Anda di halaman 1dari 2

KISI-KISI PENILAIAN TENGAH SEMESTER

SMP NEGERI 1 SAKETI


TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Kelas/ Semester : VIII/2


Guru Mata Pelajaran : Lilis Suhaeliah, S.Pd. Jumlah Soal : 25

Ranah Nomor Bentuk


Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator
Kognitif Soal Soal
3.10 Menelaah teks eksplanasi berupa Teks Peserta didik dapat menentukan bagian inti teks eskplanasi C2 1 PG
paparan kejadian suatu fenomena alam Eksplanasi dengan tepat.
yang diperdengarkan atau dibaca. Disajikan teks singkat, peserta didik dapat menentukan jenis C3 2 PG
teks tersebut dengan tepat.
Disajikan teks singkat, peserta didik dapat menentukan C3 3 PG
struktur teks tersebut dengan tepat.
Peserta didik dapat menentukan struktur teks eksplanasi C2 4 PG
dengan tepat.
Peserta didik dapat menentukan karakter teks eksplanasi C2 5 PG
dengan tepat.
Peserta didik dapat menentukan bagian akhir dari teks C2 6 PG
eksplanasi dengan tepat.
Peserta didik dapat menentukan inti teks eskplanasi dengan C2 7 PG
tepat.
Disajikan teks singkat, peserta didik dapat menentukan C3 8 PG
struktur teks dengan tepat.
Disajikan teks singkat, peserta didik dapat menentukan C3 9 PG
bagian waktu dari teks tersebut.
Peserta didik dapat menyebutkan struktur teks eksplanasi. C2 1 Essai
Disajikan teks singkat, peserta didik dapat menentukan isi C3 10 PG
teks yang sesuai dengan teks tersebut.
3.12 Mengidentifikasi jenis saran, Teks Persuatif Peserta didik dapat menentukan jenis teks berdasarkan C2 11 PG
ajakan, arahan, dan pertimbangan definisi suatu teks dengan tepat.
tentang berbagai hal positif atas Peserta didik dapat menentukan yang bukan termasuk tujuan C2 12 PG
permasalahan aktual dari teks persuasi dari teks persuasi dengan tepat.
(lingkungan hidup, kondisi sosial, Peserta didik dapat menentukan ciri teks persuasi dengan C2 13 PG
dan/atau keragaman budaya) yang tepat.
didengar dan dibaca Peserta didik dapat menentukan yang bukan termasuk jenis C2 14 PG
teks persuasif.
Peserta didik dapat menentukan struktur teks persuasi yang C2 15 PG
tepat.
Peserta didik dapat menentukan kata-kata penutup yang biasa C2 16 PG
digunakan pada bagian penegasan ulang,
Peserta didik dapat menentukan kaidah kebahasaan dengan C2 17 PG
tepat.
Peserta didik dapat menentukan paragraph yang termasuk C3 18 PG
teks persuasi dengan tepat.
Peserta didik dapat menentukan fungsi fakta pada kalimat C3 19 PG
persuasi dengan tepat.
Disajikan kalimat persuasi, peserta didik dapat C3 20 PG
mengidentifikasi kalimat yang termasuk kalimat persuasi.
Peserta didik dapat membuat kalimat ajakan dengan tema C4 2 Essai
“Semangat belajar dimasa pandemic”

Anda mungkin juga menyukai