Anda di halaman 1dari 2

LATIHAN AKUNTANSI BELANJA MODAL & ASET TETAP

Pada tanggal 2 Januari 2018 Dinas Perhubungan membeli 1 unit kendaraan operasional
dengan harga Rp375.000.000,00. Diperkirakan kendaraan akan mempunyai masa manfaat
selama 6 tahun dengan nilai sisa Rp15.000.000,00
Jika pada tanggal 2 Januari 2021 kendaraan tersebut:
a. Dijual dengan harga Rp150.000.000,00
b. Dijual dengan harga Rp50.000.000,00
c. Ditukar dengan sebuah mesin dengan harga pasar Rp125.000.000,00
d. Diserahkan ke PDAM sebagai penyertaan modal Pemerintah pada perusahaan
tersebut
e. Kendaraan dihibahkan kepada masyarakat
f. Kendaraan dinyatakan hilang
Catatlah transaksi terkait dengan kendaraan di atas
1. Saat pembelian
2. Penyusutan setiap tahun sampai dijual
3. Saat pelepasan dengan asumsi penyusutan menggunakan metode garis lurus
Pemerintah Daerah menggunakan metode depresiasi garis lurus

JAWAB
a. Dijual dengan harga Rp. 150.000.000
- Saat pembelian
Kendaraan 375.000.000
Kas di bendahara pengeluaran 375.000.000
- Penyusutan
Beban penyusutan 60.000.000
Akumulasi penyusutan 60.000.000
- Saat pelepasan
Kas dibendahara penerimaan 150.000.000
Akumulasi penyusutan 180.000.000
Surplus penjualann – LO 135.000.000
Asset tetap 195.000.000

b. Dijual dengan harga Rp. 50.000.000


- Saat pembelian : jurnalnya sama
- Penyusutan : jurnalnya sama
- Saat pelepasan
Kas di bendahara penerimaan 50.000.000
Akumulasi penyusutan 180.000.000
Surplus penjualan – LO 35.000.000
Aset tetap 195.000.000
c. Ditukar dengan mesin dengan nilai pasar Rp. 125.000.000
- Saat pembelian : jurnalnya sama
- Penyusutan : jurnalnya
- Saat pelepasan dan pertukaran
Mesin 125.000.000
Akumulasi penyusutan 180.000.000
Surplus pertukaran 110.000.000
Aset tetap 195.000.000

d. Diserahkan ke PDAM sebagai penyertaan modal pemerintah di perusahaan tsb


Penyertaan Modal pemda 195.000.000
Kendaraan 195.000.000
Pengeluaran pembiayaan 195.000.000
Estimasi perubahan SAL 195.000.000

e. Kendaraan dihibahkan pada masyarakat


Biaya hibah 195.000.000
Akumlasi penyusutan 180.000.000
Kendaraan 375.000.000

f. Kendaraan dinyatakan hilang


Rugi kendaraan hilang 195.000.000
Akumlasi penyusutan 180.000.000
Kendaraan 375.000.000

Anda mungkin juga menyukai