Anda di halaman 1dari 4

YAYASAN PENDIDIKAN ERNESTO

SMP SANTU KLAUS KUWU


Alamat: Jln. Raya Kuwu – Beokina
Kuwu – Ruteng (86516) Manggarai – Nusa Tenggara Timur
Email: smpstklaus@gmail.com
UJIAN MID SEMESTER
Kelas : VIII
MATA PELAJARAN : SENI BUDAYA
Tahun Pelajaran : 2021/2022

1. Ungkapan jiwa yang diwujudkan dalam rangkaian gerak dan berhubungan dengan irama yang indah.
Pernyataan tersebut merupakan konsep dari ….

A. Musik C. Pola lantai


B. Tari D. Pola Irama

2. Dalam tari terdapat dua bentuk gerak, yaitu gerak murni dan gerak maknawi. Gerak maknawi adalah gerak yang memiliki maksud
dan makna seperti meniru. Sedangkan, gerak murni adalah ….
A. Gerak yang mengutamakan keindahan semesta, memutar kepala dan menggerakan bahu
B. Gerak yang mengutamakan keindahan tata rias
C. Gerak yang mengutamakan keindahan musik
D. Gerak yang mengutamakan keindahan Properti
3. Perhatikan pernyataan berikut!

NO Pernyataan
1. Ruang
2. Arah hadap
3. Waktu
4. Tenaga
5. Arah gerak
dari pernyataan tersebut, yang merupakan beagian dari elemen dasar tari ditunjukan pada nomor …..
A. 1, 2, 3 C. 3, 4, 5
B. 2, 3, 4 D. 1, 3, 4
4. Dalam sebuah pertunjukan, ruang yang dibatasi oleh imajinasi penari berupa jarak yang terjauh dalam posisi tidak pindah
tempat.dalam hal ini, usur ruang yang dimaksud sebagai unsur tari terbagi menjadi dua yaitu ….
A. Ruang yang diciptakan oleh penonton dan ruang yang diciptakan oleh penari
B. Ruang yang diciptakan oleh penari dan ruang tempat penari melakukan gerak
C. Ruang yang diciptakan oleh penonton dan ruang tempat penari melakukan gerak
D. Ruang yang diciptakan oleh penonton dan ruang tempat penonton melakukan gerak
5. Saat menari, terdapat level yang mengatur tingkat jangkauan gerak yang telah ditentukan dan disesuaikan dengan aturang gerak
itu sendiri. Toga tingkatan level tari yang sering digunakan adalah ….
A. Level satu, level dua, dan level tiga
B. Level satu, level sedang, dan level rendah
C. Level satu, level dua, dan level rendah
D. Level sedang, level rendah, dan level tinggi
6. Tingkatan level yang digunakan jika seorang penari melakukan gerakan duduk atau jengkeng adalah ….
A. Level Tinggi C. Level Rendah
B. Level Satu D. Level Tiga
7. Tingkatan level yang digunakan jika seorang penari melakukan gerakan berdiri adalah ….
A. Level Sedang C. Level Rendah
B. Level Satu D. Level Tiga
8. Tingkatan level yang digunakan jika seorang penari melakukan gerakan melompat sambil meggerakan salah satu tangannya
keatas adalah ….
A. Level Tinggi C. Level Rendah
B. Level Satu D. Level Tiga
9. Tabel untuk mengerjakan nomor 9 dan 10!
Kelompok tari kelas VI mempergakan tarian untuk dijadikan sebagai nilai tugas akhir dengan format penilaian sebagai berikut.
N Aspek yang dinilai
o
1. Penyesuaian gerakan dengan musik yang mengiringi
2. Sesuai dengan unsur ruang
3. Sesuai dengan unsur waktu
4. Sesuai dengan unsur tenaga
5. Keragaman gerakan
6. Ekspresi
Dari tabel tersebut, maksimal waktu yang diperlukan para penari untuk memperagakan tarian adalah ……
a. 16 Menit c. 7 Menit
b. 10 Menit d. 13 Menit
10. Dari tabel tersebut, minimal waktu yang diperlukan para penari untuk memperagakan tarian adalah ……
a. 16 Menit c. 7 Menit
b. 10 Menit d. 13 Menit
11. Dari tabel tersebut, unsur ruang yang dibutuhkan untuk memenuhi kriteria penilaian adalah …..
a. Arah Depan c. Arah Gerak
b. Arah Belakang d. Arah Melingkar
12. Untuk memenuhi kriteria penilaian pada tabel tersebut, para siswa kelas VII harus mengetahui pengertian dan kegunaan arah
hadap. Berikut ini, arah hadap yang harus dikuasai oleh para penari adalah ….
a. Menghadap kedepan dan kebelakang
b. Menghadap kebelakang selama pertunjukan
c. Menghadap kearah barat selama pertunjukan
d. Menghadap kearah timur selama pertunjukan
13. Hitungan dalam sebuah tarian merupakan suatu hal yang penting, karena hitungan bisa mengatur kesesuaian jatuhnya sebuah
gerakan dengan musik pengiring. Jika dalam sebuah tarian menggunakan hitungan 1 sampai 8, maka aba-aba yang diberikan
dalam sebuah tarian terjadi pada hitungan ke …..
a. Hitungan ke lima c. Hitungan ke tujuh
b. Hitungan ke enam d. Hitungan ke delapan
14. Waktu yang digunakan oleh penari sepanjang gerak, baik itu gerak cepat atu gerak lambat maupun gerak bervariatif merupakan
bagian dari konsep …..
A. Irama gerak C. Tempo gerak
B. Arah gerak D. Ruang gerak
15. Waktu yang dipakai untuk menyelesaikan rangkaian gerak, berhubungan dengan tempo dan dinamika.
Pernyataan diatas merupakan konsep dari ….
A. Irama gerak C. Tempo gerak
B. Arah gerak D. Ruang gerak
16. Perhatikan pernyataan berikut!
NO Pernyataan
1. Pengatur waktu pementasan
2. Pemberi atau pemertegas
gerak ekspresi gerak
3. Pemberi ulusi atau gambaran
suasana
Pernyataan tersebut menunjuka fungsi dari ….
A. Ruang dalam menari C. Waktu dalam menari
B. Irama dalam menari D. Tenaga dalam menari
17. Perhatikan pernyataan berikut!
NO Pernyataan
1. Sebagai pengawal gerak
2. Sebagai pengatur gerak
3. Sebagai penutup
Pernyataan tersebut menunjuka fungsi dari ….
A. Ruang dalam menari C. Waktu dalam menari
B. Irama dalam menari D. Tenaga dalam menari
18. Memperagakan rangkaian gerak tari dengan unsur gerak tenaga menggunakan iringan internal dan eksternal dilakukan
menggunakan tenaga sesuai ….
A. Irama C. Iringan
B. Tempo D. Formasi
19. Memperagakan tari berdasarkan hitungan adalah melakukan gerakan tari denga hitungan angka ….
A. 1 sampai 8 C. 1 sampai 6
B. 1 sampai 7 D. 1 sampai 5
20. Perhatikan table berikut!
No Pola Lantai
.
1. Pola lantai horizontal
2. Pola Lantai hidup
3. Pola lantai vertikal
4. Pola lantai melingkar
5. Pola lantai mati
6. Pola lantai zigzag
Dari table tersebut, yang merupakan pola lantai menari ditunjukan pada nomor ….
a. 1, 3, 4, 5 c. 1, 2, 4 , 6
b. 1 , 4, 5, 6 d. 1, 3, 4, 6
21. Perhatikan table berikut!
Hitungan Uraian Rangkaian Gerak
1 – 8 (4 kali) Penari masuk ke area tari dari sisi kanan dan kiri lalu berputar,
membentuk garis formasi horizontal, bergerak maju dan mundur
secara bergantian dengan melenggangkan tangan
1 – 8 ( 3 kali) Penari membentuk formasi diagonal berhadapan dan bergerak saling
mendekat atau maju. Kemudian, membentuk garis vertikal
menghadap ke depan, bergerak ke kiri, dan ke kanan.

1 – 8 (4 kali) Membentuk formasi vertikal bergerak maju atau mundur bergantian.


Kemudian, saling berhadapan sambil bergerak ke kanan.
1 – 8 (4 kali) Membentuk gerak diagonal serong kiri bergerak maju, berputar, dan
membuat garis diagonal serong kanan. Lanjutkan dengan bergerak di
tempat, maju berputar membentuk formasi berikutnya.
1 – 8 (4 kali) Formasi diagonal kanan bergerak di tempat, memutar ke formasi
berikutnya. Kemudian, horizontal bergerak ke kiri atau ke kanan dan
seterusnya sampai selesai.
Elemen yang digunakan untuk peragaan rangkaian gerak dari table tersebut adalah ….
A. Elemen ruang C. Elemen tenaga
B. Elemen waktu D. Elemen dasar
22. Perhatikan Tabel berikut!
NO URAIAN
1 Kelima penari memulai peragaan rangkaian gerak tari dengan formasi hurup V terbalik,
bergerak di tempat, kemudian berputar membentuk formasi berikutnya.
2 Bagian depan sebelah kanan memutar ke kanan, diikuti penari berikutnya.
3 Memperagakan rangkaian gerak berikutnya dilakukan di tempat kemudian ke formasi
berikut dengan cara berputar, dimulai dari penari paling depan bagian sebelah kanan
berputar ke kanan membentuk formasi berikutnya.
4 Saling berhadapan, bersimpangan, membalik bersimpangan sampai empat kali,
kemudian membentuk formasi melingkar. Semua penari bergerak memutar ke kanan
5 Kemudian membentuk garis vertikal, bergerak di tempat, paling depan bergerak
dengan duduk atau level rendah berikutnya sedangkan paling belakang menggunakan
level tinggi.
6 Kembali membentuk formasi melingkar dengah arah hadap masing-masing penari
keluar.
Pola lantai yang cocok untuk menunjukan uraian table tersebut pada kolom 1 adalah ….

23. Pola lantai yang cocok untuk menunjukan uraian table tersebut pada kolom 3 adalah ….
24. Pola lantai yang cocok untuk menunjukan uraian table terebut pada kolom 4 adalah ….

25. Pola lantai yang cocok untuk menunjukan uraian table tersebut pada kolom 5 adalah ….

Anda mungkin juga menyukai