Anda di halaman 1dari 3

BAHAYA Apa itu Ganja?

APA PENGARUH GANJA TERHADAP


TUBUH REMAJA ?
PENYALAHGUNAAN GANJA Ganja atau marijuana, atau dengan istilah Hilang koordinasi kerja otot-otot, sehingga
ilmiahnya disebut Cannabis sativa itu gerak-gerik tubuh tidak terkendalikan lagi
PADA REMAJA tergolong narkotika alam. Artinya, ganja itu secara wajar.
berasal dari bahan tumbuh-tumbuhan yang • Gerak refleks tertekan, sehingga daya
dapat diolah menjadi bahan narkotika dengan penglihatan terganggu. Kedipan mata
cara yang sederhana. Zat yang mengandung berkurang atau bisa hilang sama sekali.
ganja itu terdapat di dalam daun, tangkai, Itulah sebabnya, maka mata seorang ko
bunga, buah, dan bijinya. Ganja itu rban pengisap ganja itu nampak sayu
mengandung zat yang memiliki daya kerja atau setengah mengantuk, tiada
cepat seperti alkohol, yang disebut T.H.C. atau bercahaya, Kadar gula dalam darah turun
tetra-hydro-cannabinol. naik, tidak menentu.
• Nafsu makan bertambah.
• Daya berpikir dan daya ingatan menjadi
lemah.

Penyalahgunaan ganja di Indonesia pada • Daya penanggapan terhadap ruang dan


umumnya ialah dengan cara mencampurnya waktu sangat terganggu sehingga orang
dengan rokok atau tembakau biasa. Ada pula itu sering berkhayal atau mengalami apa
dengan cara menyedot, mencium, atau yang disebut halusinasi.
menelannya.
• Gerak-geriknya menjadi lamban dan malas.
MEROKOK Menjadi PINTU MASUK
Disampaikan Oleh:
PENYALAHGUNAAN GANJA
Saiful Hadi
STOP MEROKOK !!!!!!!

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
PUSKESMAS JEULINGKE
BANDA ACEH
2011
Apa akibatnya bila seorang REMAJA Apa Upaya Pencegahan agar kita Apa yang perlu dilakukan jika
kecanduan GANJA? terhindar dari PENYALAHGUNAAN mengetahui ada orang yang
Perubahan perangai atau perilaku. GANJA ? kecanduan GANJA disekitarmu?
Sering menguap dan mengantuk, malas, • Ingatkah bahwa masalah ganja adalah
PENUHI hari-harimu dengan kegiatan
melamun dan tidak mempedulikan
bermanfaat: masalah kita bersama.
kebersihan atau penampilan diri.
• Aktif memegang teguh norma-norma • Janganlah mengucilkan atau menjauhi
agama dan soSial kemasyarakatan
mereka yang terkena ganja.
• Aktif melibatkan diri dalam k egiatan
keluarga, social kemasyarakatan dan • Dukunglah dan bantulah keluarga korban
keagamaan untuk secara bersama-sama menolong
Menjadi tidak disiplin, atau sering kabur, • Aktif melakukan gerak badan dan olah raga
korban. Jika mengalami banyak hambatan
baik di rumah maupun di sekolah. secara berkelompok, 2-3 kali seminggu
• Nilai rapor atau prestasi lainnya menurun. • Aktif melakukan kegiatan hobi, rekreasi dalam membantu korban, rujuklah
• Bersembunyi di tempat-tempat gelap atau atau bermain dengan teman penanganan korban melalui keluarganya
sepi agar tidak terlihat orang. Aktif mengembangkan kemampuan diri
kepada pihak yang memiliki kemampuan
• Lebih bergaul dengan orang-orang tertentu dengan berbagai ketrampilan
saja. untuk itu.

• Mencuri apa saja milik orang tua at au


saudara untuk membeli ganja atau obat-
obatan terlarang.
• Sering cemas, mudah stress atau gelisah,
sukar tidur.
Pelupa, seperti orang bego atau pikun.
Istirahat yang cukup, 7-8 jam sehari

Mata merah seperti mengantuk terus



• Makan yang cukup dengan gizi seimbang Jadilah REMAJA
atau memakai kacamata hitam.
dan jam makan yang teratur, usahakan
SAHABATKU
bersama keluarga
• Hadapi persoalan hidup dengan tanpa
terlalu takut, panic atau stress karena SeHAt  HeBAT  TAAT 
Kuat
pasti akan dapat diselesaikan seiring
dengan berjalannya waktu
• Jangan menyimpan “persoalan tidak enak”,
tapi ceritakan kepada orang lain.

Anda mungkin juga menyukai