Anda di halaman 1dari 3

16. Doa Persembahan (DUDUK) TATA IBADAH HARI MINGGU C.

K KANAAN JABDAN
SM: Tuhan Yesus sahabat dan Tuhan kami, terimalah persembahan kami sebagai DIRANGKAIKAN
rasa syukur untuk kasih-Mu. Kami pun percaya bahwa Engkau akan menuntun IBADAH PEMBUKAAN PEKAN ANAK GEREJA TORAJA
hamba-hamba-Mu dalam mengelola persembahan ini. Dalam nama Tuhan Minggu, 04 September 2016
Yesus, amin. Tema Membangun Jemaat : “Mau Mati atau Mau Hidup”
Liturgis: Kami bersyukur atas kebaikanMu Tuhan kepada kami umatMu. Tetaplah Tema Pekan Anak : “Yesus sahabatku”
hadir di tengah keluarga kami, karena kami yakin kehadiranMu membawa
kebahagiaan. Mari kita menyanyi “Bila Yesus Berada di tengah Keluarga” A. Berhimpun Menghadap Allah
Menyanyi 451:1-2 “Bila Yesus Berada di tengah Keluarga” 1. Panggilan Beribadah oleh Anak-anak (Anak berdiri di depan jemaat)
1) Bila Yesus berada di tengah keluarga, bahagialah kita, bahagialah kita! SM: "Biarkan anak-anak itu datang kepada-Ku, jangan menghalang-halangi
2) Bila Yesus berkuasa di tengah keluarga, pasti kita bahagia pasti kita bahagia mereka, sebab orang-orang yang seperti itulah yang empunya Kerajaan
17. Warta Jemaat Allah. Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya barangsiapa tidak menyambut
18. Doa Syafaat Kerajaan Allah seperti seorang anak kecil, ia tidak akan masuk ke
(Dipimpin oleh Pelayan Firman, 1 guru sekolah minggu, 1 orang ayah, 1 orang ibu dan dalamnya." (Mrk. 10:14b-15)
1 orang anak) Semua anak menyanyikan lagu KJ 184: 1-2 “Yesus Sayang Padaku”
D. Pengutusan dan Berkat 1) Yesus sayang padaku; Alkitab mengajarku.
19. Menyanyi ‘Yesus Kekasih Jiwaku” (BERDIRI) Walau ‘kukecil lemah, aku ini milik-Nya
Liturgis: Pujian kita terus nyanyikan bagi Yesus Penebus kita. Kita nyanyikan Yesus Ref: Yesus Tuhanku, sayang padaku
Kekasih Jiwaku. Itu firman-Nya di dalam Alkitab
Yesus kekasih jiwaku, sunggguh ‘kupercaya pada-Mu 2) Yesus sayang padaku, Ia mati bagiku;
Karena kasih-Mu padaku, Kau tebus dosaku Dosaku dihapus-Nya, sorga pun terbukalah
Dari terbitnya matahari dan sampai terbenamnya SM: “Kami anak-anak senang hadir dalam ibadah hari ini. Bersama orang tua,
‘Kuangkat lagu pujian tinggikan Nama-Mu kakak dan adik, kita semua menyembah Tuhan Yesus yang sayang pada kita
Ref: Dengan gendang ‘kupuji-‘kupuji dengan kecapi oho.. semua. Sungguh hari yang indah yang Tuhan jadikan buat kita semua.
‘Kubernyanyi haleluya, Yesus kekasihku. Mazmur 118: 24 “Inilah hari yang dijadikan TUHAN, marilah kita bersorak-
20. Pengutusan dan Berkat sorak dan bersukacita karenanya!”
PF : Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita, Kiranya Ia menyinari 2, Menyanyi KMM 58 “Hari ini” (BERDIRI)
kita dengan wajahNya. Amin. Hari ini, hari ini, hari-Nya Tuhan, hari-Nya Tuhan
Liturgis: Yesus adalah sobat kita. Dialah yang selalu menemani kita di setiap Mari kita, mari kita bersukaria
waktu. Kita nyanyikan lagu Ada 1 Sobatku yang Setia. Hari ini hari-Nya Tuhan, mari kita bersukaria
21. Menyanyi “Ada 1 Sobatku” Hari ini, hari ini, hari-Nya Tuhan
Ada 1 sobatku yang setia, ‘tak pernah Dia tinggalkan diriku 3. Votum (BERDIRI)
Di waktu aku susah, waktu ‘kusendirian, Dia s’lalu menemani diriku PF: Ibadah hari ini adalah ibadah pembukaan Pekan Anak SMGT 2016 dengan tema
Ref: Nama-Nya Yesus, Nama-Nya Yesus Yesus Sahabatku. Kita melibatkan anak-anak dalam pelayanan di ibadah hari
Nama Yesus yang menghibur hatiku ini. Dengarlah Mazmur 124:8 “Pertolongan kita adalah dalam Nama TUHAN,
Nama-Nya Yesus, nama-Nya Yesus yang menjadikan langit dan bumi.”
Nama Yesus yang menghibur hatiku Semua: Amin.

4 1
4. Salam B. Pemberitaan Firman
PF : Salam kasih Kristus untuk kita sekalian! 9. Berdoa untuk Pembacaan Alkitab
Jemaat: Terima kasih. Terpujilah Tuhan! SM: Ya Tuhan kami siap mendengar Firman-Mu. Kami percaya Engkau akan
5. Menyanyi KJ 3: 1 dan 2 “Kami Puji dengan Riang” (DUDUK) menolong kami mengerti Firman-Mu dan melakukan perintah-Mu. Dalam nama
Liturgis: Bunga yang menerima pancaran sinar matahari akan berseri dan mekar. Tuhan Yesus, amin.
Begitupun kita, dengan berseri dan riang mari menyanyikan lagu Kami Puji 10. Pembacaan Alkitab (Ul.30:15-20; Flm.1:8-22; Luk.14:25-33)
dengan Riang. 11. Menyanyi KJ 53: 1-2 “Tuhan Allah T’lah Berfirman”
Semua:(1). Kami puji dengan riang Dikau Allah yang besar Liturgis: Tuhan Allah t’lah berfirman. Hai umat-Nya dengarkanlah Kabar yang
Bagai bunga t’rima siang, hati kamipun mekar. baik. Kita nyanyikan lagu Tuhan Allah t’lah berfirman.
Kabut dosa dan derita, kebimbangan t’lah lenyap Semua (Ref): Tuhan Allah t’lah berfirman, Haleluya,
Sumber suka yang abadi, b’ri sinar-Mu menyerap. Pada umat, sabda hikmat, Haleluya!
(2). Kau memb’ri, Kau mengampuni, Kau limpahkan rahmat-Mu Liturgis: (1) Buka telinga hai umat-Nya, Kabar yang baik dengarkanlah!
Sumber air hidup ria, lautan kasih dan restu. Buka hatimu: Tuhan datang, hai yang beriman! (Ref)
Yang mau hidup dalam kasih, Kau jadikan milik-Mu Liturgis: (2) Barang siapa bertelinga, jangan menutup hatinya;
Agar kami menyayangi, meneladan kasih-Mu. yang mau belajar, hai dengarlah Firman yang baka. (Ref)
6. Pengakuan Dosa (DUDUK) 12. Khotbah
Semua:Kami mengaku berdosa kepada-Mu ya Tuhan, tidak selalu kami mengingat- Liturgis: Tuhan Yesus sahabat, kawan, bahkan Tuhan Sang Penyelamat kita. Dia
Mu dan hidup menurut kehendak-Mu. Engkau sahabat yang selalu menjaga yang terindah, Dia adalah segalanya bagi kita, sebab Dialah Kasih Karunia
dan menemani kami, namun kami sering lupa kepada-Mu. Engkau setia, namun akan hidup yang kekal. Maka dari itu, setialah kepadaNya.
kami tidak setia. Ajar kami untuk selalu mengingat-Mu dan melakukan 13. Menyanyi KJ 369A:1 “Ya Yesus Ku Berjanji” (DUDUK)
perintah-Mu. 1) Ya Yesus, ‘ku berjanji setia padaMu; kupinta Kau selalu dekat, ya Tuhanku.
7. Berita Anugrah dan Petunjuk Hidup Baru (DUDUK) Di kancah pergumulan jalanku tak sesat, kar’na Engkau Temanku,
PF : Dengarlah berita anug’rah dari Tuhan Pemimpin terdekat.
Menyanyi PKJ 216:4 C. Respon
4) Kini tiada lagi penghukuman di hatiku, di hatiku, di hatiku. 14. Persembahan (DUDUK)
Kini tiada lagi penghukuman di hatiku, tetap di hatiku! Liturgis: Maka masuklah mereka ke dalam rumah itu dan melihat Anak itu bersama
Aku bersyukur bersukacita, kasih Tuhan diam di dalamku. Maria, ibu-Nya, lalu sujud menyembah Dia. Mereka pun membuka tempat
harta bendanya dan mempersembahkan persembahan kepada-Nya, yaitu
PF : Dengarlah Petunjuk Hidup Baru: “Sebab inilah kehendak Bapa-Ku, yaitu
emas, kemenyan dan mur (Mat. 2:11)
supaya setiap orang, yang melihat Anak dan yang percaya kepada-Nya
Untuk itu kitapun diajak untuk menaikkan syukur kepada Tuhan dengan
beroleh hidup yang kekal, dan supaya Aku membangkitkannya pada akhir
menyanyikan lagu Mari Bersyukur Semua.
zaman." (Yoh, 6:40)
15. Menyanyi 291:1-5 “Mari Bersyukur Semua” (DUDUK)
8. Menyanyi KJ 453:1 “Yesus Kawan Yang Sejati” (DUDUK)
1) Mari bersyukur semua atas kebajikan Tuhan!
1) Yesus Kawan yang sejati bagi kita yang lemah
Refrein: Kasih perjanjianNya sungguh nyata selamanya!
Tiap hal boleh dibawa dalam doa padaNya
2) Langit-bumi ciptaanNya mencerminkan kuasaNya (Reff)
O betapa kita susah dan percuma berlelah
3) UmatNya dibebaskanNya untuk hidup bersejaht’ra (Reff)
Bila kurang pasrah diri dalam doa padaNya
4) Dia yang mengingat kita dalam susah dan derita (Reff)
5) Mari bersyukur semua atas kebajikan Tuhan. (Reff)
2 3

Anda mungkin juga menyukai