Anda di halaman 1dari 1

Nama : Chrisensia Santika

NIM : P17110204144

Kelas : D3 Gizi / 2C

Materi : Biokimia - Metabolisme Vitamin Larut Air dan Batasannya

1. Di dalam usus halus, Niasin dihidrolisis dan diabsorpsi sebagai ...

asam eritrobik

B. asam butirat dan biotinil –5– adenilat


C. flavin adenin dinukleotida (FAD) & flavin adenin mononukleotida (FMN)
D. asam nikotinat, nikotinamida & nikotinamida mononukleotida (NMN)
E. piridoksal fosfat (PLP) dan piridoksamin fosfat (PMP)

Jawaban : D. asam nikotinat, nikotinamida & nikotinamida mononukleotida (NMN)

2. Angka kecukupan vitamin B3 yang dianjurkan untuk usia 16-19 tahun yang baru saja
melahirkan dan akan menyusui sebesar …
A. 9 µg
B. 10 µg
C. 11 µg
D. 12 µg
E. 13 µg

Jawaban : E. 10 + 3 = 13 µg

Anda mungkin juga menyukai