Anda di halaman 1dari 10

PEMERINTAH KABUPATEN JOMBANG

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


JL. KH. Wahid Hasyim 52 Telp. (0321) 865716 - 863502 Fax. (0321) 879316
Website : www.rsudjombang.com E-mail : rsudjombang@yahoo.co.id Jombang Kode Pos : 61411

PERATURAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH


KABUPATEN JOMBANG
NOMOR : 188.4 / 60B / 415.47 / 2019

TENTANG

PENETAPAN INDIKATOR KINERJA INDIVIDU (IKI)


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN JOMBANG
TAHUN 2019

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN JOMBANG

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka pengukuran kinerja, peningkatan kinerja dan


meningkatkan akuntabilitas kinerja RSUD Kabupaten Jombang,
perlu menetapkan ukuran keberhasilan dalam mencapai sasaran
kinerjadi lingkungan RSUD Kabupaten Jombang.
b. Bahwa untuk melaksanakan sebagaimana dimaksud dalam huruf a,
perlu menetapkan Indikator Kinerja Individu di lingkungan RSUD
Kabupaten Jombang dengan keputusan Direktur RSUD Kabupaten
Jombang.
Mengingat : l. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
2. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara;
3. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan
Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara;
4. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan
Pembangunan Nasional;
5. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan
Keuangan Kinerja Instansi Pemerintah;
6. Peraturan Presiden Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem
Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah;
7. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor
PER/20/M.PAN/11/2008 tentang Pedoman Penyusunan Indikator
Kinerja Utama Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara;
8. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi
Birokrasi Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian
Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan
Kinerja Instansi Pemerintah;
9. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 129 Tahun 2008 tentang
Standar Pelayanan Minimal Rumah Sakit;
10. Peraturan Daerah Kabupaten Jombang Nomor 8 Tahun 2016 tentang
Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Jombang;
11. Peraturan Bupati Nomor 3A Tahun 2015 tentang Pedoman Peraturan
Internal Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Jombang
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Bupati Nomor 47 Tahun
2017;
12. Peraturan Bupati Jombang Nomor 08 Tahun 2014 tentang Tugas
Pokok dan Fungsi Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Jombang;
13. Keputusan Bupati Jombang Nomor 188.4.45/192/415.12/2008
tentang Penetapan Penerapan Status Pola Pengelolaan Keuangan
Badan Layanan Umum Daerah (PPK – BLUD) pada Rumah Sakit
Umum Daerah Kabupaten Jombang

MEMUTUSKAN:

PENETAPAN INDIKATOR KINERJA INDIVIDU


RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN JOMBANG
TAHUN 2019

Menetapkan :
PETAMA : Penetapan Indikator Kinerja Individu (IKI) di lingkungan RSUD
Kabupaten Jombang;
KEDUA : Penetapan sebagaimana dimaksud Diktum KESATU bertujuan untuk :
a. Memperoleh informasi kinerja yang penting dan diperlukan dalam
menyelenggarakan manajemen kinerja secara baik.
b. Memperoleh ukuran keberhasilan dari pencapaian sasaran yang
dipergunakan untuk perbaikan kinerja dan peningkatan akuntabilitas
kinerja.
KETIGA : Indikator Kinerja Individu (IKI) sebagaimana dimaksud dalam Diktum
KESATU digunakan untuk :
a. Perencanaan jangka menengah
b. Perencanaan tahunan
c. Menyusun dokumen Perjanjian Kinerja
d. Pelaporan Akuntabilitas Kinerja
e. Evaluasi Pencapaian kinerja
f. Pemantauan dan pengendalian kinerja pelaksanaan program dan
kegiatan
KEEMPAT : Lampiran Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten
Jombang ini, merupakan bagian tidak terpisahkan dari keputusan ini;
KELIMA : Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Jombang
ini, mulai berlaku sejak ditetapkan.
LAMPIRAN 1 Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Daerah
Kabupaten Jombang
NOMOR : 188.4 / 60B / 415.47 / 2019
TANGGAL : 15 Februari 2019

INDIKATOR KINERJA INDIVIDU (IKI)


DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN JOMBANG

1. Instansi : RSUD Kabupaten Jombang


2. Visi : Bersama Mewujudkan Jombang yang berkarakter dan berdaya
saing
3. Misi : Mewujudkan masyarakat Jombang yang berkualitas, religius, dan
berbudaya.
4. Tujuan : Mewujudkan Pelayanan Rumah Sakit yang memenuhi standar
dengan mengutamakan keselamatan pasien dan kepuasan
pelanggan
5. Tugas Pokok : Membantu Bupati dalam melaksanakan upaya kesehatan secara
berdayaguna dan berhasilguna dengan mengutamakan upaya
penyembuhan dan pemulihan yang dilaksanakan secara serasi,
terpadu dengan upaya peningkatan dan pencegahan serta
melaksanakan upaya rujukan.
6. Fungsi : a. Menyelenggarakan Pelayanan Medis
b. Menyelenggarakan Pelayanan Penunjang Medis & Non
Medis
c. Menyelenggarakan Pelayanan Dan Asuhan Keperawatan
d. Menyelenggarakan Pelayanan Rujukan
e. Menyelenggarakan Pendidikan dan Pelatihan
f. Menyelenggarakan Penelitian dan Pengembangan
g. Menyelenggarakan Administrasi Umum dan Keuangan
INDIKATOR KINERJA INDIVIDU (IKI)
DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN JOMBANG

Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung


No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
1. Meningkatnya Persentase elemen (Jumlah keseluruhan Bagian Tata Wakil Direktur
Kualitas Tata indikator SPM nilai hasil SPM unit Usaha, Umum dan
Kelola dilingkup pelayanan umum dan Bagian Keuangan
Administrasi dan pelayanan umum Keuangan yang Keuangan,
Umum yg dan keuangan yang dinilai pada Tahun n : Bagian
Akuntabel dan mencapai target Jumlah Nilai Perencanaan
professional. Maximal Standar
Pelayanan Minimal
unit pelayanan umum
dan Keuangan pada
tahun ke n) x 100%

2. Meningkatnya Persentase elemen Hasil Penilaian Panitia Wakil Direktur


Kualitas akreditasi Akreditasi pelayanan Akreditasi & Umum dan
Penyelenggaraan pelayanan pendidikan yang Sekretariat Keuangan
Pendidikan dan pendidikan yang memenuhi standar RS Direktur
Penelitian memenuhi standar
rumah sakit

3. Meningkatnya Persentase SDM (Jumlah SDM RSUD Bagian Tata Kepala Bagian
Kualitas SDM RS Sesuai Standar Kabupaten Jombang : Usaha Tata Usaha
Pelayanan RS Type B Standar SDM type B
Kesehatan Pendidikan Pendidikan) x 100%
Rujukan
4. Meningkatnya Persentase SDM di (Jumlah SDM di area Bagian Tata Kepala Bagian
Kualitas SDM di Area Kritis yang kritis yang di Diklat : Usaha Tata Usaha
Area Kritis mendapatkan Jumlah Seluruh SDM
Diklat di area kritis) x 100%

5. Meningkatnya Persentase (Jumlah mahasiswa Bagian Tata Kepala Bagian


kualitas Penelitian Penelitian yang mengajukan Usaha Tata Usaha
di RSUD lulus kelayakan penelitian yg
Kabupaten disetujui : jumlah
Jombang mahasiswa yg
mengajukan
penelitian
keseluruhan) x 100%

6. Meningkatnya Persentase (Jumlah mahasiswa Bagian Tata Kepala Bagian


Kualitas Mahasiswa praktek mengulang : Usaha Tata Usaha
Pendidikan yang yang lulus mahasiswa praktek
diselenggarakan keseluruhan) x 100%

7. Meningkatnya Jumlah Dokumen Jumlah Dokumen Bagian Tata Kepala Sub.


ketertiban tata Pengelolaan Pengelolaan Usaha Bagian Umum
kelola dan Pelaporan Aset dan Pelaporan Aset dan & Kepegawaian
administari barang Barang Habis Barang Habis Pakai (Perbendaharaan
dan jasa Rumah Pakai sesuai sesuai Peraturan Barang)
Sakit Peraturan
Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung
No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
8. Meningkatnya tata Persentase (SDM yang sesuai Bagian Tata Kepala Sub.
kelola Pemenuhan SDM standar : SDM Usaha Bagian Umum
seumberdaya sesuai dengan standar RS Tipe B & Kepegawaian
manusia RS sesuai Standar RS Tipe B Pendidikan Satelit) x
standar Pendidikan Satelit 100%

9. Meningkatnya tata Jumlah Kegiatan Jumlah Kegiatan Bagian Tata Kepala Sub.
kelola PKRS dab PKRS dan Promosi PKRS dan Promosi Usaha Bagian Humas
promosi kesehatan RS RS
RS

10. Meningkatnya Jumlah Laporan Jumlah Laporan hasil Bagian Tata Kepala Sub.
penyelenggaraan hasil Survei Survei Kepuasan Usaha Bagian Humas
kegiatan survey Kepuasan Pelanggan,
kepuasan Pelanggan, Mahasiswa dan
pelanggan Mahasiswa dan Karyawan
Karyawan

11. Meningkatnya CRR Cost (Jumlah Pendapatan Bagian Kepala Bagian


kemampuan dan Recovery Ratio RS : Jumlah Biaya Keuangan Keuangan
kemandirian RS) x 100%
keuangan
12. Meningkatnya Persentase (Jumlah Pendapatan Bagian Kepala Bagian
kemampuan Peningkatan pada tahun ke n : Keuangan Keuangan
pendanaan BLUD Pendapatan Jumlah pendapatan
Fungsional RS tahun sebelumnya) x
100%
13. Meningkatnya Persentase (Jumlah Dokumen Bagian Kepala Sub.
ketertiban tata dokumen terverifikasi yang Keuangan Bagian
kelola dan Pembayaran dibayar : Jumlah Penerimaan
administasi terverifikasi yang Pembayaran yang Pendapatan dan
terverivikasi dibayar telah terverifikasi Perbendaharaan
yang seharusnya
dibayar) x 100%

14. Meningkatnya Persentase (Jumlah penyetoran Bagian Kepala Sub.


ketertiban Pendapatan disetor Pendapatan tepat Keuangan Bagian
administasi dan tepat waktu waktu : Jumlah Penerimaan
pengelolaan penyetoran Pendapatan dan
pendapatan RS pendapatan Perbendaharaan
keseluruhan) x 100%

15. Meneingkatnya Persentase (Jumlah Dokumen Bagian Kepala Sub.


Ketertiban Tata Dokumen keuangan yang Keuangan Bagian
Kelola Keuangan keuangan diverifikasi : Jumlah Verifikasi dan
Rumah Sakit Terverifikasi sesuai Dokumen keuangan Akuntansi
standar yang seharusnya
diverifikasi sesuai
standar) x 100%

16. Meningkatnya Jumlah Dokumen Jumlah Dokumen Bagian Kepala Sub.


Ketertiban Tata Laporan Keuangan Laporan Keuangan Keuangan Bagian
Kelola Laporan yang sesuai dengan yang sesuai dengan Verifikasi dan
Keuangan Rumah SAP dan tepat SAP dan tepat waktu Akuntansi
Sakit waktu
Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung
No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
17. Meningkatnya Persentase (Jumlah Dokumen Bagian Kepala Bagian
kualitas Kelengkapan SAKIP disusun : Perencanaan Perencanaan
penyusunan dan Dokumen Jumlah Dokumen Program Program
penyelanggaran Akuntabilitas SAKIP yang harus
Sistem Kinerja Instansi dilengkapi) x 100%
Akuntabilitas Pemerintah (AKIP)
Kinerja Instansi
Pemerintah di
RSUD Kabupaten
Jombang

18. Meningkatnya Jumlah Dokumen Jumlah Dokumen Bagian Kepala Sub


ketertiban tata Perencanaan dan Perencanaan dan Keuangan Bagian
kelola dan Anggaran yang Anggaran yang Perencanaan
administasi dalam disusun tepat disusun tepat waktu Program dan
Perencanaan dan waktu Anggaran
Anggaran

19. Meningkatnya Jumlah Dokumen Jumlah Dokumen Bagian Kepala Sub


ketertiban tata Pelaporan Rumah Pelaporan Rumah Perencanaan Bagian
kelola dan Sakit yang disusun Sakit yang disusun Evaluasi dan
administasi dalam tepat waktu tepat waktu Pelaporan
Pelaporan RS

20. Meningkatnya Jumlah SIM RS Jumlah SIM RS yang Bagian Kepala Sub
jumlah SIM RS yang berfungsi berfungsi baik Perencanaan Bagian
yang berfungsi baik Evaluasi dan
baik Pelaporan

21. Meningkatnya Persentase Elemen (Jumlah keseluruhan Bidang Wakil Direktur


Kualitas Pelayanan Indikator SPM nilai hasil Standar Pelayanan Pelayanan
Kesehatan dilingkup Pelayanan Minimal Medik dan
Rujukan Pelayanan yang unit pelayanan yang Keperawatan
mencapai Target dinilai Pada Tahun n : dan Bidang
Jumlah Nilai Pelayanan
Maximal Standar Medik dan
Pelayanan Minimal Non Medik
pada tahun ke n) x
100%

22. Meningkatnya Nilai Standar (Jumlah keseluruhan Bidang Kepala Bidang


Kualitas Pelayanan Pelayanan Minimal nilai hasil Standar Yanmed dan Yanmed dan
Kesehatan pelayanan Medik Pelayanan Minimal Keperawatan Keperawatan
Rujukan unit dan keperawatan unit pelayanan yang
Pelayanan Medik dinilai Pada Tahun n:
dan Keperawatan Jumlah Nilai
Maximal Standar
Pelayanan Minimal
pada tahun ke n) x
100%

23. Meningkatnya BOR Persentase BOR = (Jumlah hari Bidang Kepala Bidang
pemakaian tempat pemakaian tempat perawatan rumah Yanmed dan Yanmed dan
tidur RS sesuai tidur pada suatu sakit / (Jumlah tempat Keperawatan Keperawatan
standar waktu tertentu tidur x Jumlah hari
Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung
No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
dalam satu periode))
x 100%

24. Terpenuhinya ALOS (Average ALOS = Jumlah lama Bidang Kepala Bidang
capaian rata-rata Length Of Stay) dirawat / Jumlah Yanmed dan Yanmed dan
lama dirawat untuk Rata-rata lama pasien keluar (hidup Keperawatan Keperawatan
pasien dirawat pasien + mati)

25. Terpenuhinya TOI (Turn Over TOI = ((Jumlah Bidang Kepala Bidang
Capaian Rata-rata Internal) Rata-rata tempat tidur x Yanmed dan Yanmed dan
pemakaian tempat hari tempat tidur Periode) – Hari Keperawatan Keperawatan
tidur sesuai standar yang tidak perawatan) / Jumlah
ditempati dari saat pasien keluar (hidup
terisi sampai saat + mati)
terisi berikutnya

26. Terpenuhinya BTO (Bed Turn BTO = Jumlah pasien Bidang Kepala Bidang
capaian frekuensi Over) frekuensi keluar (hidup + mati) Yanmed dan Yanmed dan
pemakaian tempat pemakaian tempat / Jumlah tempat tidur Keperawatan Keperawatan
tidur sesuai tidur beberapa kali
standart dalam satu satuan
waktu tertentu

27. Meningkatnya Nilai Indikator Rata-Rata Nilai Bidang Kepala Seksi


kualitas pelayanan SPM dilingkup Indikator SPM Yanmed dan Pelayanan
di unit pelayanan pelayanan medik dilingkup pelayanan Keperawatan Medik
Medik medik

28. Meningkatnya Nilai Mutu Rata-rata Nilai Mutu Bidang Kepala Seksi
nilai mutu layanan Pelayanan Medik Pelayanan Medik Yanmed dan Pelayanan
medik Keperawatan Medik

29. Meningkatnya Nilai Mutu Asuhan Rata-rata Nilai Mutu Bidang Kepala Seksi
nilai mutu Asuhan Keperawatan Asuhan Keperawatan Yanmed dan Pengendali
Keperawatan Keperawatan Keperawatan

30. Meningkatnya Nilai Standar (Jumlah keseluruhan Bidang Kepala Bidang


Kualitas Pelayanan Pelayanan Minimal nilai hasil SPM unit Penunjang Penunjang
Kesehatan Unit Penunjang Penunjang Medik dan Medik dan Medik dan Non
Rujukan unit Medik dan Non Non Medik yang Non Medik Medik
Penunjang Medik Medik dinilai Pada Tahun n:
dan Non Medik Jumlah Nilai
Maximal SPM l pada
tahun ke n) x 100%

31. Meningkatnya Persentase (Jumlah Sarana Bidang Kepala Bidang


Kualitas Pelayanan Terpenuhinya Prasarana yang di Penunjang Penunjang
Penunjang Sarana Prasarana RSUD Jombang yang Medik dan Medik dan Non
Layanan Penunjang dilaksanakan : Non Medik Medik
Kesehatan Layanan Kesehatan Jumlah Sarana
Rujukan di RSUD Rujukan di RSUD Prasarana di RSUD
Kabupaten Kabupaten Kabupaten Jombang
Jombang Jombang yang direncanakan) x
100%
Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung
No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
32. Meningkatnya Persentase (Jumlah Sarana Bidang Kepala Bidang
Kualitas Pelayanan Terpenuhinya Prasarana yang Untuk Penunjang Penunjang
Penunjang Sarana dan Penderita Dampak Medik dan Medik dan Non
Layanan Prasarana Konsumsi Rokok dan Non Medik Medik
Kesehatan untuk Pelayanan penyakit lainnya di
Penderita Dampak Kesehatan Untuk RSUD Kabupaten
Konsumsi Rokok Penderita Dampak Jombang yang
dan Penyakit Konsumsi Rokok dilaksanakan :
lainnya dan penyakit Jumlah Sarana
lainnya di RSUD Prasarana Untuk
Kabupaten Penderita Dampak
Jombang Konsumsi Rokok dan
penyakit lainnya di
RSUD Kabupaten
Jombang yang
direncanakan) x
100%

33. Meningkatnya Persentase Obat (Jumlah Resep sesuai Bidang Kepala Sub
ketertiban dalam yang diresepkan Fornularium : Jumlah Penunjang Bidang
penggunaan obat seusai dengan Resep yang Medik dan Penunjang
sesuai Formularium diberikan) x 100% Non Medik Medik
formularium
34. Meningkatnya Persentase alat (Jumlah Alat Bidang Kepala Sub
ketertiban dalam kesehatan dalam kesehatan kondisi Penunjang Bidang
proses penyediaan kondisi steril. steril : Jumlah Alat Medik dan Penunjang
alat tersterilisasi yang ada) x 100% Non Medik Medik

35. Meningkatnya Persentase Waktu pemberian Bidang Kepala Sub


ketertiban dalam Ketepatan waktu makan pasien : Penunjang Bidang
pelayanan dalam pemberian Waktu standart Medik dan Penunjang
penyedian makan makan Pasien pemberian makan Non Medik Medik
pasien pasien

36. Meningkatnya Persentase Jumlah asuhan nutrisi Bidang Kepala Sub


pelayanan asuhan Pemberian asuhan yang tidak sesuai Penunjang Bidang
nutrisi sesuai nutrisi sesuai indikasi medis : Medik dan Penunjang
indikasi indikasi medis Jumlah asuhan nutrisi Non Medik Medik

37. Meningkatnya Persentase Alat (Jumlah Alat Bidang Kepala Sub


ketersediaan alat Kedokteran dan Kedokteran dan Penunjang Bidang
medis yang siap Peralatan Lainnya Peralatan yang Medik dan Penunjang Non
pakai. yang berfungsi berfungsi baik : Non Medik Medik
baik Jumlah alat
kedokteran Alat
Kedokteran dan
Peralatan lainnya
yang ada) x 100%

38. Meningkatnya Persentase (Jumlah Pelaksanaan Bidang Kepala Sub


kualitas tata kelola pelakasanan Baku Uji Sample yang Penunjang Bidang
Limbah RS Mutu Air Limbah dilaksanakan : Medik & Non Penunjang Non
yang sesuai Jumlah yang uji Medik Medik
Persyaratan sample yang
direncanakan)x100%
Formulasi/ Rumus Sumber Penanggung
No. Kinerja Indikator Kinerja
Penghitungan Data Jawab
39. Terpenuhinya Persentase Sarana (Jumlah Sarana dan Bidang Kepala Sub
Sarana Prasarana Prasarana Prasarana Penunjang Penunjang Bidang
Penunjang Penunjang Pelayanan Kesehatan Medik dan Penunjang Non
Layanan Layanan Kesehatan yang direalisasi : Non Medik Medik
Kesehatan Rujukan di RSUD Jumlah Sarana dan
Rujukan di RSUD Kabupaten Prasarana Pelayanan
Kabupaten Jombang yang Kesehatan yang
Jombang direalisasi direncanakan) x
100%

40. Terpenuhinya Presentase Sarana (Jumlah Sarana dan Bidang Kepala Sub
Sarana dan dan Prasarana Prasarana Pelayanan Penunjang Bidang
Prasarana Sarana Pelayanan Kesehatan untuk Medik dan Penunjang Non
Pelayanan Kesehatan untuk penderita Dampak Non Medik Medik
Kesehatan di penderita Dampak Konsumsi Rokok dan
RSUD Kabupaten Konsumsi Rokok Penyakit lainnya di
Jombang Bagi dan Penyakit RSUD Kabupaten
Masyarakat Yang lainnya di RSUD Jombang yang
Terkena Penyakit Kabupaten direalisasi : Jumlah
Akibat Dampak Jombang yang Sarana dan Prasarana
Konsumsi Rokok direalisasi Pelayanan Kesehatan
Dan Penyakit untuk penderita
lainnya Dampak Konsumsi
Rokok dan Penyakit
lainnya di RSUD
Kabupaten Jombang
yang direncanakan) x
100%

Anda mungkin juga menyukai