Anda di halaman 1dari 8

 

PROPOSAL KEGIATAN
PENYELENGGARAAN PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Oleh
Panitia Penyelenggara
Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil Tahun Pelajaran 2021/2022

YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI


MTS IKHSANIYAH SIWUNGKUK
Jl. KH. Hasyim Asy’ari No. 2 Siwungkuk Wanasari Brebes 52252
Website https://mts-ikhsaniyah.pesantrengodigital.id Email : mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com
YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

A. Latar Belakang

Evaluasi atau penilaian merupakan suatu yang mutlak ada dalam dunia pendidikan .
Dengan segala bentuknya, evaluasi bertujuan untuk memperbaiki segala hal yang
berkaitan secara langsung maupun tidak langsung dalam mencapai tujuan akhir hasil
proses pembelajaran. Hasil dari evaluasi yang dilaksanakan akan berguna bagi semua
stakeholder yang berkepentingan dalam  penyelenggaraan proses belajar-mengajar. Oleh
karena itu, evaluasi sangat diperlukan dalam  pendidikan

Melihat urgensi tahapan evaluasi dalam pendidikan, tidak heran jika evaluasi
dilakasanakan tidak hanya satu kali selama proses belajar-mengajar. Tidak hanya dalam
frekuensi, evaluasi juga dilaksanakan dalam berbagai bentuk dengan berbagai macam
instrument dan untuk berbagai tujuan. Semua itu dilakukan untuk memeroleh informasi
yangakurat tentang tingkat pemahaman siswa, efektivitas pembelajaran, dan sebagainya.
Salah satu rangkaian evaluasi tertulis dalam jenjang pendidikan formal, terutama tingkat
menengah, adalah pelaksanaan Penilaian Akhir Semester. Penilaian Akhir Semester
merupakan kegiatan evaluasi terhadap proses pembelajaran yang di adakan pada
penghujung semester untuk mengetahui pencapaian KKM dari SK dan KD yang telah
disusun dalam program semester.

Berdasarkan hasil dari pelaksanaan Penilaian Akhir Semester, seorang guru dapat
mengetahui dengan pasti tingkat pencapaian prestasi belajar siswa yang dapat dianalisa
untuk kepentingan perbaikan proses pembelajaran. Hal ini akan sangat berguna baik
untuk peningkatan prestasi belajar peserta didik di masa depan maupun untuk proses
perbaikan penyajian materi oleh guru yang bersangkutan.

Untuk pencapaian hasil yang maksimal dan dapat dipertanggung jawabkan serta
dapat terarahnya pelaksanaan evaluasi ini, maka sesuai dengan kebijakan dan petunjuk
yang sudah diberikan oleh kepala sekolah, kami berusaha merencanakan dan
menuangkanya dalam sebuah  proposal yang diharapkan dapat menjadi acuan bagi
pelaksanaan kegiatan Penilaian Akhir Semester tersebut sesuai dengan tuntutan
kurikulum dan kompetensi siswa yangditetapkan secara nasional.
YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

B. Nama kegiatan
Kegiatan ini bernama “Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil Tahun Pelajaran
2021/2022”.

C. Tujuan Kegiatan
Tujuan kegiatan ini adalah :
a. Mengevaluasi proses belajar mengajar  
b. Mengetahui pencapaian KKM
c. Memotovasi siswa agar lebih giat belajar

D. Dasar Pelaksanaan
a. Kegiatan Penilaian Akhir Semester ini telah terprogram pada rapat kerja Guru dan
Karyawan MTs Ikhsaniyah Siwungkuk yang telah menetapkan  beberapa macam
kegiatan, di antaranya kegiatan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil tahun 2021.
b. Rapat Pembentukan panitia pada tanggal 6 November 2021 yang telah menghasilkan
susunan panitia dan pembagian tugas panitia.

E. Pelaksanaan
Kegiatan Penilaian Akhir Semester ini dilaksanakan pada :
a. Hari/Tanggal : Senin, 29 November 2021 s/d Selasa, 7 Desember 2021
b. Waktu : Pukul 07.30 s.d. Pukul 11.00
c. Tempat : MTs Ikhsaniyah Siwungkuk
d. Acara : Jadwal Terlampir

F. Sasaran
Sasaran kegiatan ini adalah siswa-siswi MTs Ikhsaniyah Siwungkuk dengan rincian:
a. Kelas VII : 71 Siswa
b. Kelas VIII : 55 Siswa
c. Kelas IX : 39 Siswa +
Total : 165 Siswa
Dengan total jumlah 165 siswa, dibagi menjadi 6 ruang penilaian.

G. Kepanitiaan
 Kepanitiaan dibentuk dan diputuskan melalui rapat pembentukan panitia pada
tanggal 6 November 2021 dengan susunan panitia terlampir.
YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

H. Kepengawasan
 Pengawas merupakan dewan guru dan tenaga kependidikan MTs Ikhsaniyah
Siwungkuk yang ditunjuk sesuai dengan keputusan Kepala Sekolah pada tanggal 8
November 2021 dengan jadwal pengawas terlampir.

I. Anggaran
Pelaksanaan kegiatan Penilaian Akhir Semester ini mendapatkan pemasukan
anggaran dari Dana BOS dan bantuan dari Stakeholder yang tidak mengikat.

J. Penutup
 Demikianlah laporan pertanggungjawaban kegiatan Penilaian Akhir Semester
Ganjil Tahun Pelajaran 2021/2022 ini kami buat dengan sebenar-benarnya. Mohon maaf
apabila ada kekurangan dan kesalahan dalam penyusunan laporan ini, kepada semua
pihak yang turut serta menyukseskan kegiatan Penilaian Akhir Semester (PAS) Ganjil
Tahun Ajaran 2021/2022 ini kami sampaikan banyak terima kasih.

Siwungkuk, 10 November 2021


Panitia Penyelenggara PAS Ganjil
Tahun Pelajaran 2021/2022
Ketua Panitia PAS Sekretaris

AKBAR BURHANI, S.Pd.I WAHYU HARYANTO

Mengetahui,
Kepala MTs Ikhsaniyah Siwungkuk

AGUS AYIN WITONO, S.E


YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

Lampiran 1
JADWAL PELAKSANAAN
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

NO HARI, TANGGAL WAKTU MAPEL


07.30 - 09.00 Bahasa Indonesia
1 Senin, 29 November 2021
09.30 - 11.00 Akidah Akhlak
07.30 - 09.00 Matematika
2 Selasa, 30 November 2021
09.30 - 11.00 Fiqih
07.30 - 09.00 Bahasa Inggris
3 Rabu, 1 Desember 2021
09.30 - 11.00 Qur'an Hadits
07.30 - 09.00 IPA
4 Kamis, 2 Desember 2021
09.30 - 11.00 SKI
07.30 - 09.00 IPS
5 Jum'at, 3 Desember 2021
09.30 - 11.00 PJOK
07.30 - 09.00 Bahasa Arab
6 Sabtu, 4 Desember 2021
09.30 - 11.00 Seni Budaya
07.30 - 09.00 PPKN
7 Senin, 6 Desember 2021
09.30 - 11.00 Prakarya
07.30 - 09.00 Bahasa Jawa
8 Selasa, 7 Desember 2021 09.30 - 11.15 Informatika
11.15 - 11.00 Aswaja/Ke-NU-an

Siwungkuk, 10 November 2021


Kepala MTs Ikhsaniyah Siwungkuk

AGUS AYIN WITONO, S.E


YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

Lampiran 2

PANITIA PENYELENGGARA
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Penanggungjawab : Agus Ayin Witono, S.E

Ketua Panitia : Akbar Burhani, S.Pd.I

Sekretaris : Wahyu Haryanto

Bendahara : Khodirin, S.Ag

Perlengkapan : Supeno

Siwungkuk, 10 November 2021


Kepala MTs Ikhsaniyah Siwungkuk

AGUS AYIN WITONO, S.E


YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

Lampiran 3
JADWAL PENGAWAS
PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022

NO HARI/TANGGAL WAKTU MATA PELAJARAN R1 R2 R3 R4 R5 R6


07.30 – 09.00 Bahasa Indonesia
1 Senin, 29 November 2021 K G H Q S B
09.30 – 11.00 Akidah Akhlak
07.30 – 09.00 Matematika
2 Selasa, 30 November 2021 N S H D K I
09.30 – 11.00 Fiqih
07.30 – 09.00 Bahasa Inggris
3 Rabu, 1 Desember 2021 G B N B O E
09.30 – 11.00 Al Qur’an Hadits
07.30 – 09.00 IPA
4 Kamis, 2 Desember 2021 C J Q D G Q
09.30 – 11.00 SKI
07.30 – 09.00 IPS
5 Jum’at, 3 Desember 2021 G S D C Q J
09.30 – 11.00 PJOK
07.30 – 09.00 Bahasa Arab
6 Sabtu, 4 Desember 2021 S D B Q S R
09.30 – 11.00 Seni Budaya
07.30 – 09.00 PPKN
7 Senin, 6 Desember 2021 K G H Q S B
09.30 – 11.00 Prakarya
07.30 – 09.00 Bahasa Jawa
8 Selasa, 7 Desember 2021 09.30 – 10.15 Informatika N S H D K I
10.15 – 11.00 Aswaja / Ke-NU-an
Siwungkuk, 10 November 2021
Kepala MTs Ikhsaniyah Siwungkuk

AGUS AYIN WITONO, S.E


YAYASAN IKHSANIYAH HASYIM ASY’ARI
MADRASAH TSANAWIYAH IKHSANIYAH
SIWUNGKUK WANASARI BREBES
NSM: 121233290074 NPSN: 20364804
STATUS TERAKREDITASI B
Jln. KH. Hasyim Asy’ari No. 02 Desa Siwungkuk Kec. Wanasari Kab. Brebes 52252
Hp: 0895386040626 Email: mtsikhsaniyah.siwungkuk@gmail.com

Lampiran 4

RENCANA ANGGARA BELANJA (RAB)


PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2021/2022
A. PEMASUKAN
No Sumber Pemasukan Kuantitas Nominal Total
Iuran Siswa 165 Siswa Rp 50.000 Rp 8.250.000
Jumlah Total Rp 8.250.000

B. PENGELUARAN
No Pengeluaran Satuan Harga Total
1 Wartawan 2 Orang Rp 100.000 Rp 200.000
2 ATK 1 Paket Rp 25.000 Rp 25.000
3 Konsumsi Pemasangan Kartu 1 Paket Rp 150.000 Rp 150.000
4 Konsumsi 2 Kali Rp 100.000 Rp 200.000
5 Air Galon 1 Jembung Rp 25.000 Rp 25.000
6 Penanggungjawab 1 Orang Rp 300.000 Rp 300.000
7 Snack Hari Senin - Sabtu 1 Paket Rp 260.000 Rp 260.000
8 Snack Hari Senin - Selasa 1 Paket Rp 150.000 Rp 150.000
9 Transport Pengawas 6 org x 8 hari Rp 25.000 Rp 1.200.000
10 Transport Panitia 3 org x 8 hari Rp 25.000 Rp 600.000
Jumlah Total Rp 3.110.000

Siwungkuk, 10 November 2021


Panitia Penyelenggara PAS Ganjil
Tahun Pelajaran 2021/2022
Ketua Panitia PTS Bendahara

AKBAR BURHANI, S.Pd.I KHODIRIN, S.Ag


Mengetahui,
Kepala MTs Ikhsaniyah Siwungkuk

AGUS AYIN WITONO, S.E

Anda mungkin juga menyukai