Anda di halaman 1dari 9

TUGAS PRAKTIK AUDITING

PERTEMUAN MINGGU KE-6

Dibuat oleh:
Kelompok 6

Adam Tito Hadiansyah 1302170716


Alfiana Dzikra Mumtaza 1302171166
Embun Puspa Nagari 1302170742
Indah Nuraisyah Mirai U 1302171159
Mela Fasha Hanifah 1302170395
Satria Abdul Fatah 1302170440

Kelas: 6-20

PROGRAM STUDI DIII AKUNTANSI


JURUSAN AKUNTANSI
POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN
T.A 2020
A. Program Audit

DIKERJAKA
ASERSI N OLEH
INDE PARA
NO PROSEDUR AUDIT E/O C R&O V/A P&D KS F
Meminta daftar posisi ✔
persediaan mencakup nama
barang, lokasi, kuantitas, dan
harga per tanggal pengambilan
1 persediaan
Lakukan observasi atas ✔
perhitungan fisik persediaan.
Perhitungan dapat dilakukan
2 dengan menggunakan sample C-2
Perhatikan apakah terdapat ✔
prosedur cut-off terkait
penerimaan barang dan
pengiriman barang di Laporan
3 Penerimaan Barang
Bandingkan hasil observasi ✔
perhitungan fisik dengan saldo
pada kartu gudang dan daftar
4 persediaan menurut akuntansi C-1
Periksa semua penjumlahan ✔
dan perkalian di daftar
5 persediaan C-1
Cocokkan daftar persediaan ✔
6 dengan buku besar
Lihat apakah barang telah ✔ ✔
dicatat sesuai dengan syarat
pembeliannya apakah
menggunakan FOB Destination
7 atau FOB Shipping Point
Konfirmasi apakah terdapat ✔
persediaan yang berada diluar
8 gudang persediaan
Lakukan analisis untuk melihat ✔
kewajaran nilai persediaan,
apakah terdapat barang yang
penjualannya lambat, usang,
atau kelebihan pembelian
9 persediaan
Observasi jika terdapat fraud ✔
10 dan konsinyasi persediaan

B. Skedul C-3

Apple Blossom Cologne Company


Inventory Observation Memo
December 31, 2003
Pada tanggal 1 Januari 2003, auditor mengunjungi client untuk mengobservasi penghitungan
fisik. Berdasarkan pengamatan Auditor, Apple Blossom melakukannya dengan baik dengan
acuan sebagai berikut:
1. cut-off diperhatikan dengan baik. Pada tanggal tersebut pabrik tutup sehingga tidak ada
arus barang keluar masuk. Barang-barang yang akan dikirimkan telah dipisahkan dari
gudang dan disimpan di dok pengiriman
2. Karyawan bagian gudang cukup kompeten. Gudang cukup rapi dan bersih
3. Auditor memegang seluruh penerimaan persediaan yang dikumpulkan dalam Exhibit 5
yang terlampir dengan vouchernya. Seluruh voucher dilengkapi dokumen yang lengkap,
termasuk faktur.

Setelah penghitungan fisik selesai, auditor mendapat lembar hasil penghitungan dan
menggabungkannya dalam skedul C-2. Auditor melakukan beberapa uji penghitungan fisik
dan dicatat pada skedul C-2 menggunakan tickmark
Seluruh kegiatan penghitungan fisik dilakukan dengan sangat baik.
C. Skedul C-2

Apple Blossom Cologne Company


Inventory Observation and Test Count ( C-2)
12-31-03
Stock size of total
Number Item Number of cases Bottles (24/case) bottle ounces
storeroom total C
L940 Skin Tone Lotion 615 n 14,760 8 oz 118,080
Moisturizing
L612 Lotion 820 n 19,680 8 oz 157,440
L818 Smoothing Lotion 105 n 2,520 8 oz 20,160
L'Eau de Citron
E806 Cologne 60 1,440 8 oz 11,520
L'Eau de Rose
E807 Cologne 99 2,364 8 oz 18,912
L'Eau de Pomme
E801 Cologne 120 n 2,880 8 oz 23,040
L'Eau de Teint
E803 Cologne 90 2,160 8 oz 17,280
L'Eau d'Abricot
E802 Cologne 54 1,296 8 oz 10,368
F60 Face Creme 431 n 10,332 4 oz 41,328
H84 Hand Creme 510 n 12,240 4 oz 48,960
A608 Lemon Oil 138 n 3,312 6 oz 19,872
A603 Lemon Oil 156 n 3,744 4 oz 14,976
A601 Lemon Oil 321 n 7,704 2 oz 15,408
L'Eau de
E804 Chevrefeuelle 58 n 1,392 8 oz 11,136
L'Eau de Jasmin
E805 Cologne 45 1,080 8 oz 8,640
Q291 Magnolia Oil 22 516 8 oz 4,128
R315 Apple Oil 102 n 2,448 4 oz 9,792
R320 Apple Oil 20 480 6 oz 2,880
storeroom total 3,765 90,348 553,920
SHIPPING DOCK:
F60 Face Creme 110 2,640 4 oz 10,560
L'Eau de Teint
E803 Cologne 20 480 8 oz 3,840
H84 Hand Creme 80 1,920 4 oz 7,680
Shipping
dock total 210 5,040 22,080
Inventory total 95,388 576,000

KETERANGAN:

After testing 30 unopened cases, bottle count on vendor's label accepted on


C unopened cases.
n Test counted during observation. No errors observed.
NOTE : No obsolete or damaged inventory was observed.
** for cutoff receiving report #12-12 ??? 12/31/03. cases of #F60 Face Cream
were recieved from Fruit Juicy Perfume Co. that shipment included in above
inventory

D. Skedul C-1

Apple Blossom Cologne Company


Inventory (C-1)
12-31-03
Size Number
Number of BottlesTotal Cost per Amount
Ounc
Item es of Cases (24/cases Ounces Unit Inventory
Oils
#A601 Lemon 2 321 7,704 15,408 N 2.6 /oz < 40,061 Y
#A603 Lemon 4 156 3,744 14,976 N 2.6 /oz < 38,938 Y
#A608 Lemon 6 138 3,312 19,872 N 2.6 /oz < 51,667 Y
#R315 Apple 4 102 2,448 9,792 N 2.3 /oz < 22,522 Y
#R320 Apple 6 20 480 2,880 N 2.35 /oz < 6,768 Y
#Q291 Magnolia 8 21.5 516 4,128 N 2.2 /oz < 9,082 Y
Total Oils 169,037
Cremes
#H84 Hand Crème 4 590 14,160 N --- 4.17 /btl < 59,047 Y
#F60 Face Crème 4 540.5 12,972 N --- 4.3 /btl < 55,780 Y
Total Cremes 114,827
Lotions
#L612 Moisturizing 8 820 19,680 N --- 3.6 /btl < 70,848 Y
#L940 Skin Tone 8 615 14,760 N --- 3.6 /btl < 53,136 Y
#L818 Smoothing 8 105 2,520 N --- 3.2 /btl < 8,064 Y
Total Lotions 132,048
Colognes
#E801 L'Eau de
Pomme 8 120 2,880 23,040 N 2.9 /oz < 66,816 Y
#E802 L'Eau de
Abricot 8 54 1,296 10,368 N 2.9 /oz < 30,067 Y
#E803 L' Eau de
Teint 8 110 2,640 21,120 N 2.9 /oz < 61,248 Y
#E804 L'Eau de
Chevrefeuell 8 58 1,392 11,136 N 2.9 /oz < 32,294 Y
#E805 L'Eau de
Jasmin 8 45 1,080 8,640 N 2.9 /oz < 25,056 Y
#E806 L'Eau de
Citron 8 60 1,440 11,520 N 2.9 /oz < 33,408 Y
#E807 L'Eau de
Rose 8 98.5 2,364 18,912 N 2.9 /oz < 54,845 Y
Total Colognes 303,734
Balances per book 3974.5 95,388 ----- ----- 719,646
^ ^ ^
AJE 8: #R320
Apple 6 100 2,400 14,400 2.35 /oz < 33,840
AJE 9: #A601
Lemon -1,008
AJE 10: #L612
Moisturizing -8,928
Balances per audit 4074.5 97,788 743,550
^ ^ ^
KETERANGAN:

FIFO costing vouched to vendor invoice (freight and discounts included where
< applicable).
Y Extensions recalculated.
^ Footed
N Quantities traced from inventory observation.

JURNAL:

Berdasarkan AJE 6 yang telah dilakukan pada assignment 8 ( account payable)


yaitu :
Cost of Sales 15480
#AJE
6 Account Payable 15480

( sudah dilakukan penyesuain di assignment 8, jadi ini hanya untuk keterangan,


bukan berarti ada double entry)

Setelah dilakukan penelusuran ke laporan penerimaan persediaan Januari 2004 dan


voucher pembelian Januari 2004 kemudian ditemukan kesalahan sehingga
diajukanlah AJE 8
#AJE Inventory 33840
8
Account Payable 33840

( sudah dilakukan penyesuain di assignment 8, jadi ini hanya untuk keterangan,


bukan berarti ada double entry)

Setelah dilakukan penelusuran terhadap nilai #A601 Lemon, voucher 1-24, dan
voucher 12-21 kemudian ditemukan kesalahan sehingga diajukanlah AJE 9 FK
Cost of sales 1008
#AJE Inventory 1,008
9
1.008 = 100 cases yg terakhir dibeli x 24 bottle x 2 ounces x (2,60 harga lama - 2,39
harga baru)

2,39 = (110,8 cost + 4 freight) / 24 bottle / 2 ounces


Setelah dilakukan penelusuran terhadap nilai #L612 Moisturizing dan voucher 3-09
kemudian ditemukan kesalahan sehingga diajukanlah AJE 10 FK
Cost of sales 8928

#AJE Inventory 8928


10
8.928 = (820 total cases - 200 cases yg dibeli) x 24 bottle x (3,60 harga baru - 3,00
harga tahun lalu)

Ini dikarenakan jumlah persediaan akhirnya 820 sedangkan voucher beli tahun ini
cuman 200 unit maka 620 unit sisanya ngambil dari harga tahun lalu

E. Skedul Utama

Apple Blossom Cologne Company


Inventory - Top Schedule
12-31-03
Working Per Per Per
Reclassificatio
Paper Audit Book Adjustment n Audit

Referenc 12/31/200 12/31/200 12-31-


Account e 2 3 Debit Credit Debit Credit 03
Inventory C-1 873,766 719,647 33,840 9,936 743,551

Catatan Pemeriksaan :
Jurnal penyesuaian ( lihat C-1)
Kesimpulan Pemeriksaan :
Menurut pendapat kelompok kami, saldo persediaan yang disajikan tidak terdapat salah saji
yang material dan sesuai Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku umum

Apple Blossom Cologne Company


Cost of Sales - Top Schedule
12-31-03
Working Per Per Per
Reclassificatio
Paper Audit Book Adjustment n Audit

Referenc 12/31/200 12/31/200 12-31-


Account e 2 3 Debit Credit Debit Credit 03
Cost of 1,767,91
sales C-1 1,742,503 25416 9

Catatan Pemeriksaan :
Jurnal penyesuaian ( lihat C-1)
Kesimpulan Pemeriksaan :
Menurut pendapat kelompok kami, saldo COGS yang disajikan tidak terdapat salah saji yang
material dan sesuai Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku umum

Anda mungkin juga menyukai