Anda di halaman 1dari 2

Masalah-masalah kerusakan lingkungan hidup dan akibat-akibat yang ditimbulkan

bukanlah suatu hal yang asing lagi di telinga kita salah satunya masalah sampah.. Satu hal
yang tidak dapat dipungkiri bahwa lingkungan hidup menjadi bagian yang tidak terpisahkan
bagi kelangsungan makhluk hidup, termasuk di dalammya manusia, hewan, tumbuhan dan
organisme lainnya yang memerlukan ruang untuk hidupnya.1

Masalah ini semakin menarik perhatian karena semakin mebahayakan kelestarian


bumi seperti: pencemaran udara, air, dan tanah (polusi). Dari hasil pengamatan, masyarakat
desa C membuang sampah sembarangan, misalnya membuat sampah menumpuk pada
saluran air (gorong-gorong).
1.Analisis Lingkungan Masyarakat (s0sial).
Lingkungan sosial masyarakat merupakan satu tempat manusia bertumbuh menjadi
sebuah prbadi baik. Dalam kasus kelompok saat ini lingkungan kehidupan social masyarakat
setempat membuat seseorang bertumbuh dengan pemahaman bahwa membuang sampah
sembarangan merupakan sebuah hal yang biasa-biasa saja. Lingkungan social menjadi salah
satu wadah di mana karakter manusia terbentuk. Dan karakter masyarakat setempat yang
tidak peduli dengan kebersihan lingkungan terutama tentang sampah adalah sebuah hasil dari
apa yang mereka dapat dalam lingkungan kehidupan masyarakat mereka. Ditambah lagi
dengan tidak tersediamya tempat sampah umum juga membuat warga setempat semakin sulit
untuk sadar.
2.Analisis Budaya
Budaya merupakan suatu kebiasaan yang dibawa turun-temurun dan telah di lakukan
oleh masyarakat setempat. Hal ini dapat dikatakana sebagai suatu kebiasaan oleh masyarakat
setempat. Dalam kasus yang di bahas oleh kelompok saat ini membuang sampah
sembarangan sudah menjadi sebuah budaya atau kebiasaan yang telah di lakukan oleh
masyarakat setempat. Masyarakat menganggap bahwa hal ini adalah sebuah hal yang biasa-
biasa saja. Sehingga tidak menimbulkan sebuah kesadaran dari masyarakat untuk dapat
merubah kebiasaan atau kebudayaan yang telah di lakukan masyarakat sekian lama.
3.Analisis Kehatan
Kesehatan merupakan sebuah faktor yang sangat penting dalam kehidupan manusia.
Lingkungan yang baik dan bersih pun merupakan salah satu faktor kesehatan yang baik.
Dalam kasus saat ini dengan lingkungan yang kotor dan penuh dengan sampah, lingkungan
dapat menjadi tidak sehat. Terbukti dengan banyaknya nyamuk yang ada di lingkungan
1
Amatus Woi, Menyapa Bumi menyembah Hyang Ilahi, dalam tulisan “Manusia dan Lingkungan dalam
persekutuan ciptaan”( Yogyakarta: Kanisius, 2008), Hal. 21.
tersebut. Hal ini dapat menimbulkan beberapa penyakit seperti Malaria dan Demam berdarah.
Penyakit lain yang di sebabkan oleh lingkungan yang tidak bersih adalah masyarakat
setempat dapat menderita Diare.
4. analisis antr0p0l0gi
Dilihat dari hasil analisis di atas membuat masyarakat mengambil tindakan yakni,
membuang sampah sembrangan. Dalam kasus yang kami angkat, tidak adanya tempat
sampah ditambah jarak dari tempat tinggal dengan tempat sampah umum di kampong sebelah
lumayan jauh. ditambah dengan faktor kemalasan penduduk yang kemudian membuat
masyarakat merasa bahwa tempat terbaik untuk membuang sampah adalah laut, kali dan
sel0kan-sel0kan sebagai salah satu alternative terbaik untuk membuang sampah.
5. p0litik
Kurangnya perhatian pemerintah untuk melihat masalah sampah ini pun menjadi
fakt0r yang sangat berpengaruh. Seharusnya dibangun tempat sampah umum dan
mengadakan s0sialisasi guna memberikan pemahaman bagi masyarakat setempat terhadap
pentingnya menjaga lingkungan hidup. terjaminnya kebersihan lingkungan pemukiman dari
sampah juga tergantung pada pengumpulan sampah yang diselenggarakan oleh pihak
pemerintah atau oleh pengurus kampung atau pihak pengelola apabila dikelola oleh suatu real
estate misalnya. Keberlanjutan dan keteraturan pengambilan sampah ke tempat pengumpulan
merupakan jaminan bagi kebersihan lingkungan pemukiman.

Anda mungkin juga menyukai