Anda di halaman 1dari 1

RESUME MATERI

KURSUS PEMBINA PRAMUKA MAHIR TINGKAT LANJUTAN


KWARTIR CABANG KARAWANG

Nama Nani Suryani, S.Kom Hari Senin


Kelompok 6 (Diponegoro) Tanggal 21 Februari 2022
Judul Materi Muatan Lokal (Keamanan Pangan) Pemateri Lukman Rahmat, M.Pd

 KUNCI 1 BELI PANGAN YANG AMAN


1. Tempat pembelian yang aman
2. Daftar pangan yang dibeli
3. Kemampuan penyimpanan di rumah

 Urutan ketika membeli bahan pangan:


1. Pangan kemasan
2. Pangan kering
3. Roti
4. Susu
5. Pangan segar
6. Pangan dingin dan beku
7. Pangan siap saji

 Kriteria membeli pangan segar


Belilah pangan segar sesuia dengan kriteria pangan segar yang dapat diterima melaui panca indera kita.

 Kriteria membeli pangan siap saji dan pangan olahan


1) Siap saji
 Beli dari pengolah yang sehat dan bersih
 Menggunakan wadah atau pembungkus yang bersih dan aman
2) Pangan olahan
 Cek kemasan
 Cek label
 Cek ijin edar
 Cek kadaluarsa

Tanda Tangan Peserta

……………………………

Anda mungkin juga menyukai