Anda di halaman 1dari 4

enis Gelombang Stasioner

Pada materi 2 ini kamu akan mempelajari tentang Jenis Gelombang Stasioner.
Gelombang stasioner merupakan hasil superposisi dua buah gelombang yangkoherens dengan
arah rambat yang berlawanan. Salah satu cara untukmendapatkan gelombang stasioner adalah
dengan mensuperposisikan gelombangasal dengan gelombang pantulnya. Misal: gelombang pada
tali yang salah satuujungnya diikatkan pada tiang dan ujung yang lain digetarkan terus menerus.
Ada dua jenis gelombang stasioner, yaitu :
a. Gelombang stasioner ujung bebas
Contoh gelombang stasioner ujung bebas adalah superposisi gelombang padasutas tali dimana
salah satu ujungnya di kaitkan dengan sebuah cincin yangdapat bergerak bebas. Pada gelombang
jenis ini, gelombang pantul tidakmengalami pembalikan fase

Gambar 3:Rambatangelombang pada taliujung bebas


Jikaujung lain tali tersebut kita getarkan terus menerus, maka gambar di atas akan terjadi
polasuperposisi gelombang seperti animasi berikut:
Jadi, sebuah gelombang tegak yang terjadi di dalam sebuah tali, maka akan terdapat titik simpul di
ujung tetap, dan titik perut di ujung bebas. Hasil superposisi gelombang datang dan gelombang
pantul pada ujung bebas adalah : y = y1 + y2

Menentukan letak perut dari ujung bebas


Posisi perut pertama adalah nol, sehingga x p1 = 0 meter
Posisi perut kedua adalah 2/4 (setengah) gelombang dari ujung bebas, sehingga x P2 = (2/4)(0,04)
meter
Posisi perut ketiga adalah 4/4 (satu) gelombang dari ujung bebas, sehingga x P3 = (4/4)(0,04) meter
dan seterusnya.

Gambar 4:Pembentukan perut dan simpul


 
Menentukan letak simpul dari ujung bebas
Posisi simpul pertama adalah 1/4 (seperempat) gelombang dari ujung bebas, sehingga x S1 = (1/4)
(0,04) meter
Posisi simpul kedua adalah 3/4 (tiga perempat) gelombang dari ujung bebas, sehingga x S2 = (3/4)
(0,04) meter
Posisi simpul ketiga adalah 5/4 (satu seperempat) gelombang dari ujung bebas, sehingga x S3 =
(5/4)(0,04) meter
Posisi simpul keempat adalah 7/4 (satu tiga perempat) gelombang dari ujung bebas, sehingga x S4
= (7/4)(0,04) meterdan seterusnya.
Contoh Soal:
Sebuah tali yang panjang, salah satu ujungnya digetarkan terus-menerusdengan amplitudo 10 cm,
periode 2 s, sedangkan ujung yang lain dibuatbebas. Jika cepat rambat gelombang pada tali
tersebut 18 cm/s dan padatali terjadi gelombang stasioner, tentukanlah amplitudo gelombang
stasioner pada titik P yang berjarak 12 cm dariujung bebas,
Pembahasan:
Diketahui : A = 10 cm
T = 2s
v = 18 cm/s
= v × T = 18 cm/s × 2s = 36 cm
Besarnya amplitudo diambil harga mutlak/positifnya yaitu 10 cm.
a.Gelombang stasioner ujung tetap
Contoh gelombang stasioner ujung tetap adalah superposisi gelombang padaseutas tali dimana
salah satu ujungnya di ikatkan pada tiang sehingga tidakdapat bergerak bebas. Pada gelombang
jenis ini, gelombang pantul mengalamipembalikan fase sebesar ½ . Perhatikan gambar berikut ini!

Gambar 5:Rambatangelombang pada taliujung terikat


Rumus letak simpul dan perut untuk gelombang stasioner pada ujung tetap Letak simpul

“letak simpul dari ujung tetap merupakan kelipatan genap dari seperempat panjang gelombang”.
Letak perut

“letak perut dari ujung tetap merupakan kelipatan ganjil dari seperempat panjang gelombang”.
Pada gambar tersebut menunjukkan rambatan pada gelombang tali yang salah satu ujungny
diikatkan pada tiang sehingga tidak dapat bergerak bebas.pola superposisi gelombang datang dan
gelombang pantul tampak seperti animasi berikut ini:
Jadi, sebuah gelombang tegak yang terjadi di dalam sebuah tali, maka akan terdapat titik simpul di
ujung tetap, dan titik perut di ujung terikat. Hasil superposisi gelombang datang dan gelombang
pantul pada ujung bebas adalah : y = y1 + y2
Contoh soal:
Sepotong tali yang panjangnya 5 meter, salah satu ujungnya terikat kuatsedangkan ujung yang
lainnya digerakkan secara kontinu denganamplitudo 10 cm dan frekuensi 4 Hz. Jika cepat rambat
gelombang padatali itu 8 m/s, tentukanlah amplitudo titik P yang terletak 1,5 meter dari ujung terikat,
Penyelesaian :
Besarnya amplitudo di titik P yang berjarak 1,5 m dari ujung terikat adalah

Besarnya amplitudo diambil harga mutlak/positifnya yaitu 20 cm


 

Anda mungkin juga menyukai