Anda di halaman 1dari 3

LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF (LPM)

SMA DARUL ULUM


KEPOHBARU – BOJONEGORO
STATUS : TERAKREDITASI A NSS : 304050507053
PENILAIAN AKHIR TAHUN TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Hari, Tanggal : Senin, 07 Februari 2022 Kelas : XII MIPA
Bidang Studi : KIMIA Alokasi waktu : 90 menit

Pilihlah jawaban yang paling tepat!


1. Berikut ini adalah sifat koligatif larutan, kecuali… d. Pengawetan makanan
a. Penurunan tekananuap e. Mesin cuci darah
b. Penurunan titik beku 9. Disebut apakah proses menjadikan larutan dari
c. Kenaikantitik didih konsentrasi tinggi ke konsentrasi rendah ...
d. Kecepatan melarut a. pelarutan d. pengenceran
e. Tekanan osmosis b. osmosis e. pendinginan
2. Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang… c. sifat koligatif larutan
a. Memperhitungkan macam dan jumlah zat yang 10. Tekanan yang harus diberikan pada suatu larutan untuk
terlarut mencegah masuknya molekul-molekul zat terlarut
b. Memperhitungkan zat terlarut saja melalui membran semi permiabel dari pelarut murni ke
c. Hanya memperhitungkan jumlah mol zat yang larutan adalah... .
terlarut
a. Titik beku d. Tekanan Osmosis
d. Tidak memperhitungkan macam dan jumlah zat
yang terlarut b. Titik didih e. Tekanan Parsial
e. kadang-kadang memperhitungkan jumlah mol zat c. Tekanan uap
terlarut, kadang-kadang tidak memperhitungkan 11. Reaksi yang mengalami penurunan bilangan oksidasi
jumlah mol disebut... .
3. Berapakah molaritas larutan yang dibuat dengan a. Oksidasi d. Disproporsionasi
melarutkan 30 gram pupuk urea dalam 1000 gram air? b. Reduksi e. Asam-basa
(Mr urea = 60)
c. Amfoter
a. 4 m d. 5 m
b. 3 m e. 2 m 12. Dalam aturan biloks unsur bebas memiliki bilangan
c. 3,5 m oksidasi 0. dibawah ini manakah yang termasuk unsur
4. Suatu senyawa sebanyak 34,2 gram larut dalam 1000 bebas ....
gram air. Jika molalitasnya 0,1molal, berapakah massa a. H2 d. H2SO4
molekul relative senyawa tersebut? b. HCl e. HBr
a. 180 d. 60 c. HNO3
b. 40 e. 200
13. Secara umum unsur O memiliki bilangan oksidasi.... .
c. 342
5. Salah satu contoh dari sifat koligatif larutan penurunan a. -1 d. +1
tekanan uap adalah... b. -2 e. +2
a. Pembuatan es krim putar c. -3
b. Destilasi minyak bumi 14. Bilangan oksidasi dari F dalam senyawa KF adalah…
c. Laut mati a. -1 d.-6
d. Pengawetan makanan b. -2 e.-12
e. Mesin cuci darah
c. -3
6. Kenaikan Titik didih larutan yang mengandung 18 gram
glukosa Mr 180dalam 250 gram air adalah... . 15. Bilangan oksidasi klor tertinggi terdapat dalam...
Kb0,520 C/m a. Cl2 d. ClO3-
a. 0,1 0 C d. 0,4 0 C b. ClO -
e. ClO4-
c. ClO2 -
b. 0,2 0 C e. 0,5 0 C
16. Reaksi berikut termasuk reaksi redoks adalah...
c. 0,3 C 0
a. CaCO3 → CaO + CO2
7. Larutan sukrosa memiliki molaritas sebesar 0,1 M pada b. Cl2 + 2I- → 2Cl- + I2
suhu 270 C. Besarnya tekanan osmosis larutan sukrosa c. Na+ + Cl → NaCl
adalah... . R 0,082L.atm.mol-1.K-1 d. CO2 + H2O → H2CO3
a. 2,46 atm d. 5,46 atm e. NaOH + HCl → NaCl +H2O
b. 3,02 atm e. 6,0 atm 17. Jika diketahui : Eo Cu2+/Cu = +0,34 volt
c. 4,29 atm Eo Zn2+/Zn = -0,76 volt
8. Salah satu contoh dari sifat koligatif larutan Penurunan Susunan sel volta yang paling tepat adalah...
titik beku adalah...
a. Zn/Zn2+//Cu2+/Cu
a. Pembuatan es krim putar
b. Cu/Cu2+//Zn2+/Zn
b. Destilasi minyak bumi
c. Cu/Cu2+//Zn/Zn2+
c. Laut mati
d. Zn2+/Zn//Cu2+/Cu a. 1 dan 2 d. 2 dan 4
e. Cu/Cu2+//Zn2+/Zn b. 1 dan 4 e. 3 dan 4
18. Harga Potensial Sel dari reaksi berikut adalah... . c. 2 dan 3
Eo Cu2+/Cu = +0,34 volt 25. Data hasilujibeberapamakananberikut! 
Eo Zn2+/Zn = -0,76 volt
a. +0,34 d. -1,1
b. – 0,42 e. +0,42
c. + 1,1
19. Sel elektrokimia yang dapat menyebabkan terjadinya
energi listrik dari suatu reaksi kimia adalah... .
Makanan yang mengandung protein denganintibenzena
a. Sel redoks
(fenol) adalah… .
b. Sel Volta a. P d. S
c. Sel elektrokimia b. Q e. T
d. Sel elektrode c. R
e. Sel Baterai 26. Suatu bensin memiliki nilai oktan 94. Di antara
20. Proses suatu logam yang mengalami reaksi oksidasi pernyatan berikut yang benar adalah… .
dengan udara disebut... .
a. Sel volta a. terdiridari 94 % n-heptanadan 6% isooktana
b. Sel galvani b. terdiridari 94 % n-heksanadan 6% isooktana
c. terdiridari 94 % isooktanadan 6% n-heptana
c. Redoks
d. terdiridari 94 % n-isooktanadan 6% heksana
d. Korosi e. terdiridari 94 % n-pentanadan 6% isooktana
e. Elektrokimia
27. Di dalam sistem periodic unsure unsur-unsur yang
21. Perhatikan senyawa berikut :
memiliki kesamaan sifat terletak dalam… .

a. periode yang sama


b. golongan yang sama
c.blok yang sama
d. kulit yang sama
e. wujud yang sama
28. Pada sistem kesetimbangan 2 NH3→ N2 3 H2
Nama yang tepat untuk senyawa diatas adalah… .
Agar kesetimbangan bergeser kearah produk, maka
a. 2 metilbutana yang harus dilakukana dalah… .
b. 2 etilbutana
a. memperkeciltekanan
c. 4 etilheksana
b. memperbesartekanan
d. 2,3 dimetilheksana
c. menambahkatalis
e. 2 propana
d. menurukansuhu
22. Pasangan yang tepat antara rumus senyawa dan e. memperkecil volume
kegunaannya adalah… . 
29. Senyawa berikut yang merupakan isomer dari 2 metil
pentana adalah… .

a. 2,3, dimetil butana


b. 2,3 dimetil propana
c. 2,2,3, trimetil butana
d. 2 metil butana
e. 3 metil heptana
30. Toluena merupakan senyawa turunan benzene.
KegunaanToluena adalah… .
23. Berikut ini yang termasuk polimer alam adalah… .
a. Nilon d. plastik a. Pembuatan zat warna
b. teflon e. stirena b. Pembuatan Obatan astesi
c. pati (amilum) c. Pembuatan kosmetik
d. Pembuatan bahan peledak
24. Tabelberikutberisi data tentangpolimer:  e. Pengawet
31. Seorang siswa melakukan titrasi menggunakan asam
sulfat 50 ml dengan 50 ml NaOH 0,1 M. Konsentrasi
asam sulfat yang digunakan adalah… .

a. 0,1 M
b. 0,2 M
Pasangan data yang ketiganya berhubungan dengan c. 0,3 M
tepat adalah… .  d. 0,4 M
e. 0,5 M
32. senyawaturunanalkana yang memilikigugus -OH adalah...

a. Keton
b. Aldehid
c. Alkohol
d. Ester
e. Asamkarboksilat
33. Diketahui suatu senyawa berikut :

Nama yang tepat untuk senyawa diatas adalah.. .


a. 2 etil 3 metil propanol
b. 2 etil 3 metil butanol
c. 2 etil 3 metil heksanol
d. 2 metil 3 metil propanol
e. 2 metil 3 metil butanol
34. Salah satu cara mencegah terjadinya korosi pada
menara adalah... .
a. dibiarkan terbuka
b. direndam dengan air
c. dihubungkan dengan lempeng magnesium
d. dicelup pada larutan asam
e. dibakar lalu ditempa
35. Senyawa turunan benzena yang digunakan sebagai
pengawet pada makanan dan minuman adalah...
a. TNT d. Asam benzoat
b. Anilina e. Klorobenzena
c. Toluena

B. JawablahPertanyaandibawahini dengan benar !


36. Duabuah unsur X dan Y masing – masing memiliki
nomor atom 12 dan 20.
Tuliskan konfigurasi electron untuk kedua atom
tersebut!
37. Hitunglah pH larutan yang terjadi pada larutan asam
kuat HCL 0,3 M!
38. Berikan contoh larutan penyangga dalam tubuh!
39. Buatlah struktur dari 2 kloro propane!
40. Sebutkan manfaat Alkohol dalm kehidupan!

*** Selamat Mengerjakan ***

Anda mungkin juga menyukai