Anda di halaman 1dari 7

Kode Dokumen

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI BATUSANGKAR


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM
JURUSAN PARIWISATA SYARIAH

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


Rumpun
MATA KULIAH KODE Bobot (SKS) Semester Tgl Penyusunan
Keilmuan
Kesenian dan Budaya
PWS219 2 4 Februari 2022
Indonesia
OTORISASI Dosen Pengampu Koordinator Konsorsium Keimuan Ketua Jurusan

Siska Mandalia, S.S., M.B.A Fitra Kasma Putra, M.Kom.

Capaian Pembelajaran Sikap


Lulusan 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius
(CPL) 2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika.

Pengetahuan
1. Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang landasan dan teori mengenai pariwisata syariah.
2. Mahasiswa memiliki pengetahuan tentang manajemen bisnis pariwisata syariah.

Keterampilan Umum
1. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan kolega dan sejawat baik di dalam maupun di luar lembaganya
2. Mampu memanfaatkan teknologi informasi komunikasi untuk pengembangan keilmuan dan kemampuan kerja

Keterampilan Khusus
1. Mahasiswa mampu mengelola biro perjalanan pariwisata syariah.
2. Mahasiswa mampu mengelola daya tarik wisata secara syariah.
Capaian Pembelajaran Mata 1. Mampu menjelaskan gejala budaya dan kesenian Indonesia dalam konteks historis dan pengaruh kebudayaan luar yang turut
Kuliah (CPMK) mempengaruhi kebudayaan Indonesia.
2. Mampu mengembangkan seni dan kebudayaan Indonesia sehingga wisatawan domestik dan mancanegara semakin tertarik dengan seni
dan kebudayaan di Indonesia

Deskripsi singkat MK Mata kuliah ini membahas tentang ruang lingkup wujud dan unsur kebudayaan Indonesia, dinamika dan perubahan kebudayaan, lapisan
kebudayaan Indonesia (Prasejarah kontemporer), Kebudayaan agraria dan maritim, keragaman etnik dan kearifan lokal, multikulturisme dan
globalisasi, kesenian dan masyarakat Indonesia, apresiasi terhadap ekspresi seni, fenomena kebudayaan dan keseniaan Indonesia
kontemporer, seni dan pariwisata serta seni dan ideologi.
Materi Pembelajaran/ 1. ruang lingkup kebudayaan dan kesenian Indonesia
Pokok Pembahasan 2. lapisan kebudayaan Indonesia dan pengaruh luar terhadap kebudayaan tersebut.
3. Keragaman etnik dan kearifan lokal
4. multikulturalisme dan globalisasi kebudayaan di Indonesia
5. Event kesenian dan masyarakat Indonesia tradisional

Referensi
Utama:
1) Koentjaraningrat. 2004. Manusia dan kebudayaan di Indonesia. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
2) Irwan Abdulah. 2007. Kontruksi dan reproduksi kebudayaan. Yogyakarta: Pustaka pelajar
3) Achdiyat K Mihardja. 1986. Polemik kebudayaan. Jakarta: Pustaka jaya.
4) Hildred. 1981. Aneka Budaya dan Komunitas di Indonesia. Jakarta: FIS-UI
5) Djoko Pramono, 2005. Budaya Bahari. Jakarta: Gramedia.
6) Ayatrohaedi, 1985, Cerlang Budaya. Jakarta: FIB UI.
7) Junus M, 1995. Ensiklopedi Suku Bangsa di Indonesia. Jakarta
8) Tariq Modood, 2007, Multiculturalism: a civic idea. India: Polity press.
9) Sedyawati, 1991, Seni dalam Masyarakat Indonesia. Jakarta: Gramedia
10) M. Goenawan, 1981. Seks, sastra, kita. Jakarta: sinar harapan.
11) Kayam, 1981. Seni, tradisi masyarakat. Jakarta: sinar harapan
12) KOMPAS, 2000, 1000 tahun Nusantara (kumpulan artikel). Kompas
13) Taufik Ismail (es), 1995. Prahara Budaya. Jakarta
14) Soedarsono, 1999. Masyarakat seni pertunjukkan Indonesia. Yogyakarta.
15) Sejarah Kebudayaan Indonesia, Penerbit : PT. Raja Grafindo Persada, Buku ini terdiri dari 8 jilid, berisi mengenai sejarah dan seni
kebudayaan Indonesia
Penilaian
Mgu Sub CPMK
Metode Pembelaja Refe-
ke (Kemampuan akhir Bahan Kajian (Materi Pembelajaran) Waktu Pengalaman Belajar Bobot
ran Kriteria Indikator rensi
yang diharapkan (%)
1. Mahasiswa mampu Kontrak perkuliahan dan ruang lingkup Kelas online, Pengantar Mahasiswa Menguraikan tentang Ketepatan 5 1.2
memahami ruang mata kuliah diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan pengertian, wujud dan Menguraikan
lingkup kebudayaan Pendahuluan: pengertian, wujud dan unsur google classroom via zoom (50 pengertian, wujud unsur kebudayaan tentang pengertian,
Indonesia dan mampu kebudayaan Indonesia menit) dan unsur Indonesia. wujud dan unsur
menjelaskan Kebudayaan dan Masyarakat: kebudayaan kebudayaan
perubahan kebudayaan -Dinamika dan Perubahan Kebudayaan diskusi dan Indonesia, Mampu memahami Indonesia,
serta perubahan -Hubungan Kebudayan dan Masyarakat tugas memahami dinamika dan memahami
masyarakat di (Contoh kasus Akulturasi, Difusi, Asimilasi) terstruktur di dinamika dan perubahan dinamika dan
Indonesia google perubahan kebudayaan di perubahan

classroom (50 kebudayaan di Indonesia kebudayaan di


Indonesia Indonesia
menit)
2. Mahasiswa mampu Kebudayaan Indonesia, Lapisan Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mampu memaparkan Ketepatan 5 3
menjelaskan dan Kebudayaan Indonesia (Pra Sejarah diskusi via zoom, perkuliahan memaparkan tentang tentang kebudayaan memaparkan tentang
memahami tentang Kontenporer), pengaruh luar terhadap google classroom via zoom (50 kebudayaan Indonesia dan kebudayaan
kebudayaan Indonesia. kebudayaan Indonesia hingga terbentuknya menit) Indonesia dan pengaruh luar Indonesia dan
Mahasiswa mampu kebudayaan dan kesinambungan aspek- pengaruh luar terhadap kebudayaan pengaruh luar
menjelaskan lapisan aspek kebudayaan Indonesia sejak zaman diskusi dan terhadap di Indonesia beserta terhadap
kebudayaan Indonesia Pra-Sejarah beserta contoh. tugas kebudayaan di contoh. kebudayaan di
dan pengaruh luar terstruktur di Indonesia beserta Indonesia.
terhadap kebudayaan google contoh.
tersebut beserta classroom (50
contoh.
menit)
3. Mahasiswa mampu Keragaman Etnik dan Kearifan Lokal: Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mampu memaparkan Ketepatan 10 6, 7
menjelaskan dan keragaman etnik dan kearifan lokal sebagai diskusi via zoom, perkuliahan memaparkan dan dan memahami memaparkan dan
memahami keragaman realitas budaya bangsa Indonesia, contoh google classroom via zoom (50 memahami keragaman etnik dan memahami
etnik dan kearifan lokal kasus bagian Sumatera Barat, Jawa, menit) keragaman etnik kearifan lokal sebagai keragaman etnik
Kalimantan) dan Timur (Bali, Sulawesi, diskusi dan dan kearifan lokal realitas budaya bangsa dan kearifan lokal
Maluku, Papua, NTT, NTB) tugas sebagai realitas Indonesia sebagai realitas
terstruktur di budaya bangsa budaya bangsa

google Indonesia Indonesia

classroom
(50 menit)
4. Mahasiswa mampu Multikulturalisme dan globalisasi Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mampu memahami Ketepatan Mampu 10 4,8
menjelaskan dan Kebudayaan di Indonesia. diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan dan multikulturalisme dan memahami
memahami Multikulturalisme dan globalisasi sebagai google classroom via zoom (50 memahami globalisasi sebagai multikulturalisme
multikulturalisme dan tantangan perubahan dan dinamika menit) multikulturalisme tantangan perubahan dan globalisasi
globalisasi kebudayaan Kebudayaan diskusi dan dan globalisasi dan dinamika sebagai tantangan
di Indonesia tugas sebagai tantangan kebudayaan perubahan
terstruktur di
google
classroom
(50 menit)

5. Mahasiswa mampu Kesenian dan Masyarakat Indonesia: Kelas online, Pengantar Mahasiawa Mampu memahami Ketepatan 5 9, 10, 11
mengetahui dan Hakekat, peran dan fungsi Kesenian dalam diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan dan kesenian dan memahami kesenian
memahami kesenian Masyarakat tradisional di indonesia google classroom via zoom (50 memahami kesenian masyarakat dan masyarakat
dan masyarakat menit) dan masyarakat tradisional di tradisional di
Indonesia tradisional diskusi dan tradisional di Indonesia Indonesia
tugas Indonesia
terstruktur di
google
classroom
(50 menit)
6. Mahasiswa mampu Kesenian dan Masyarakat Indonesia: Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mampu memahami Ketepatan dalam 5 9, 10, 11
menjelaskan kesenian Hakekat, peran dan fungsi kesenian dalam diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan dan peran dan fungsi memahami peran
dan masyarakat Masyarakat Indonesia kontemporer. google classroom via zoom (50 memahami peran kesenian dalam dan fungsi kesenian
Indonesia menit) dan fungsi kesenian masyarakat Indonesia dalam masyarakat
kontemporer. diskusi dan dalam masyarakat kontemporer. Indonesia
tugas Indonesia kontemporer
terstruktur di
google
classroom
(50 menit)

7. Ujian Tengah Semester

8. Mahasiswa mampu Apresiasi terhadap ekspresi seni: Proses Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mampu menjelaskan Ketepatan tentang 5 15
menjelaskan dan kreatif dan cara memahami makna serta diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan tentang tentang proses kreatif proses kreatif dan
memahami apresiasi menghayati keindahan karya seni. google classroom via zoom (50 prose kreatif dan dan cara memahami cara memahami dan
terhadap ekspresi seni menit) cara memahami dan dan menghayati menghayati
diskusi dan menghayati keindahan karya seni keindahan karya
tugas keindahan karya seni
terstruktur di seni

google
classroom
(50 menit)
9. Mahasiswa mampu Fenomena Kebudayaan dan Kesenian Kelas online, Pengantar Mahasiswa Menjelaskan Ketepatan 10 11
menjelaskan Fenomena Indonesia Kontemporer (I) Pengaruh diskusi via zoom, perkuliahan Menjelaskan Fenomena memahami dan
Kebudayaan dan kebudayaan Barat (kolonialisme) terhadap google classroom via zoom (50 Fenomena Kebudayaan dan menjelaskan
Kesenian Indonesia kesenian tradisional Indonesia (kasus: menit) diskusi Kebudayaan dan Kesenian Indonesia Fenomena
Kontemporer (I) perubahan dan perkembangan kesenian dan tugas Kesenian Indonesia Kontemporer (I) Kebudayaan dan
Pengaruh kebudayaan etnik, pedesaan, kedaerahan) terstruktur di Kontemporer (I) Pengaruh kebudayaan Kesenian Indonesia
Barat terhadap google Pengaruh Barat terhadap Kontemporer (I)
kesenian tradisional kebudayaan Barat kesenian tradisional Pengaruh
classroom
Indonesia terhadap kesenian Indonesia kebudayaan Barat
(50 menit)
tradisional terhadap kesenian
Indonesia tradisional
Indonesia
10. Mahasiswa mampu Fenomena Kebudayaan dan Kesenian Kelas online, Pengantar Mahasiawa Memahami dan Ketepatan 10 12
menjelaskan Fenomena Indonesia Kontemporer (II ) Fenomena diskusi via zoom, perkuliahan menjelaskan dan menjabarkan contoh Memahami dan
Kebudayaan dan Kebudayaan Indonesia modern google classroom via zoom (50 Memahami serta fenomena kebudayaan menjabarkan contoh
Kesenian Indonesia (nasionalisme) sebagai dasar pijak menit) diskusi menjabarkan contoh dan kesenian fenomena
Kontemporer (II ) kesenian Indonesia kontemporer (kasus: dan tugas Fenomena Indonesia kebudayaan dan
Kebudayaan Indonesia kesenian perkotaan). terstruktur di Kebudayaan dan kesenian Indonesia
modern google Kesenian Indonesia
classroom Kontemporer (II )
(50 menit)
11. Mahasiswa mampu Seni dan Pariwisata: Kelas online, Pengantar Mahasiswa Menjelaskan dan Ketepatan 10 12, 13, 14
memahami tentang Seni sebagai komoditi pariwisata diskusi via zoom, perkuliahan Menjelaskan dan menjabarkan tentang Menjelaskan dan
seni dan pariwisata Seni sebagai alat atau media google classroom via zoom (50 menjabarkan seni sebagai komoditi menjabarkan
menyampaikan ideology/politik tertentu menit) diskusi tentang seni sebagai pariwisata tentang seni sebagai
(kasus: Seni Propaganda) dan tugas komoditi pariwisata (tugas persentasi) komoditi pariwisata

terstruktur di
google
classroom
(50 menit)
12. Mahasiswa mampu Seni dan Ideologi Kelas online, Pengantar Mahasiswa Menjelaskan dan Ketepatan 10 12, 13, 14
memahami tentang Seni sebagai komoditi pariwisata diskusi via zoom, perkuliahan Menjelaskan dan menjabarkan tentang Menjelaskan dan
seni dan ideologi Seni sebagai alat atau media google classroom via zoom (50 menjabarkan seni sebagai komoditi menjabarkan
menyampaikan ideology/politik tertentu menit) tentang seni sebagai pariwisata tentang seni sebagai
(kasus: Seni Propaganda) komoditi pariwisata komoditi pariwisata
diskusi dan
tugas
terstruktur di
google
classroom (50
menit)
13. Mahasiswa mampu Kelas online, Pengantar Mahasiswa Mahasiswa Ketepatan 10
mengetahui dan - Event-event kesenian Traditional di diskusi via zoom, perkuliahan Menjelaskan dan Menjelaskan dan Menjelaskan dan
memahami tentang Indonesia google classroom via zoom (50 menjabarkan menjabarkan tentang menjabarkan
event kesenian -Event kesenian Modern di Indonesia menit) tentang event event kesenian tentang event
masyarakat Indonesia kesenian traditional traditional Indonesia kesenian traditional
Tradisional diskusi dan Indonesia dan modern di
tugas Indonesia
terstruktur di
google
classroom (50
menit)

14. Ujian Akhir Semester (Praktek pagelaran Event Seni dan Budaya)
15.
16.

Anda mungkin juga menyukai