Anda di halaman 1dari 6

PANITIA PELAKSANA

MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN


REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402

kNo. Surat : /PANPEL-MTQ/RMB-AH/IV/2021


Lampiran : 1 Lembar
Perihal : Permohonan Peserta Lomba

Kepada Yth.
Kepala Dusun...........
di
Tempat
Assalamualaikum wr. wb
Puji syukur selalu kita haturkan kepada Allah Swt. Serta salam dan salawat kepada junjungan
Nabiullah Muhammad Saw.
Sehubungan dengan akan diadakan Musabaqah Tilawatil Qur’an oleh Panitia Pelaksana
Remaja Masjid Besar Al-Huda Baturoro yang Insya Allah akan dilaksanakan pada;
Hari : Kamis, 17 Ramadhan 1442 H / 29 April 2021 M
Tempat : Pekarangan Masjid Besar Al-Huda Baturoro, Desa Tubo Selatan
Maka kami dari panitia pelaksana memohon untuk mendaftarkan kandidat yang akan
mengikuti lomba seperti terlampir. Demikian permohonan kami, atas perhatian dan
kerjasamanya kami ucapkan banyak terimakasih.
Wassalamualaikum wr. wb.
Tubo Selatan, 11 Ramadhan 1442 H
23 April 2021M

Panitia Pelaksana
Musabaqah Tilawatil Quran
Masjid Besar AL-Huda Baturoro

MUH. ISRA MAULANA AQSHA


Ketua Sekretaris

Mengetahui,
Panitia Pembangunan -Pengurus Remaja Masjid Besar
AL-HUDA Baturoro Desa Tubo Selatan Kecamatan Tubo Sendana
Kabupaten Majene

DJAHARUDDIN, S.Ag MUSYARIF A.


Sekretaris Pembangunan Ketua Remaja Masjid
Masjid Al-Huda Baturoro Al Huda
Baturoro
PANITIA PELAKSANA
MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN
REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402
PANITIA PELAKSANA
MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN
REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402
Lampiran
Formulir Pendaftaran Lomba
Musabaqah Tilaqatil Qur’an
No Tingkatan Jenis Lomba Nama Kandidat Keterangan
1 Taman kanak – kanak (TK) - Bacaan Do’A Harian 1. - Do’a Keselamatan Kedua Orang
2. Tua
3. - Do’a Sebelum dan Sesudah Makan
4. - Do’a Sebelum dan Sesudah Tidur
- Do’a Niat Berpuasa
5. dst.
- Do’a Berbuka Puasa
- Do’a Sebelum Belajar
- Do’a Masuk dan Keluar Masjid
- Do’a Masuk dan Keluar WC

- Busana Muslim 1. - Busana Muslim yang digunakan


2. mencerminkan Muslim atau
3. Muslimah pada umumnya sesuai
4. dengan Al-Quran dan Al-Hadits
5. dst.
2 Sekolah Dasar (SD) - Lomba Hafidz kls 1-3 SD 1. - Surah Hafalan lomba Hafidz kls 1-
2. 3 SD yakni Surah At-Takatsur
3. (102) s.d Surah An-Nas (114)
4.
5. dst.
- Lomba Hafidz kls 4-6 SD 1. - Surah Hafalan lomba Hafidz kls 4-
2. 6 SD yakni Surah Ad-Dhuha (93)
3. s.d Surah An-Nas (114)
4.
5. dst.
- Adzan 1. - Jenis Adzan yang dilombakan
PANITIA PELAKSANA
MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN
REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402
2. adalah Adzan Sholat Subuh
3.
4.
5. dst.

- Tadarrus 1. - Jenis Surah ditentukan oleh Juri


2.
3.
4.
5. dst.
- Sholat 1. - Jenis Sholat yang dilombakan
2. adalah Sholat Subuh
3.
4.
5. dst.
- Tilawah 1. - Jenis surah :
2. - Yusuf ayat 1 – 4
3. - Al- Baqarah ayat 1 - 4
4. - AN-Naba’ ayat 1 – 7
5. dst.

- Vokal Group Nama Tim - Peserta Maksimal 10 Orang,


................................... - Lagu Wajib Allahul Kaafi –
Nissa Sabyan dan lagu
Sholawat pilihan.

3 Sekolah Menengah Pertama - Hafidz 1. - Surah Hafalan lomba Hafidz SMP


(SMP) 2. yakni Surah Al- Fajar
3. ( 89 ) s.d Surah An-Nas (114)
4.
PANITIA PELAKSANA
MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN
REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402
5. dst.
-
- Adzan 1. - Jenis Azan Yang Dilombakan
2. Adalah Adzan Subuh
3.
4.
5. dst.
- Ceramah 1. Tema Ceramah :
2. - Berbakti Kepada Kedua Orang
3. Tua
4. - Keutamaan Bulan Suci Ramadhan
5. dst. - Kewajibnya Melaksanakan Shalat
5 waktu

- Sholat 1. - Jenis Sholat yang dilombakan


2. adalah Sholat Subuh
3.
4.
5. dst.
- Tilawah 1. - Jenis surah :
2. - AL- Baqarah ayat 1 – 7
3. - AL- Mulk ayat 1- 7
4. - AR – Rahman ayat 1 – 12
5. dst. - AL- Kahfi ayat 1 - 7
4 Sekolah Menengah Atas (SMA) - Ceramah 1. Tema Ceramah
2. - Berbakti Kepada Kedua Orang
3. Tua
4. - Keutamaan Bulan Suci Ramadhan
5. dst. - Kewajibnya Melaksanakan Shalat
5 waktu
PANITIA PELAKSANA
MUSABAQAH TILAWATIL QUR’AN
REMAJA MASJID BESAR AL HUDA BATURORO
Sekretariat: Masjid Besar Al-Huda Baturoro Desa Tubo Selatan Kec. Tubo Sendana Km. 68, CP.081247679402

5 UMUM - Patrol / Gebuk Sahur Nama Tim - Peserta maksimal 8 orang


................................... - Menggunakan pakaian unik
sesuai dengan kreatifitas
masing-masing
- Qosidah Nama Tim - Peserta maksimal 9 orang
................................ - Lagu wajib :Ya Ramadhan
Cek link:
https://youtu.be/rI0abd0C_Ns
- Lagu pilihan ditentukan oleh
masing-masing tim.

Anda mungkin juga menyukai