Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SRAGEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SD NEGERI PLUMBUNGAN 2
Jl. HOS Cokroaminoto No.31, Plumbungan, Karangmalang, Sragen - 57222

PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Nama :...........................................................
Hari/Tanggal : Rabu, 9 Maret 2020 Kelas/No Absen:............................................................

A. Berilah tanda silang (x) pada huruf a,b,d atau d pada jawaban yang benar !
1. Tujuan dari teks eksplanasi adalah...
a. Mengetahui bagaimana sebuah peristiwa yang terjadi dalam sebuah bacaan
b. Mengetahui kapan peristiwa terjadi
c. Menjelaskan deskripsi sebuah objek
d. Menjelaskan informasi dalam teks
2. Di bawah ini yang tidak termasuk ke dalam isi dari sebuah teks eksplanasi adalah...
a. Kesimpulan/inti sari dari gagasan yang di bahas c. Konflik pada tokoh-tokoh dalam novel
b. Pernyataan tentang topik yang di bahas d. Infomasi yang berdasarkan pada fakta berkaitan dengan topik
3. Teks eksplanasi ditulis untuk menjawab pertanyaan...
a. Apa da siapa c. Dimana dan bagaimana
b. Kapan dan dimana d. Bagaimana dan mengapa
4. Kemacetan lalu lintas sering terjadi pada saat jam berangkat sekolah atau jam berangkat kerja. Salah satu penyebab
kemacetan lalu lintas antara lain banyak pengguna jalan yang tidak melakukan kewajibannya untuk menaati aturan lalu
lintas. Hal tersebut dapat menimbulkan ketidakamanan dan ketidaknyamaan para pengguna jalan dan masyarakat
sekitarnya. Inti dari teks tersebut adalah...
a. Jam berangkat sekolah c. Aturan lalu lintas
b. Kemacetan lalu lintas d. Pengguna jalan
5. Setiap warga negara, memunyai tanggungjawab yang harus dilaksanakan sesuai perannya di dalam masyarakat. Salah
satu bentuk tanggung jawabnya dalah melaksanakan nilai-nilai dalam Pancasila sebagai Dasar Negara. Nilai-nilai dalam
Pancasila, menjamin terjadinya masyarakat yang saling menghargai kepentingan bersama. Apa saja akibat yang akan
terjadi bila anggota masyarakat tidak melaksanakan tanggungjawabnya? Salah satu akibatnya adalah terjadinya
masalah sosial. Isi dari teks di atas adalah...
a. Salah satu penyebab masalah sosial adalah tidak melaksanakan tanggung jawabnya
b. Arti penting tangggung jawab
c. Akibat tidak bertanggung jawab
d. Nilai-nilai Pancasila
6. Kekeringan diklasifikasikan menjadi dua, yaitu kekeringan alamiah dan kekerigan alamiah dan kekeringan antopogenik.
Kekeringan alamiah terjadi akibat tingkat curah hujan di bawah normal dalam satu musim, kekurangan pasokan air
permukaan dan air tanah, kekurangan kandungan air di dalam tanah sehingga tidak mampu memenuhi kebutuhan
tanaman tertentu pada periode waktu tertentu pada wilayah yang luas, pasukan komoditi ekonomi kurang dari
kebutuhan normal. Kekeringan antropogenik terjadi karena kebutuhan air lebih besar dari pasokan yang direncanakan
akibat ketidakpatuhan pengguna terhadap pola tanam/pola penggunaan air dan kerusakan kawasan tangkapan air
serta sumber air akibat perbuatan manusia.
Teks eksplanasi di atas dikembangkan dengan pola pengembangan ...
a. Pengembangan proses c. Pengembangan umum-khusus
b. Pengembangan sebab akibat d. Pengembangan deduksi
7. Informasi yang tidak tertulis secara jelas /tersembunyi disebut...
a. Tersirat c. Tertulis
b. Tersurat d. Lisan
8. Informasi yang tertulis secara jelas disebut...
a. Tersirat c. Tertulis
c. Tersurat d. Lisan
9. Kata tanya yang digunakan untuk menanyakan proses / cara membuat sesuatu adalah...
a. Dimana c. Siapa
b. Kapan d. Apa
10. Kata tanya yang digunakan untuk sebab terjadinya suatu peristiwa adalah...
a. Dimana c. Siapa
b. Mengapa d. Apa
11. Teks Proklamasi di bacakan di Jalan Pegangsaan Timur no 56
Kata tanya yang sesuai dengan pernyataan di atas adalah...
a. Dimana c. Apa
b. Kapan d. Mengapa
12. Konggres Pemuda II di hadiri oleh perwakilan organisasi pemuda dari seluruh Indonesia. Kalimat tanya yang sesuai
dengan pernyataan tersebut adalah...
a. Apa tujuan terbentuknya konggres Pemuda II c. Mengapa Konggres Pemuda II dilaksanakan?
b. Siapa yang menghadiri Konggres Pemuda II? d. Kapan Kongres Pemuda dilaksanakan?
13. Bacalah penggalan kalimat berikut !
“Indonesia terjajah selama beratus-ratus tahun”
Kalimat tersebut merupakan jawaban dari...
a. Berapa lama bangsa Indonesia berada di bawah penjajahan?
b. Mengapa bangsa indonesia bersemangat untuk lepas dari penjajahan?
c. Bagaimana penderitaan bangsa Indonesia di masa penjajahan?
d. Mengapa bangsa Indonesia bisa di jajah?
14. Konggres Pemuda II di hadiri oleh perwakilan organisasi pemuda dari seluruh Indonesia. Kalimat tanya yang sesuai
dengan pernyataan tersebut adalah...
a. Apa tujuan terbentuknya konggres Pemuda II c. Mengapa Konggres Pemuda II dilaksanakan?
b. Siapa yang menghadiri Konggres Pemuda II? d. Kapan Kongres Pemuda dilaksanakan?
15. Berikut ini yang merupakan kata baku adalah...
a. Apotik c. tehnologi
b. Almari d. sistem
16. Berikut ini merupakan kata baku kecuali...
a. Apotek c. tehnologi
b. Sistem d. Teknologi
17. Surat yang ditulis untuk mengundang orang ke acara tertentu di sebut surat...
a. Surat Cerai c. Surat Keterangan
b. Surat Undangan d. Surat Tilang
18. Berikut ini merupakan bagian-bagian surat resmi adalah..
a. Kop surat c. Tanggal surat
b. Alamat d. A,b,c benar semua
19. Sebuah tanda berupa angka atau gabungan angka huruf yang dicantumkan pada surat dari suatu organisasi, instansi,
atau badan usaha sesuai dengan nomor berkas buku agenda surat keluar yang bertalian dengan surat tertentu di
sebut...
a. Kop surat c. Tanggal surat
b. Alamat d. Nomor surat
20. Format penulisan tanggal pada surat resmi yang benar adalah...
a. Jakarta 21 Februari 2022 c. Jakarta, 22 Februari 2022
b. Jakarta. 21 Februari 2022 d. Jakarta; 22 Feberuari 2022

B. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar !


1. Teks Eksplanasi merupakan teks yang berisi tentang...
2. Kegiatan menuliskan isi teks disebut...
3. Menyajikan informasi berupa fakta secara jelas kepada pembacanya merupakan tujuan dari teks...
4. Rapat Raksasa dihadiri oleh presiden Soekarno, dan wakil Presiden Drs. Moh Hatta.
Kata tanya yang sesuai dengan pernyataan di atas adalah...
5. Pancasila lahir pada tanggal 1 Juni 1945.
Kata tanya yang tepat untuk pernyataan di atas adalah...
6. Kata tanya yang digunakan untuk menanyakan kronologi suatu peristiwa yaitu...
7. Kepala Surat biasanya ditemukan di ...
8. Undangan ulang tahun bersifat...
9. Undangan Rapat Koperasi bersifat...
10. Kata baku dari sistim adalah...

C. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!


1. Apa tujuan dari teks eksplanasi ?
2. Sebutkan macam-macam kalimat tanya!
3. Buatlah sebuah undangan syukuran khitanan!
4. Sebutkan kriteria surat undangan yang baik!
5. Sebutkan jenis-jenis surat undangan beserta contohnya!

Anda mungkin juga menyukai