Anda di halaman 1dari 1

STRATEGI PENYALURAN KREDIT

STRATEGI PENYALURAN KREDIT :


Pengalokasian dana/menyalurkan kembali dana yang telah dihimpun kepada masyarakat yang
membutuhkan dalam bentuk pinjaman KREDIT (prinsip konvensional).
ALASAN :
Pendapatan terbesar Bank adalah pendapatan bunga dari penyaluran kredit akan
meningkatkan laba yang akan berdampak pada perkembangan modal → strategi tepat : maka
Bank bisa bertahan, tetapi kalau strategi tidak tepat : maka akan menyebabkan beban
operasional Bank tinggi sebagai akibat kredit macet/NPL/Non Performing Loan tinggi* (NPL
rendah : di bawah 5%) sehingga berpotensi menurunkan laba.
FAKTOR YANG DIPERTIMBANGKAN :
-Aturan ketat yang harus dilaksanakan dan ditaati oleh calon debitur → pelaksanaan prinsip
“prudential banking”.
-Resiko dan hasil → pada dasarnya Bank menginginkan resiko serendah mungkin namun dapat
menghasilkan penerimaan/rate of return setinggi mungkin.
-Jangka waktu dan likuiditas → menyangkut berbagai macam jangka waktu pengembalian serta
disesuaikan dengan keperluan kegiatan/usahanya.
-Permasalahan kredit bermasalah/kredit macet → Bank harus berusaha menekan sekecil
mungkin resiko-resiko terjadinya kredit bermasalah (pengelolaan resiko secara baik sesuai
pertaturan Bank Indonesia melalui PBI 5/8/2003 tentang Penerapan Manajemen Resiko bagi
Bank Umum).

Anda mungkin juga menyukai