Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEKOLAH VOKASI
Jalan Prof. H. Soedarto, S.H. Tembalang Semarang 50275
Telepon: (024) 7471379 laman: http://www.vokasi.undip.ac.id/

Nama : Yunissa Nayiri

NIM : 40040120650060

Mata Kuliah : Mekanika Fluida

Fan-Blower, Kompresor

1. Perbedaan fan, blower, kompresor?


Jawab :
Berikut ialah perbedaan fan, blower, dan kompresor ditinjau dari beberapa aspek

Perbedaan Fan Blower Kompresor


Fan adalah suatu mesin Blower adalah sebuah
untuk memindahkan mesin sentrifugal yang
udara yang berkecepatan tinggi yang Kompresor adalah
memanfaatkan daya dari berfungsi sebagai mesin atau alat mekanik
impeller yang berputar. penghembus dengan yang berfungsi untuk
Pengertian
Fan biasanya memanfaatkan udara atau meningkatkan tekanan
dideskripsikan sebagai gas dengan gaya atau memampatkan
mesin yang mampu sentrifugal ke tekanan fluida gas atau udara
menaikkan tekanan akhir yang tidak melebihi
hingga 2 psig. 35 Psig
Untuk memompa
Untuk meningkatkan pendingin melalui
tekanan fluida mampu sistem pendingin dan
Untuk memindahkan mampat, yaitu gas atau untuk menekan gas
sejumlah volume udara udara. Blower juga pendingin dalam sistem
Fungsi
atau gas melalui suatu berfungsi sebagai sehingga dapat
saluran (duct) pembuang gas-gas terkondensasi menjadi
beracun yang ada di cair dan menyerap panas
dalam ruangan dari udara atau air yang
sedang didinginkan
Jenis - jenis 1. Fan sentrifugal 1. Blower sentrifugal 1. Kompresor positive-
menggunakan terlihat lebih seperti displacement,
impeler berputar pompa sentrifugal sejumlah udara atau
untuk menggerakan daripada fan. Blower gas di- trap dalam
aliran udara. Fan ini sentrifugal beroperasi ruang kompresi dan
mampu menghasilkan melawan tekanan 0,35 volumenya secara
tekanan tinggi yang sampai 0,70 kg/cm². mekanik menurun,
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEKOLAH VOKASI
Jalan Prof. H. Soedarto, S.H. Tembalang Semarang 50275
Telepon: (024) 7471379 laman: http://www.vokasi.undip.ac.id/

Blower ini cocok


digunakan untuk
cocok untuk kondisi penerapan sistim yang
operasi yang kasar, cenderung tidak menyebabkan
seperti sistim dengan terjadi penyumbatan. peningkatan tekanan
suhu tinggi, aliran 2. Blower positive tertentu kemudian
udara kotor atau displacement memiliki dialirkan keluar.
lembab, dan handling rotor, yang 2. Kompresor dinamik
bahan "menjebak" udara dan memberikan energi
2. Fan aksial mendorongnya kecepatan untuk
menggerakan aliran melalui rumah blower. aliran udara atau gas
udara sepanjang Blower ini cocok yang kontinyu
sumbu fan. Fan aliran digunakan untuk menggunakan
aksial dirancang sistem yang cenderung impeller yang
untuk menangani laju terjadi penyumbatan, berputar pada
alir yang sangat karena dapat kecepatan yang
tinggi dan tekanan menghasilkan tekanan sangat tinggi
rendah. yang cukup (biasanya
sampai mencapai 1,25
kg/cm²)
Kompresor juga banyak
Untuk utilitas - utilitas, digunakan di industri
Pada industri, fan
industri - industri dan bangunan mesin,
padaumumnya digunakan
pabrik kimia antara lain : terutama untuk
untuk pasokan ventilasi
pengering gabah, menggerakkan pesawat -
atau udara pembakaran,
pelayuan teh, pemberian pesawat pneumatic,
Aplikasi untukmensirkulasi udara
udara atau aerasi untuk antara lain boor,
atau gas lainnya
penjernihan air kotor, hammer, pesawat
melewati alat dan untuk
turbin - turbin uap, motor angkat, pembersih pasir,
mengeluarkan udara
- motor listrik, dan alat kontrol,
ataugas lainnya dari alat.
sebagainya. penyemprotan dan
pompa
Perbandingan
Rasio 1,11 1,11 - 1,20 ≥1,20
Spesifik
Kenaikan
Tekanan 1.136 1.136 - 2.066 ≥2.066
(mmWg)
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEKOLAH VOKASI
Jalan Prof. H. Soedarto, S.H. Tembalang Semarang 50275
Telepon: (024) 7471379 laman: http://www.vokasi.undip.ac.id/

Anda mungkin juga menyukai