Anda di halaman 1dari 1

Jalan Tol Surabaya–Gempol atau Jalan Tol Surgem adalah jalan tol yang

membentang sepanjang 45 kilometer yang menghubungkan antara Kota Surabaya dengan


daerah Gempol, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur. Jalan tol ini terhubung dengan Jalan
Tol Surabaya-Mojokerto di sebelah barat, Jalan Tol Surabaya-Gresik di sebelah barat
laut, Jalan Tol Waru-Juanda di sebelah timur, serta Jalan Tol Gempol-Pandaan dan Jalan
Tol Gempol-Pasuruan di sebelah selatan. Jalan tol ini melintasi Kota Surabaya,
Kabupaten Sidoarjo, dan Kabupaten Pasuruan. Jalan tol Surabaya–Gempol merupakan
bagian dari Jalan Tol Trans Jawa yang menghubungkan antara Merak dan Banyuwangi.
Jalan tol ini juga menjadi akses utama jalur Surabaya-Malang dan Surabaya-Pasuruan
yang merupakan salah satu daerah industri utama di Jawa Timur. Jalan tol ini mulai
beroperasi sejak 26 Juli 1986.

Anda mungkin juga menyukai