000)
KENDARAAN 595.000 540.000
AKUMULASI DEPRESIASI (15.000) (12.000)
1.154.000 1.105.000
ASET LAIN LAIN:
BANGUNAN DALAM PENYELESAIAN 44.000 36.000
BEBAN DITANGGUHKAN 42.000 40.000
86.000 76.000
TOTAL ASET 1.514.000 1.442.000
KEWAJIBAN:
UTANG LANCAR:
UTANG DAGANG 97.000 92.000
UTANG GAJI 7.000 9.000
TOTAL UTANG LANCAR 104.000 101.000
UTANG JANGKA PANJANG:
UTANG BANK 210.000 212.000
TOTAL KEWAJIBAN 314.000 313.000
EKUITAS:
MODAL SAHAM 1.050.000 995.000
AGIO SAHAM 25.000 25.000
SALDO LABA 125.000 109.000
TOTAL EKUITAS 1.200.000 1.129.000
TOTAL KEWAJIBAN DAN EKUITAS 1.514.000 1.442.000

PT ABC

LAPORAN LABA RUGI TAHUN 2020 DAN 2019

TAHUN
2020 2019
PENJUALAN 435.000 310.000
HARGA POKOK PENJUALAN 306.000 260.000
LABA KOTOR 129.000 50.000
BEBAN USAHA 2.900 5.500
BEBAN BUNGA 500 400
LABA SEBELUM PAJAK 125.600 44.100
PAJAK: 25% 31.400 11.025
LABA BERSIH 94.200 33.075

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS TAHUN 2020

LABA DITAHAN AWAL RP 109.000


LABA TAHUN INI RP 94.200 +
RP 203.200
PEMBAGIAN DIVIDEN RP 78.200 -
LABA DITAHAN AKHIR RP 125.000
Diminta:

Berdasar informasi tersebut susunlah laporan ARUS KAS tahun 2020 !

A. Metode langsung
B. Metode tidak langsung

Anda mungkin juga menyukai