Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN MAMUJU

DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA


KECAMATAN MAMUJU
SD NEGERI SEPANG

LEMBAR PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL (SATU)

KELAS : ENAM

TEMA

1
TAHUN PELAJARAN 20 / 20
Pilihan ganda 8. Mengakui persaaan derajat sesame manusia
merupakan nilai Pancasila yang terkandung
Ayo, memilih jawaban yang tepat!
dalam sila . . . .
1. Bagian bunga yang berperan sebagai alat a. Pertama c. Ketiga
kelamin jantan adalah . . . . b. Kedua d. Keempat
a. Mahkota bunga 9. Untuk membuat patung berbahan kertas
b. Benang sari menggunakan teknik . . . .
c. Putik bunga a. Aplikasi c. Pahat
d. Bakal biji b. Mozaik d. Butsir
10. Contoh bahan lunak untuk membuat patung
Paragraf berikut untuk soal nomor 2 dan 3! adalah . . . .
1)Tumbuhan jagung tumbuh dari hasil biji jagung a. Kayu c. Logam
yang ditanam. 2)Setelah ditanam tiga sampai empat b. Batu d. Tanah liat
hari, bakal tanaman tersebut akan muncul 11. Kegiatan perikanan tangkap merupakan kegiatan
dipermukaan tanah. 3)Tanaman jagung akan terus yang tidak dapat dikembangkan di negara Laos.
tumbuh menjadi tumbuhan dewasa yang siap Factor yang menyebabkan terjadinya kondisi
bereproduksi. 4)Setelah tiga hingga tiga setengah tersebut yaitu Laos tidak memiliki kenampakan
bulan, buah jagung akan dapat dipanen. alam berupa . . . .
a. Pegunungan c. Sungai
2. Kalimat utama pargraf tersebut ditunjukkan oleh b. Perbukitan d. Laut
nomor . . . . 12. Keuntungan yang diperoleh negara – negara di
a. 1) c. 3) Asia Tenggara dari iklim tropis yang dimiliki
b. 2) d. 4) adalah . . . .
3. Ide pokok paragraf tersebut adalah . . . . a. Perdagangan internasional meningkat
a. Tumbuhan jagung memerlukan vitamin agar b. Pertanian dapat berkembang pesat
tumbuh subur c. Sumber daya tambang melimpah
b. Tumbuhan jagung berasal dari hasil biji d. Jenis ikan laut beragam
jagung yang ditanam 13. Perhatikan negara – negara berikut.
c. Biji jagung perlu waktu tiga sampai empat 1) Indonesia 4) Filipina
hari untuk tumbuh 2) Singapura 5) Malaysia
d. Tumbuhan jagung dapat dipanen setelah tiga 3) Thailand
hingga tiga setengah bulan Negara di Asia Tenggara yang memiliki
4. Perhatikan negara – negara berikut. komoditas ekspor ikan tuna dan udang galah
1) Thailand 4) Laos ditunjukkan oleh angka . . . .
2) Vietnam 5) Filipina a. 1), 2), dan 3) c. 2), 4), dan 5)
3) Singapura b. 1), 3), dan 5) d. 3), 4), dan 5)
Negara yang menjadi pendiri organisasi ASEAN 14. Berikut teknik karya seni rupa untuk membuat
ditunjukkan oleh angka . . . . patung berbahan cair adalah teknik . . . .
a. 1), 2), dan 3) c. 2), 4), dan 5) a. Cor c. Butsir
b. 1), 3), dan 5) d. 3), 4), dan 5) b. Pahat d. Cetak tekan
5. Pada masa lalu kampung ayer merupakan 15. Teknik butsir untuk membuat patung biasanya
Pelabuhan utama bagi Brunei Darussalam. Akan menggunakan bahan lunak. Contoh bahan lunak
tetapi, saat ini kampung ayer dikembangkan adalah . . . .
untuk sektor . . . . a. Kayu c. Logam
a. Pertanian c. Pariwisata b. Batu d. Plastisin
b. Perikanan d. Peternakan
Paragraf berikut untuk nomor 16 – 18
6. Setiap orang semestinya mengembangkan sikap 1)Sagu memiliki kandungan karbohidrat yang
tenggang rasa agar kehidupan . . . . tinggi. 2)Jika dikonsumsi, sagu dapat memberi energi
a. Sejahtera c. Makmur bagi tubuh. 3)Setelah mengonsumsi sagu,
b. Harmonis d. Berjaya masyarakat Maluku dan Papua dapat melakukan
7. Percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa beragam aktivitas. 4)Oleh karena itu, sagu menjadi
merupakan pelaksanaan dari sila . . . . makanan pokok bagi masyarakat Maluku atau
a. Pertama c. Ketiga Papua.
b. Kedua d. Keempat
16. Kalimat utama paragraf tersebut ditunjukkan 24. Berikut termasuk patung figuratif,kecuali
pada nomor . . . . patung . . . .
a. 1) c. 3) a. hewan
b. 2) d. 4) b. manusia
17. Ide pokok paragraf tersebut adalah . . . . c. tumbuhan
a. Kandungan vitamin pada sagu d. wayang
b. Sagu makanan pokok orang Maluku 25. Jika pendapat orang lain bertentangan atau
c. Ajakan mengonsumsi sagu sejak dini berbeda dengan pendapatmu,sikap yang kamu
d. Aktivitas masyarakat Maluku dan Papua lakukan adalah . . . .
18. Simpulan isi paragraf tersebut adalah . . . . a. menolak dengan tegas
a. Sagu memiliki kandungan karbohidrat dan b. menghargai dan menghormati
vitamin c. menerimah dengan syarat tertentu
b. Sagu dapat ditanam di lahan kering dan d. menghormati dengan setengah hati
kurang air 26. Dalam musyawarah ada berbagai pendapat yang
c. Sagu makanan pokok masyarakat Maluku di sampaikan oleh peserta musyawarah.sikap
dan Papua tetap pemimpin musyawarah adalah . . . .
d. Sagu dapat dikonsumsi dalam bentuk bubur a. menolak semua pendapat
dan camilan b. mempertimbangkan dalam waktu lama
19. Sikap yang menunjukkan upaya mewujudkan c. menerimah pendapat yang mengungtungkan
persatuan ialah . . . . d. mencari titik temu secara bijaksana atas
a. Mensyukuri kekayaan alam yang Tuhan perbedaan pendapat
berikan
Paragraf berikut untuk nomor 27 – 28!
b. Menerima dengan terpaksa kondisi bangsa
Indonesia 1)Selama tidur siang pada musim
c. Menjaga hubungan baik anatarsesama umat panas,kelelawar tepal kuda nelipat sayap di samping
beragama tubuh. 2)Untuk berhibernasi kelelawar
d. Menerima kebudayaan asing sebagai bagian membungkuskan sayap ke depan. 3)Posisi nyaman
dari Indonesia ini menghemat kelembapan tubuhnya. 4)Kondisi
20. Kerja sama dapat di lakukan di lingkungan yang lembab dalam tubuh kelelawar penting bagi
sekolah. Contoh kerja sama di lingkungan kelangsungan hidupnya.
sekolah ialah . . . .
a. Mengerjakan PR Bersama – sama 27. Kata hibernasi memiliki arti . . . .
b. Mengembalikan buku ke perpustakaan a. tidur pada hewan selama musim dingin
c. Membersihkan kelas Bersama regu piket b. tidur untuk menghemat energi di musim
d. Mengerjakan soal ujian secara berkelompok dingin
21. Suatu cara merumuskan atau memutuskan suatu c. penghentian aktivitas pada hewanuntuk
hal berdasarkan kehendak rakyat sehingga sementara wajtu
tercapai keputusan Bersama secara mufakat di d. istirahat dalam waktu lama yang di lakukan
sebut . . . . di sebuah gua
a. Presidensial 28. Kalimat utama paragraf tersebut di tunjukkan
b. perwakilan oleh kalimat nomor . . . .
c. permusyawaratan a. 1)
d. hikmat kebijaksanaan b. 2)
22. Sikap yang dapat di tunjukkan Ketika ada teman c. 3)
yang berbicara saat musyawarah adalah . . . . d. 4)
a. Menyela 29. Informasi pokok dalam paragraf tersebut adalah
b. Menghina ....
c. Menyalahkan a. manfaat hibernasi bagi kelelawar
d. Mendengarkan b. kelangsungan hidup kelelawar
23. Contoh melaksanakan musyawarah di c. cara kelelawar menggantungan tubuhb
lingkungan masyarakat adalah . . . . d. cara kelelawar menjaga kelembapan tubuh
a. menentukan tempat rekreasi keluarga 30. Manusia sebagai makhluk social sebagiknya
b. membuat suatu undang undang mwmiliki sikap . . . .
c. menentukan jadwal siskamling a. gotong royong
d. memilih ketua kelas b. semena-mena
c. individualis
d. rendah diri
31. Perhatikan Lembaga sila Pancasila di samping
lambing di samping menunjukkan sila . . . .
a. Pertama
b. Kedua
c. Ketiga
d. Keempat
32. Pelaksanaan sikap yang sesuai lambing sila
pertama Pancasila adalah . . . .
a. beribadah Bersama keluarga
b. mengikuti ibadah umat agama lain
c. beribadah di rumah ibadah agama lain
d. menerima ajaran umat agama lain untuk
beribadah
33. Perhatikan lambing sila Pancasila di samping!
Bunyi sila Pancasila sesuai lambang di atas ialah .
...
a. ketuhanan yang maha esa
b. kemanusian yang adil dan berdab
c. persatuan Indonesia
d. keadilan social bagi seluruh rakyat Indonesia
34. Berikut bukan alat dan bahan untuk mengecat
patung adalah . . . .
a. cat akrilik c. air
b. kuas d. spidol
35. Benda berikut yang termasuk sel kelamin jantan
adalah . . . .
a. Daun c. benang sari
b. Putik d. akar tinggal
36. Perkembangbiakan tumbugan tanpa adanya
perkawinan tersebut perkembangbiakan
secara . . . .
a. Generative c. buatan
b. Pegetatif d. alami
37. Teknik cangkok untuk memperbanyak tumbuhan
di lakukan pada bagian . . . .
a. Daun c. buah
b. Akar d. batang
38. Tindakan yang sesuai dengan nilai Pancasila
ialah . . . .
a. mengajak teman membolos sekolah
b. mengejek teman yang sedang beribadah
c. memuji temna yang mendapatkan nilai naik
d. memberi jawaban kepada temna saat ujian
39. Tindakan yang akan kamu lakukan Ketika melihat
orang lain berbicara di depan umum ialah . . . .
a. mengacuhkan pembicaraanya
b. mendengarkan sampai selesai
c. meminta berhenti berbicara
d. meninggalkan ruangan
40. Siswa kelas VI akan menyelenggarakan pameran
kelas.tahapan yang harus di lakukan oleh siswa
kelas VI adalah . . . .
a. persiapan dan penataan
b. persiapan dan penyelenggaraan
c. persiapan dan membentuk panitia
d. membentuk panitia dan menyebar
undangan.

Anda mungkin juga menyukai