Anda di halaman 1dari 2

UJIAN AKHIR SEMESTER GASAL 2021/2022

FAKULTAS TEKNK UNIVERSITAS MERDEKA MADIUN

MATA KULIAH: IRIGASI DAN BANGUNAN AIR

TANGGAL : 5-6 JANUARI 2022(24 JAM)

KELAS : PERTUKARAN MAHASISWA

DOSEN : HENDRO SUSILO

NAMA: Ahmadr Rosidin

NPM : 1911038

Jawaban No 1:

Untuk memudahkan mencari solusi dari soal no 1 saya saya meng garis bawahi
beberapa inti maalah:

1. Mewujudkan kemandirian bangsa


2. Swasembadaya pangan
3. Masalah infrastruktur surber daya air ( irigasi)

Dalam survey lapangan yang pernah dilakukan ada 3 permasalahn yang saling berkaitan jika
di gabung ketiga tiga nya akan menjadi satu akar persalahan yang bisa di ambil secra global
yaitu salah satunya pertananian. Sehubungan dengan lokasi garut yang mumpuni terhadap
pangan, serta letak gografis yang mendukung, tidak menuntut kemungkinan terdapat factor
yang menimulkan masalah.

Maslah yang di hadapi petani garut yaitu kemandirian dalam mengolah lahan,
sumbrdaya air, dan pemasaran, banyak petani garut yang mempunyai lahan pertanian yang
luas namun tidak bisa mengolah lahan secara optimal. Karena kurang nya pengetahuan dan
sosialisasi pengolahan lahan dan terlebih lagi pangan apa yang cocok ditanami dilahan
tersebut.

Selain kemandiran yang dibutuhkan para petani garut, para petani mengalami sulit
pemilihan tanaman pangan yang akan di tanam, karena lahan dengan jenis tanah yang
berbeda bila ditanam dengan tanamam pangan yng tidak sesuai dengan jenis tanah, maka
tanaman yang dibudi dayakan tidak optimal bila di panen bahkan mengalami gagal panen.

Para petani garut juga mengalami juga mengalami kesuliatan untuk menyram atau
mengairi tanaman mereka dikarenakan sumber air yang sulit di akses atau pun mengalamai
kekeringan, hal ini sering terjadi ketika masuk musim panas, factor sumberdaya air juga
sangat memperngaruhi perkembanagan pangan yang ada di garut.

Berdasarkan masalah yang ada dalam survey maka solusi yang dapat di jelaskan
Memperbaiki sestem jaringan pengairan unrtuk mempertahankan sumberdaya air yang dapat
berupa membuat bendung irigasi atau irigasi bawah tanah. Dengan adaya kedua system
tersebut maka budidaya pangan akan terpenuhi dengan optimal, contoh pengaplikasian nya ya
itu bending copong untuk mengairi sawah dan irigasi bawah tanah yang ada di cikajang untuk
menyiram tanaman kol, kentang, sawi, dan woetel.Perlunya sosialisasi pelatihan budidaya
tanaman pangan hal ini di perlukan agar petani dapat menggoptimalkan lahan yang ada, agar
petani mengatahui tanaman pangan yang berkualitas serta memiliki nilai jual yang tinggi
dipasaran.Kemandirian petani garut akan meningkat dengan adanya pemahaman menganai
pengelolaan lahn dan cara mengairi lahan mereka, dengan adanya pasilitas irigasi yang
disediakan di haraapkan para petani bisa mengatur debit air secara mandiri yang sesuai
kebutuhan lahan pertanian. Pengolahan lahan dapat juga secara konvensional atau secara
modern, sama hal nya dengan mengairi pertanian ada yang secara kovensional dan modern
semisalnya dengan cara modern dengan menanam selang yang mudah di serapa tanaman
yang dikubur di bawah tanah dengan itu para petani tidak perlu repot untuk menyirami
tanaman mereka

Jawaban no2

Menurut saya irigasi air tanah tidak perlu di berikan perhatian khusu karena sumberberdaya
air yang di gunakan bersasl dari dalam tanah, air yang berasal dari dalam tanah harus di
pompa agar dapat mengairi lahan, karena irigasi airtanah sangatlah praktis dalam penerapan
dan juga debit air yang dibutuhkan lahan. Irigasi ini sangat ber manfaat bagi petani dikala
musim kemarau, agar petani dapat mengulang siklus pertanian.

Jawaban no 3

Bangunan terjunan air adalah bangunan terjunan yang dibuat pada tiap jarak tertentu


pada saluran pembuangan air (tergantung kemiringan lahan) yang dibuat dari batu, kayu
atau bambu

got miring : Adalah bangunan air yang berfungsi mengalirkan air yang dibuat jika trase
saluran melewati medan dengan kemiringan yang tajam dengan jumlah perbedaan
tinggi energi yang besar. Got Miring berupa potongan saluran yang diberi pasangan
(lining) dan umumnya mengikuti medan alamiah

Anda mungkin juga menyukai