Anda di halaman 1dari 2

TANGGUNG JAWAB PENGELOLAAN KEUANGAN

No. Dokumen : SOP/030/PKMBA/2021


No. Revisi : 01
SOP
Tgl. Terbit : 08 FEBRUARI 2021
Halaman : 1/1
UPT Puskesmas Latifah Hanum Aini
Bambu Apus NIP.19760802 200604 2 006

1. Pengertian Tanggung jawab pengelolaan keuangan staff puskesmas yang ditunjuk


berdasarkan sk kepala puskesmas dalam rangka menjalankan aktifias
keuangan berupa belanja, penerima, dan pelaporan keuangan
2. Tujuan Tertib administrasi pengelolaan keuangan puskesmas

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor 440/PKMBA/001/2020 tentang uraian tugas


dan tanggung jawab pengelolaan keuangan
di upt puskesmas bambu apus
4. Refrensi 1. Undang Undang Nomor 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
2. Undang Undang nomor 1 tahun 2004 tentang perbendaharaan Negara;
3. Keputusan Presiden RI No.42 tahun 2002 tentang Pelaksanaan
Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara;
4. Peraturan Menteri Keuangan No. 134/PMK.06/2005 tentang Pedoman
Pembayaran dalam Pelaksanaan dan Belanja Negara;
5. Peraturan Menteri Keuangan No.81/PMK.02/2009 tentang Standar
Biaya Tahun Anggaran 2010
5. Alat dan -
Bahan
6. Prosedur 1. Membuat DRPK
2. Melaksanakan Asistensi Anggaran
3. Membuat MOU dengan penyedia yang sesua indikator pihak ketiga
4. Membuat surat pemesanan barang
5. Membuat surat pertanggung jawaban
6. Mengkonsultasikan dan menyerahkan SPJ ke bagian Keuangan dana
7. Menerima SI (standing instruction) sebagai tanda bukti bila sudah
ditransferkan ke penyedia
7. Bagan Alir -
8. Hal-hal yang -
perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait Petugas Pengelola Keuangan
10. Dokumen Kuitansi
Terkait SPPD
Surat Tugas
11. Rekaman No Tgl. Mulai
Yang diubah Isi perubahan
Historis . Diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai