Anda di halaman 1dari 2

GEOGRAFI – PAKET 3

Dinamika Perubahan Antroposfer,


Sumber Daya Alam, Lingkungan Hidup

27 Menit

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

Petunjuk A : Dipergunakan untuk mengerjakan soal 5. Berikut ini yang bukan merupakan dampak positif
nomor 1 sampai dengan nomor 9! dari globalisasi adalah masyarakat ….
A. Mengalami culture lag di kota dan di desa
1. Pembuatan teras bangku pada lahan bersudut B. Bersifat kritis dan aktif
lereng curam seringkali memicu kejadian longsor, C. Menjunjung tinggi kebudayaan asing
karena …. D. Cenderung konsumtif dan selektif
A. Pembuatan teras yang tidak dapat sempurna E. Mempunyai kepercayaan diri yang tinggi
B. Jenis tanaman yang diusahakan berakar
pendek 6. Pembuatan biopori dipandang dapat mengurangi
C. Tanah menjadi gembur volume banjir, karena ….
D. Peningkatan infiltrasi berarti menambah A. Laju aliran berkurang
beban massa B. Volume limpasan berkurang
E. Ada bidang gelincir di lahan yang curam C. Peningkatan cebakan air tanah
D. Laju infiltrasi meningkat
2. Di Indonesia, penduduk miskin banyak bermukim E. Evapotranspirasi meningkat
di dekat pusat kota dengan alasan untuk ….
A. Menghindari konflik tanah di pinggiran kota 7. Usaha yang dapat menahan laju arus urbanisasi
B. Menjaga hubungan dengan sanak saudara dan meningkatkan kesejahteraan sosial ekonomi
C. Mempermudah mendapatkan bantuan masyarakat desa di Indonesia adalah ….
pemerintah A. Penurunan kelahiran
D. Meningkatkan status sosial B. Penurunan kematian
E. Mengurangi biaya transportasi ke tempat kerja C. Peningkatan jalan
D. Modernisasi kota
3. Suku yang dikenal sebagai orang laut ini memiliki E. Modernisasi desa
kebudayaan yang unik, yakni menghabiskan
sebagian besar waktunya untuk tinggal di atas 8. Degradasi lahan yang disebabkan oleh erosi
perahu. Kebudayaan tinggal di laut ini dilakukan karena faktor hujan dapat menyebabkan ….
oleh suku bangsa …. A. Luas lahan kritis bertambah
A. Bugis B. Daya dukung lahan menurun
B. Melayu C. Kapasitas infiltrasi menurun
C. Bajau D. Kualitas lahan menurun
D. Anak Laut E. Solum tanah menipis
E. Kubu
9. Konservasi dengan cara memberikan seresah pada
4. Pemanfaatan tanah sebagai bahan bangunan dalam bagian atas lapisan tanah guna mengurangi
bentuk industri batu bata dan genteng menimbulkan penguapan dan memperlambat lajunya aliran
dampak lingkungan sebagai berikut …. permukaan disebut ….
A. Pencemaran udara akibat pembakaran A. Strip croping
B. Peningkatan kadar debu udara B. Terasering
C. Hilangnya lapisan tanah yang subur C. Guludan
D. Peningkatan kekeruhan air D. Sengkedan
E. Timbulnya genangan air E. Mulching

geografi
1
latihan mandiri super intensif sbmptn

Petunjuk B : Dipergunakan untuk mengerjakan soal 13. Sumatera bagian barat dan Jawa bagian selatan
nomor 10 sampai dengan nomor 13! merupakan daerah rawan gempa di Indonesia.
SEBAB
10. Deforestasi yang terjadi dibeberapa wilayah
Indonesia menyebabkan kerusakan lingkungan. Kedua daerah tersebut mempunyai bentuk
topografi dataran rendah.
SEBAB
Pembukaan hutan untuk pengembangan sektor
perkebunan terutama kelapa sawit dapat Petunjuk C : Dipergunakan untuk mengerjakan soal
meningkatkan suhu permukaan bumi. nomor 14 sampai dengan nomor 15!

11. Hujan asam terjadi karena adanya polutan tertentu 14. Jenis bencana alam yang disebabkan oleh
di atmosfer. dinamika litosfer yaitu ….
(1) Badai tropis
SEBAB
(2) Gempa bumi
Hujan asam dapat disebabkan karena pembakaran (3) Banjir
bahan bakar nonfosil atau akibat meletusnya (4) Tanah longsor
gunung api.
15. Berikut ini yang merupakan upaya mitigasi
12. Fase pemulihan merupakan perencanaan terhadap struktural adalah ….
cara merespon kejadian bencana alam. (1) Membuat bangunan tahan gempa
(2) Pendidikan dan pelatihan kebencanaan
SEBAB
(3) Pendeteksi aktivitas gunung merapi
Pada fase ini dilakukan pembangunan kembali (4) Membentuk organisasi penanggulangan
sarana dan prasarana yang rusak. bencana

∑ Benar ∑ Salah Nilai Paraf Guru

(. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . )
Petunjuk Penilaian :
Benar = 4, Salah = -1, Kosong = 0

geografi
2

Anda mungkin juga menyukai