Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 3 Boyolangu


Mata Pelajaran : Instalasi Motor Listrik
Kelas/Semester : XI/1
Kompetensi Dasar/KD : 3.6.1. Mendeskripsikan Cara kerja Instalasi
Motor Listrik Satu Pase dan Tiga Pase
dengan Kendalai Elektromagnetik
Alokasi Waktu : 8 x 45 menit

1. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat membedakan tenaga dan putaran motor listrik dengan benar.
2. Siswa dapat menjalankan motor listrik 3 phasa sebagai tenaga gerak
2. KEGIATAN PEMBELAJARAN

NO LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


1 PENDAHULUAN
1. Pendidik datang serta mengucapkan salam dan menanyakan kabar kepada peserta didik.
2. Pendidik mempersilahkan salah satu peserta didik untuk memimpin doa.
3. Memperkenalkan diri baik pendidik maupun peserta didik sembari melakukan presensi
4. Memberikan sedikit informasi tentang apa yang akan dipelajari.
5. Pendidik menyampaikan tujuan pembelajaran dan kompetensi yang harus dikuasai peserta didik.

2 INTI
1. Pemberian stimulus terhadap peserta didik
Peserta didik memperhatikan pemberian materi tentang konstruksi motor listrik.

2. Identifikasi masalah
Pendidik memberikan sebuah proyek mengenai konstruksi motor listrik.

3. Mendesain Perencanaan Proyek


•Pesert didik berdiskusi menyusun rencana pembuatan proyek pemecahan masalah meliputi
pembagian tugas, persiapan alat, bahan dan sumber yang dibutuhkan.

4. Menguji Hasil
Mensimuluasikan hasil proyek yang telah dibuat dan membahas kelakyakan proyek.

5. Kesimpulan
Peserta didik dapat menarik kesimpulan dari hasil proyek.
3 PENUTUP
1. Pendidik menanyakan kembali kepada peserta didik jika masih ada pertanyaan mengenai
pembelajaran yang telah berlangsung.
3. Pendidik menyampaikan rencana pembelajaran pertemuan selanjutnya.
4. Pendidik mengakhiri pembelajaran dengan do’a bersama peserta didik dan memberikan salam
penutup.
5. Pendidik memberikan motivasi kepada siswa untuk selalu menjaga kesehatan dan taat pada
prokes.

3. PENILAIAN PEMBELAJARAN ( ASESMEN )

No Aspek yang Bentuk Instrumen Penilaian Waktu Penilaian


dinilai Penilaian
1 Kreativitas Observasi Berpikir Lancar, Berpikir Selama proses
Luwes, Berpikir orisinil, pembelajaran dan setelah
Memperinci selesai KBM

Tulungagung, 2022
Mengetahui:
Kepala SMKN 3 Boyolangu, Guru Mata Pelajaran,

Drs. ROFIQ SUYUDI, M.Pd. Muhamad Choirul Azis


NIP. 19640307 1998703 1 012 NIM. 170534629084

Anda mungkin juga menyukai