Anda di halaman 1dari 5

2/10/22, 12:59 PM Tema 7 Subtema 3

NAMA  : 
KELAS  : 
Tema 7 Subtema 3
20 Questions TANGGAL : 

1. Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 1 dan 2!

Kentungan merupakan alat pemukul yang terbuat dari batang bambu atau kayu jati. Pada
masa sebelum masuknya teknologi informasi, kentungan berfungsi sebagai alat
komunikasi. Jika dibunyikan, kentungan dapat dijadikan sebagai penanda waktu ibadah,
penanda bahaya, atau sekadar alarm.

Makna kata yang dicetak tebal adalah . . .

A pengiriman barang B perkembangan ilmu pengetahuan

C proses penyampaian pesan D suatu informasi teks

2. Maksud pernyataan yang dicetak miring adalah . . .

Kentungan dibunyikan ketika ada bahaya Kentungan yang dibunyikan berarti


A B
keadaan kampung selamat

Kentungan dibunyikan ketika waktunya Kentungan dibunyikan ketika ada pesta


C D
pagi hari pernikahan

3. Alat-alat di bawah ini yang biasa digunakan sebagai alat komunikasi adalah ….

A Bel, lonceng dan telepon B Bel, peluit dan pisau

C Kentongan, televisi dan sepeda motor D Telepon, senter dan bolpoin

4. Tulislah makna kata "informasi"!

https://quizizz.com/print/quiz/606f967912447c001b74b0d5 1/5
2/10/22, 12:59 PM Tema 7 Subtema 3

5. Internet merupakan sebuah jaringan yang berfungsi untuk mengakses segala jenis
informasi. Saat ini, masyarakat Indonesia telah menggunakan internet dalam kehidupan
mereka. Internet digunakan untuk bekerja, berkomunikasi, berbelanja, belajar, dan bahkan
bermain.

Tulislah gagasan pokok pada paragraf tersebut!

6. Adi seorang yang dermawan. Toni seorang yang rendah hati.


Cerita di atas merupakan keberagaman dalam hal . . . individu.

A kemampuan B kebiasaan

C hobi D sifat

7. Contoh kerja sama yang baik untuk dilakukan di sekolah antara lain adalah ….

A Piket kelas B Mengerjakan ulangan

C Corat-coret tembok D Mencuci sepeda

8. Indonesia adalah negara yang memiliki beragam perbedaan antara setiap daerah, salah
satunya dikarenakan negara Indonesia memiliki ….

A banyak suku bangsa B banyak gunung api

C hutan yang luas D sungai yang panjang

9. Tulislah lima contoh suku bangsa yang ada di Indonesia!

https://quizizz.com/print/quiz/606f967912447c001b74b0d5 2/5
2/10/22, 12:59 PM Tema 7 Subtema 3

10. Bagaimana cara menghargai perbedaan pendapat dengan temanmu di tempat bermain?

11.

Keliling pada gambar bangun datar tersebut adalah .... cm

A 20 B 21

C 18 D 19

12.
Keliling bangun datar berikut ini adalah ....

A BA + CA + CB +AD B AC + BC + DC + CD

C AB + BC + CD + DA D AB + BD + CD + AD

13.
Keliling dari bangun datar tersebut adalah . . . .

A 17 persegi satuan B 20 persegi satuan

C 18 persegi satuan D 19 persegi satuan

14.
keliling bangun datar tersebut adalah. . . .

15.
Jumlah keliling bangun balok kuning pada gambar berikut adalah . .
. cm

https://quizizz.com/print/quiz/606f967912447c001b74b0d5 3/5
2/10/22, 12:59 PM Tema 7 Subtema 3

16. Berikut yang merupakan unsur rupa pada karya dekoratif adalah . . .

A motif B dekor

C titik D pola

17. Berikut ini merupakan warna primer, kecuali . . .

A merah B kuning

C biru D oranye

18. Berikut ini yang termasuk jenis warna sekunder adalah ...

A B

C D

19. Apa yang disebut dengan warna primer? Jelaskan!

20. Tulislah dua warna sekunder!

https://quizizz.com/print/quiz/606f967912447c001b74b0d5 4/5
2/10/22, 12:59 PM Tema 7 Subtema 3

Kunci jawaban

1. c 2. a 3. a 4. n/a

5. n/a 6. d 7. a 8. a

9. n/a 10. n/a 11. a 12. c

13. b 14. 14 15. 28 16. c

17. d 18. d 19. n/a 20. n/a

https://quizizz.com/print/quiz/606f967912447c001b74b0d5 5/5

Anda mungkin juga menyukai