Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERKEMBANGAN DPK PPNI

RSUD Dr. M. ASHARI PEMALANG

1. Kepengurusan

Struktur Organisasi DPK PPNI RSUD Dr. M. Ashari Kabupaten Pemalang periode tahun 2015 – 2020

SK Nomor : 317/DPD.PPNI/SK/K.S/IX/2016

Ketua : Imam Santoso, S. Kep., Ns

Sekretaris 1 : Retno, S. Kep., Ns

Sekretaris 2 : Andy Taufan , S. Kep., Ns

Bendahara 1 : Elisabet Nurwidiyantari, S. Kep

Bendahara 2 : Tri Kus Endang, S. Kep., Ns

Seksi Organisasi, Kaderisasi dan Hukum : 1. Ahmad Hufron, S. Kep., Ns

2. H. Agung Setiawan, S. Kep

3. Restu Ananda, S. Kep., Ns

Seksi pendidikan dan Pelatihan : 1. Wakhidin, S. Kep., Ns

2. Triana Sandawati R, S. Kep., Ns

3. Yayang nurwiharjo, Amd

Seksi penelitian, sistem informasi dan

Komunikasi : 1. Kartika Yudi F, S. Kep

2. Kukuh Heripriyanto, Amd. Kep

3. Aldila Rahardian, A, Md

Seksi Hubungan antar lembaga : 1. Jaeni, A. Md

2. Anggi Tri Wibowo, A. Md

3. Hendra Mahardika, A. Md

Seksi Pelayanan : 1. Dieah Yuliasari, S. Kep., Ns

2. Hj. Nurbarkah, S. Kep., Ns

3. Salman Alfarizi, Amd

Seksi Kesejahteraan : 1. Eva Daniati, S. Kep., Ns


2. Mahudi, S. Kep

3. Gunawan, Amd

Evaluasi : pada tahun 2018 belum semua devisi berjalan sebagaimna mestinya, sehingga kegiatan
DPK belum berjalan dengan baik, salah satu kendala adalah kesibukan dari beberapa pengurus inti
yang menjadi panitia pembangunan gedung DPD PPNI sehingga kegiatan DPK belum bisa difokuskan
dengan baik.

2. Keanggoataa Tahun 2018

NO JUMLAH REGISTERASI BELUM PINDAH MENINGGAL


ANGGOTA 2018 TERDAFTAR
TERCATAT
1 294 3 1 2 1

3. Kesekertariatan

Memfasilitasi pembuatan STR 11 orang anggota

Memfasilitasi pembuatan SIK dan SIP anggota sejumlah 83 orang

Memfasilitasi pengantar Penerbitan Ulang KTA anggota yang kehilangan sejumlah 2 orang

Memfasilitasi pengantar permohonan penerbitan Surat Ketrangan STR dalam proses 11 orang

Melaksanakan kegiatan rapat rutin sebanyak 3 kali

4. Diklat

Mengirim peserta seminar keperawatan yang diselenggarakan DPP PPNI di jakarta pada bulan maret
2018 sejumlah 1 orang dalam rangka HUT PPNI

Merekomendasikan 5 anggota sebagai narasumber pendamping pada Bintek Pengelolaan Pasien


Infeksius Di RSUD Dr. M. Ashari Pemalang

5. kegiatan lain

Menugaskan 17 anggota sebagai kontingen olah raga dalam pertandingan olahraga yang
diselenggarakan DPD PPNI Kabupaten pemalang dalam rangka HUT PPNI

Anda mungkin juga menyukai