Anda di halaman 1dari 6

9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

BERANDA PEMROGRAMAN ANDROID





DARK MODE

MONETISASI
BERANDA FIREBASE
PEMROGRAMAN MATERIAL
ANDROIDDESIGN JASA
DARK MODE

MONETISASI FIREBASE MATERIAL DESIGN JASA

MENGENAI SAYA

BERANDA
/
COOLPAD
/
FLASHING
/
OTHERS

Cara Flashing Coolpad E580


dengan Flashtool - Tested
Oleh Wildan M Athoillah
·
22.42
Indonesia

Blogger dan
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Banyak
spesialis
diantara kalian yang pastinya pernah mengalami Bootlop atau
pembuat
ada yang tidak beres pada ponsel yang kalian gunakan
aplikasi
sehingga tidak bisa berfungsi dengan baik, Untuk mengatasi
android.
masalah tersebut diperlukan Flashing atau Install ulang,
sehingga ponsel tersebut bisa kembali seperti baru. Lihat
profil
lengkapku

ARTIKEL POPULER

Apa Itu Method


Void, Return dan
Static pada Java

Belajar
Tutorial yang akan saya jelaskan kali ini mengenai cara Menggunakan
flashing Coolpad E580 menggunakan SP Flashtool, cara LinkedList pada
tersebut sudah saya peraktekan sebelumnya pada ponsel Java
milik sodara saya yang kebetulan bootlop dan minta saya
perbaiki, dan hasinya work 100%, dengan begitu ponsel Jenis-Jenis
tersebut kembali seperti semula.
Keyword pada
Java Beserta
Perlu kalian ingan setelah selesai memflashing ponsel Fungsinya
tersebut, semua data-data yang terdapat pada ponsel
tersebut akan hilang, jadi itu resiko yang akan kalian terima.

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 1/6
9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

BERANDA PEMROGRAMAN ANDROID Mengenal


Bahan-bahan yang diperlukan Access Modifier
DARK MODE

MONETISASI FIREBASE MATERIAL DESIGN JASA


pada Java
Ponsel Android Coolpad E580.
Kabel USB. Cara Manipulasi
Komputer/Laptop. String pada Java
Firmware Coolpad E580 Download Disini.
Mediatek Driver Auto Installer Download DIsini. Belajar Cara
SP Flashtool V5 Download DIsini. Membuat Thread
Pada Java

Langkah-langkah Flashing
Cara
Mengkonversi
1) Pertama extract semua bahan yang sudah kailan download Tipe Data pada
menggunakan winrar atau sejenisnya.
Java
2) Install Media Driver Auto Installer, agar ponsel tersebut
dapat terbaca oleh laptop/komputer, Klik 2x pada Mediatek-
Drivers-Install :

Installasi Driver Auto Installer

3) Buka SP Flashtool, lalu klik Choose pada Scatter-loading


FIle :

Memilih File Scatter-Loading Coolpad E580

4) Cari dan pilih file MT6735M_Android_scatter yang sudah


kalian download, file tersbut berada pada folder firmware
coolpad E580 :

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 2/6
9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

BERANDA PEMROGRAMAN
BACA JUGA ANDROID
DARK MODE
Cara Flashing
MONETISASI BlackBerry Bold
FIREBASE 9780 Via
MATERIAL Rapido
DESIGN JASA
Instalador

Cara Flashing BlackBerry Storm 2 9550 Via


Rapido Instalador

Soal UN Akuntansi SMK Terbaru - Kuis Angan

Lokasi Penyimpanan File Scatter

5) Setelah itu ubah Download Only menjadi Format All +


Download :

Ubah Download Only menjadi Format All + Download

6) Pastikan ponsel tersebut dalam keadaan mati, setelah itu


klik Download lalu hubungkan ponsel Coolpad kalian pada
Laptop/Komputer menggunakan USB sambil menekan
volume (-).

Baca Juga :

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 3/6
9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

BERANDA
Cara Flashing Mito A77 via SPANDROID
PEMROGRAMAN
Flashtool - 100% Work
Cara Flash Firmware Samsung Galaxy Young 2 via DARK MODE
Odin
MONETISASI FIREBASE MATERIAL DESIGN JASA

Memulai Proses Flashnig

7) Tunggu hingga proses flashing selesai, seperti pada


gambar berikut ini :

Proses Flashing Selesai

8) Cabut kabel USB pada ponsel kalian lalu nyalakan kembali


ponsel tersebut. Selesai, kini Coolpad E580 kalian kembali
seperti baru lagi.

Setelah proses flashing selesai, biasanya terdapat FANSPAGE


error pada sim card kalian seperti IMEI not Valid,
sehingga kartu sim pada ponsel tersebut tidak WILDAN TE
718 suka

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 4/6
9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

BERANDA
terbaca, untuk mengatasi masalah
PEMROGRAMAN
tersebut, kalian
ANDROID
bisa melihat tutorialnya disini. Sukai Halaman
DARK MODE

MONETISASI FIREBASE MATERIAL DESIGN JASA

ADVERTISEMENT
Jika ada yang masih belum paham atau ada yang ingin kalian
ditanyakan mengenai tutorial ini, silakan isi komentar
dibawah atau kontak saya melalui sosmed atau Email, dan
jangan lupa untuk Subscribe atau follow untuk mendapatkan
update terbaru dari blog ini, sekian dari saya,
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Wildan M Athoillah
Blogger dan spesialis pembuat aplikasi android.

Berbagi

WILDAN TECHNO ART


Kebijakan Komentar
Mohon sertakan informasi


yang detail saat bertanya,
seperti melampirkan
screenshot, logs, pesan
error, source code, dsb.
Baca Kebijakan
Berkomentar kami sebelum
berkomentar.

Komentar Komunitas 🔒


1 Masuk

 Rekomendasikan

t Tweet f Bagikan

Urut dari yang terbaik

Ikut berdiskusi...

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 5/6
9/19/21, 9:00 AM Cara Flashing Coolpad E580 dengan Flashtool - Tested - WILDAN TECHNO ART

MASUK DENGAN PEMROGRAMAN


BERANDA ANDROID
DARK MODE

MONETISASI FIREBASE MATERIAL DESIGN JASA

ATAU DAFTAR DISQUS ?

Nama

OwenSullivan Avalife
• 3 tahun yang lalu
ane coba dulu ya gan soalnya
ane udah terpasang twrp dan
mau ane normalin lagi, oiya
nanya gan, kalo misalnya
imeinya kita gak tau apa ada
alternatif lain gan
△ ▽ • Balas • Bagikan ›

Wildan Muhammad
Athoillah Mod >
OwenSullivan Avalife
• 3 tahun yang lalu
Bisa di cek di google,
biasanya ada.
3△ ▽ • Balas • Bagikan

kipli slanker
• 4 tahun yang lalu
kalo sebelumnya udah
terpasang TWRP,,,bisakah?

Beranda
-
Daftar Isi
-
Privacy Policy
-
Disclaimer
-
Term of Service

© 2021 - WILDAN TECHNO ART

https://www.wildantechnoart.net/2017/06/flashing-coolpad-e580-dengan-flashtool.html 6/6

Anda mungkin juga menyukai