Anda di halaman 1dari 7

PENDAHULUAN

MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA


SUMBER DAYA MANUSIA
Dessy Dasilva SE.,MM
 Didalam perusahaan modern sumber
• Apa itu Manajemen? daya manusia merupakan ASET yang
paling penting.
• Fungsi Manajemen dan Fungsi
Manajemen Sumber daya Manusia  Mengelola SDM harus dilakukan secara
benar sesuai dengan kaidah kaidah
• Pengertian Manajemen Sumber Daya kemanusiaan dan kodratnya
Manusia
 Pengelolaan sumber daya manusia
• Tujuan Manajemen Sumber Daya harus memperlakukan karyawan sesuai
Manusia dengan norma norma yang berlaku dan
• Tujuan dari manajemen itu sendiri akan mewujudkan keadilan kepada
adalah melakukan proses kerja dan semua manusia yang terlibat
meningkatkan kualitas orang agar PENGERTIAN SUMBER DAYA MANUSIA
tujuan organisasi tercapai
“Proses Pengelolaan manusia melalui
• Untuk memperoleh tujuan dari perencanan recruitment, seleksi, pelatihan,
organisasi/perusahaan harus didukung pengembangan, pemberian,
dengan sumber daya yang dimiliki. kompensasi ,karier,keselamatan dan kesehatan
SUMBER DAYA MODAL DAN SUMBER serta menjaga hubungan industrial sampai
DAYA MANUSIA pemutusan hubungan kerja guna mencapai
SUMBER DAYA MANUSIA tujuan perusahan dan peningkatan
kesejahteraan”
Merupakan sumber daya yang palling penting.
SUMBER DAYA MANUSIA MERUPAKAN MOTOR  NOE: Human Resources Management
PENGGERAK SELURUH AKTIVITAS ORGANISASI refers to the policies,practices and
system that influence employees’
SUMBER DAYA MANUSIA behaviour,attitude,and performance
 Dalam menjalankan aktivitas organisasi  DESSLER: Human resources
ada beberapa departemen,divisi atau managemnet is the process of
bagian yang memiliki fungsi dan tugas acquiring, training, appraising, and
serta tanggung jawab masing masing. compensating employees and attending
 MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA their labor relation, health and safety
PENTING hal ini disebabkan SDM lah and fairness concern.
yang mengelola aktivitas manusia yang  tujuan utama: MEMANUSIAKAN
ada didalamnya dan menggerakan MANUSIA dan Memberikan
perusahaan di semua departemen yang Kesejahteraan secara profesional dan
dimiliki adil sesuai porsi dari masing masing
 Tanpa adanya pengelolaan sumber daya karyawan.
yang profesional maka akan sulit bagi FUNGSI MANAJEMEN SUMBER DAYA
perusahaan mencapai tujuan yang MANUSIA
diinginkan
1. Analisis Jabatan
 Mengelola manusia tidak sama dengan
mengelola mesin 2. Perencanaan Sumber daya manusia
3. Rekruitmen Pegawai
4. Seleksi informasi tentang uraian pekerjaan persyaratan
suatu pekerjaan dan standar pencapainnya
5. Pelatihan dan Pengembangan
• Apa yang dilakukan pekerja pada
6. Evaluasi Kinerja jabatan tersebut? Apa wewenang dan
7. Kompensasi tanggung jawabnya?

8. Jenjang Karier • Mengapa pekerjaan tersebut harus


dilakukan? Bagaimana cara
9. Keselamatan dan Kesehatan melakukannya?
10. Hubungan Industrial • Alat-alat dan bahan-bahan yang
11. Pemutusan Hubungan Kerja digunakan dalam melaksanakan
pekerjaannya Besarnya upah dan
ANALISIS JABATAN lamanya jam bekerja
• Kegiatan Utama MSDM: Melakukan • Pendidikan, pengalaman dan latihan
fungsi fungsi MSDM secara tepat dan yang dibutuhkan
benar
• Keterampilan, sikap dan kemampuan
• Analisis Job adlah salah satu fungsi yang diperlukan untuk melakukan
paling awal dalam MSDM pekerjaan tersebut. Dan lain-lain
• Tugas Manajemen yang paling pertama Informasi tersebut bisa diperoleh dari beberapa
merumuskan jabatan jabatan yang ada sumber yaitu :
didalm suatu perusahaan
1. Pekerjaan itu sendiri dan buku catatan harian
Manfaat atau nilai penting analisis jabatan bagi
perusahaan 2. Pekerja yang bersangkutan

 Mengetahui seberapa banyak jabatan 3. Orang yang pernah melaksanakan pekerjaan


disuatu organisasi itu

 Adanya kejelasan tugas 4. Atasan langsung dari pekerja yang


bersangkutan
 Adanya kejelasan wewenang
 Berdasarkan sumber-sumber tersebut,
 Adanya kejelasan tanggung jawab pengumpulan informasi untuk analisa
jabatan ini bisa dilaksanakan dengan cara:
 Untuk menentukan beban kerja masing
masing jabatan  Menyebarkan kuisioner (daftar
pertanyaan/angket) kepada para
 Mengetahui persyaratan masing masing
pemegang Jabatan
jabatan
 Melakukan wawancara langsung dengan
 Untuk menentukan target masing
pekerja yang bersangkutan, orang yang
masing jabatan
pernah melaksanakan pekerjaan itu
 Kebutuhan tenaga kerja ataupun atasan langsungnya

 Kebutuhan rektrutmen calon karyawan  Melakukan pengamatan langsung pada


pelaksanaan pekerjaan atau mempelajari
Pengertian Analisis Jabatan buku catatan harian
Proses menganalisis kebutuhan suatu pekerjaan
dengan cara mengumpulkan dan mengevaluasi
Informasi yang diperoleh dari Analisa Jabatan  Mesin, peralatan dan bahan-bahan
ini dapat digolongkan dalam beberapa butir yang digunakan
berikut:
 Kondisi kerja
• Nama jabatan, lokasi kerja, range upah
Spesifikasi/Persyaratan Jabatan
• Hubungan kerja dan posisi dalam
organisasi  Spesifikasi jabatan adalah persyaratan minimal
yang harus dipenuhi oleh orang yang
• Tugas-tugas, wewenang dan tanggung menduduki suatu jabatan, agar ia dapat
jawab yang dibebankan pada pemangku melaksanakan tugas-tugas yang dibebankan
jabatan kepadanya dengan baik. Spesifikasi jabatan ini
dapat disusun secara bersama-sama dengan
• Peralatan dan bahan yang digunakan Uraian Jabatan, tetapi dapat juga di susun
• Kondisi lingkungan tempat kerja dan secara terpisah.
resiko kerja Beberapa hal yang pada umumnya dimasukkan
• Persyaratan fisik, mental, pengetahuan, dalam Spesifikasi Jabatan adalah:
pendidikan dan lain-lain • Persyaratan pendidikan, latihan dan
• Analisis Jabatan mencakup 2 elemen, pengalaman kerja
yaitu: • Persyaratan pengetahuan dan
• 1. Uraian Jabatan (Job Description). keterampilan

• 2. Spesifikasi Jabatan (Job Spesification) • Persyaratan fisik dan mental


atau Persyaratan Jabatan (Job • Persyaratan umur dan jenis kelamin
Requirement)
Pelaksanaan Analisis Jabatan
Uraian jabatan
 Analisis jabatan pada dasarnya adalah
Uraian jabatan adalah suatu catatan yang suatu proses pengumpulan, penelitian,
sistematis tentang tugas dan tanggung jawab penguraian data jabatan yang
suatu jabatan tertentu, yang ditulis berdasarkan tahapannya sebagai berikut :
fakta-fakta yang ada. Penyusunan uraian
jabatan ini adalah sangat penting, terutama Tahap persiapan dan perencanaan
untuk menghindarkan terjadinya perbedaan
pengertian, untuk menghindari terjadinya Tahap pengumpulan data
pekerjaan rangkap, serta untuk mengetahui Tahap pengolahan data Selanjutnya setiap
batas-batas tanggung jawab dan wewenang tahap pelaksanaan dijelaskan sebagai berikut:
masing-masing jabatan. Hal-hal yang perlu
dicantumkan dalam Uraian Jabatan pada Tahap Persiapan
umumnya meliputi : Penegasan kembali struktur organisasi yang
 Identifikasi Jabatan akan menjadi pegangan bagi proses selanjutnya
termasuk nama-nama jabatan dan tempatnya.
 lkhtisar Jabatan
lnventarisasi jabatan yang ada di setiap unit
 Tugas-tugas yang harus dilaksanakan kerja yang ada dan di susun berdasarkan
hierarki dan di beri kode identifikasi.
 Pengawasan yang harus dilakukan dan
yang diterima Menetapkan metode pengumpulan data yang
akan digunakan dan menyiapkan alat dan sama
 Hubungan dengan jabatan lain. yang diperlukan (formulir dll). Membentuk tIm
pelaksana analisis dan menjelaskan tentang
metode yang akan digunakan. • Untuk rnerencanakan perubahan-
Komunikasi/penjelasan oleh pimpinan perubahan dalam organisasi dan
perusahaan kepada semua pimpinan unit kerja penyederhanaan kerja
dan semua karyawan tentang maksud dan
• Sebagai dasar untuk mengembangkan
tujuan analisis jabatan yang akan dilaksanakan.
Hal ini dilaksanakan untuk mencegah program kesehatan dan keselamatan
kerja.
terjadinya salah pengertian dan timbulnya
persepsi dan harapan yang keliru. REKRUTMEN DAN SELEKSI
Tahap Pengumpulan Data PENGERTIAN REKRUTMEN
• Pengumpulan data jabatan dapat “Kegiatan untuk menarik sejumlah pelamar
dilakukan dengan melalui beberapa agar tertarik dan melamar keperusahaan sesuai
cara: dengan kualifikasi yang diinginkan”
a. Metode Observasi dan Wawancara SEBERAPA PENTING
b. Metode Kuesioner (Daftar • SANGAT PENTING
Pertanyaan)
• Mengingat kebutuhan tenaga kerja
c. Metode Studi Referensi tidak dpat ditunda bahkan harus
dipenuhi apalagi dalam posisi yang
– Metode ini mengandalkan pada
pengetahuan dan "ahli",rujukan mendesak
yang ada dan perbandingan • Dengan melakukan rekrutmen dan
dengan organisasi lain. Metode ini seleksi yang benar dan secara berkala
jarang digunakan. sesuai dengan perencanaan sumber
d. Metode Kombinasi daya manusia
• Akan tersedia sejumlah tenaga kerja
– Metode in berarti menggunakan
beberapa metode di atas yang diinginkan tepat pada waktu
dibutuhkan.
sekaligus
Manfaat Analisis Jabatan 4 HAL YANG DIPERHATIKAN DALAM
MEMENUHI KUALIFIKASI
• Perencanaan SDM
• Sumber tenaga kerja yang potensial
• Beban Kerja untuk direkrut
• Sebagai dasar untuk melakukan Evaluasi • Membuat cara agar pelamar tertarik
Jabatan untuk melamar
• Sebagai dasar untuk menentukan • Memenuhi kualifikasi yang diinginkan
standard hasil kerja seseorang
• Pertimbangan jumlah biaya yang
• Sebagai dasar untuk melakukan dikeluarkan
rekrutmen, seleksi dan penempatan
Pengertian Rekrutmen
pegawai baru
• Sebagai dasar untuk merancang • Kegiatan untuk menarik sejumlah
pelamar agar tertarik dan melamar ke
program pendidikan dan latihan
perusahaan sesuai dengan kualifikasi
• Sebagai dasar untuk menyusun jalur yang diinginkan
promosi
Cara menarik minat pelamar :
 Informasi yang disajikan benar benar persyaratan atau standar yang telah
informasi yang jelas ditetapkan
 Format lamaran dibuat menarik dan Hal hal yang perlu diperhatikan sebelum
menunjukan kesan perusahaan bonafit melakukan proses seleksi:
 Pemilihan media untuk membuat • Menyiapkan tenaga Sumber Daya
lowongan Manusia
 Menempelkan brosur di perguruan • Menyiapkan peralatan yang digunakan
tinggi dan lembaga pelatihan yang
• Menyiapkan waktu
memiliki kualitas atau reputasi
 Waktu yang diberikan jangan terlalu • Menyiapkan tahapan seleksi
singkat. TUJUAN SELEKSI:
Tujuan Rekrutmen • Mendapatkan karyawan yang jujur dan
memiliki moral yang baik
• Memperoleh sumber tenaga potensial
• Memenuhi sejumlah pelamar yang • Mendapatkan karyawan yang mau dan
mampu
memenuhi kualifikasi
• Menentukan Kriteria minimal untuk • Mendapatkan karyawan yang rasa
memilik perusahaan
calon pelamar
• untuk kebutuhan seleksi • Mendapatkan karyawan yang loyal dan
integritas tinggi
Sumber tenaga kerja
Jenis Jenis Metode Seleksi
• Dari Surat Lamaran yang masuk
 Legalitas Dokumen
• Karyawan kontrak atau tenaga
outsourching  Melakukan wawancara
 Memberikan tes tes
• Referensi
• Perguruan tinggi  Memberikan tes tentang pekerjaan
 Tes jiwa dan fisik
• Lembaga Pendidikan
• Memasang iklan di media masa Tahapan Seleksi
 Seleksi Surat Lamaran
• Memasang iklan di website perusahaan
• Asosiasi profesi  Wawancara Awal
 Tes Psikotes
• Lingkungan sekitar usaha
Seleksi  Wawancara Kedua
 Tes Kesehatan
• Setelah memperoleh sumber sumber
tenaga kerja melalui rekrutmen langkah  Wawancara Atasan Langsung
selanjutnya menyeleksi tenaga kerja
 Keputusan Penerimaan
• Seleksi adalah proses untuk memilih
calon karyawan yang sesuai dengan  Penempatan
PERENCANAAN TENAGA KERJA
• Langkah selanjutnya setelah
menganalisis jabatan adalah:
Tujuan dari perencanaan sumber daya
Menghitung sumber daya manusia
(tenaga kerja) yang dibutuhkan manusia
• Menyiapkan sumber daya manusia
• Tujuannya untuk memenuhi kebutuhan
sumber daya manusia • Kebutuhan Rekruitmen
• Aktivitas Perencanaan tenaga kerja juga • Memperbaiki kualitas
berkaitan dengan kebutuhan sumber
daya manusia jangka panjang • Penghematan Biaya

• Hal ini dilakukan karena dari waktu • Menjaga Loyalitas


kewaktu selalu berubah ubah yang HAL HAL YANG BERPENGARUH PADA
disebabkan oleh turn over karyawan PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA
Penyebab Turn over sumber daya manusia • Demografi
• Pensiun Jumlah penduduk disuatu daerah akan
• Berhenti Sendiri berpengaruh kepada perencanaan jumlah
tenaga kerja
• Diberhentikan
• Usia
• Adanya Investasi baru
Suatu wilayah banyak penduduk bermigrasi
• Penutupan aktivitas perusahaan karena pendidikan pekerjaan akibatnya wilayah
yang ditinggaalkan penduduk usia tidak
Perencanaan Sumber daya Manusia
produktif
• Proses meramalkan dan merencanakan
• Keputusan/Peraturan Pemerintah
tenaga kerja biak kualitas maupun
kuantitas guna memenuhi kebutuhan Adanya peraturan pemerintah tentang
tenaga kerja dalam suatu waktu pembatasan umur angkatan kerja
tertentu
Proses Perencanaan Sumber Daya Manusia
Secara umum alasan diperlakukannya
perencanaan sumber daya manusia adalah : • menganalisis jumlah kondisi tenaga
kerja yang ada sekrang baik kuantitas
 Adanya penambahan kapasitas dan kualitas
produksi atau perluasan cabang
• Menganalisis jumlah posisi jabatan dan
 Adanya pengurangan kapasitas staf yang ada sekarang termaksud jenis
produksi atau perluasan cabang pekerjaan
 Karyawan diberhentikan karena • Menganalisis rencana strategi
membuat kesalahan perusahaan kedepan baik jangka
pendek 1 tahun,menengah 3 tahun atau
 Karyawan diberhentikan karena sakit
panjang 5 tahun
 Karyawan berhenti atau mengundurkan
• Mendata usia tenaga kerja
diri
 Adanya karyawan yang memasuki masa • Memperkirakan tenaga kerja yang akan
keluar dan dikeluarkan
pensiun
 Karyawan yang meninggal Proses Perencanaan Sumber Daya Manusia:
Memperkirakan pasar tenaga kerja, baik
kuantitas maupun kualitas
Menyusun rencana aksi terhadap rencana yang
telah disusun dan disetujui Sumber Tenaga
Kerja
• SUMBER INTERNAL
Biasanya dari karyawan dari dalam biasanya
hanya dilakukan untuk jangka waktu
sementara.Sumber internal untuk jabatan
tertentu juga sebagai bentuk
• SUMBER EKSTERNAL
Tenaga kerja dari luar perusahaan.
alasannya tenaga kerja dari dalan tidak
mencukupi sehingga perlu direkrut dari luar.
Kebutuhn jangka pendek biasanya jumlah yang
direkrut lebih sedikit bisa dari kolega atau
referensi apabila untuk jangka panjang jumlah
tenaga kerja diperoleh dari: Perguruan tinggi,
Lembaga Pelatihan, Bursa Tenaga Kerja, Agen
tenaga KerjaAtau dengan cara memasang iklan
3. Sumber dari luar negri
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai